4 Berita Terkini: China Sebut Obat Ini Ampuh Sembuhkan Pasien Virus Corona

Zhang Xinmin dari Kementerian Teknologi dan Sains China yang menyampaikan pernyataan mengejutkan mengenai obat flu asal Jepang ini.

Agung Pratnyawan
Rabu, 01 April 2020 | 20:00 WIB
Ilustrasi virus Corona (Coronavirus) Covid-19. (Shutterstock)

Ilustrasi virus Corona (Coronavirus) Covid-19. (Shutterstock)

Hitekno.com - Kementerian Teknologi dan Sains China yang menyampaikan pernyataan mengejutkan mengenai obat untuk mengobati pasien virus corona.

Disebutkan asal obat flu asal Jepang ampuh untuk mengobati pasien COVID-19 yang terinfeksi virus corona baru SARS-CoV-2.

Ada bula kabar kucing yang ternyata bisa terinfeksi virus corona baru ini. Kucing ini dikabarkan ditemukan di Hong Kong di saat pandemi COVID-19.

Baca Juga: China Sebut Obat Flu Asal Jepang Ini Ampuh Sembuhkan Pasien Virus Corona

Kucing malang itu terinfeksi virus corona mengikuti pemiliknya yang juga sebelumnya sudah terkonfirmasi tertular virus tersebut.

Kabar dari obat flu yang diklaim ampuh menurut China untuk menangani pasien virus corona dan kucing di atas, termasuk dalam berita terkini yang sedang ramai.

Lebih lengkapnya, berikut empat berita terkini terkait virus corona pilihan HiTekno.com untuk hari ini, Rabu (1/4/2020).

Baca Juga: Lagi, Ditemukan Kucing Positif Terinfeksi Virus Corona COVID-19

1. China Sebut Obat Flu Asal Jepang Ini Ampuh Sembuhkan Pasien Virus Corona

Ilustrasi virus corona. (Pixabay)
Ilustrasi virus corona. (Pixabay)

Pernyataan mengejutkan baru saja disampaikan oleh beberapa pejabat negara China yang mengklaim bahwa obat flu asal Jepang sangat ampuh untuk sembuhkan pasien virus corona yang kini mewabah.

Adalah Zhang Xinmin dari Kementerian Teknologi dan Sains China yang menyampaikan pernyataan mengejutkan mengenai obat flu asal Jepang ini.

Baca Juga: Cegah Penyebaran Covid-19, Review Aplikasi 10 Rumah Aman Buatan Kominfo

Baca selengkapnya...

2. Lagi, Ditemukan Kucing Positif Terinfeksi Virus Corona COVID-19

Ilustrasi kucing. (Pixabay/ Uschi Duguli)
Ilustrasi kucing. (Pixabay/ Uschi Duguli)

Seperti seekor kucing peliharaan di Hong Kong ini, yang positif terinfeksi virus corona. Kucing malang itu terinfeksi virus corona mengikuti pemiliknya yang juga sebelumnya sudah terkonfirmasi tertular virus tersebut.

Baca Juga: Peneliti Klaim Temukan Virus Corona di Saluran Limbah Rumah Tangga

Meski demikian, departemen agrikultur dan perikanan Hong Kong menegaskan bahwa kucing tersebut belum menunjukkan gejala sakit.

Baca selengkapnya...

3. Cegah Penyebaran Covid-19, Review Aplikasi 10 Rumah Aman Buatan Kominfo

Aplikasi 10 Rumah Aman. (Play Store)
Aplikasi 10 Rumah Aman. (Play Store)

Kantor Staf Presiden (KSP) didukung oleh Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia (Kementerian Kominfo) baru saja meluncurkan Aplikasi 10 Rumah Aman.

Aplikasi ini diharapkan diunduh oleh banyak masyarakat sehingga kita semua bisa bergotong-royong dalam mencegah penyebaran virus corona Covid-19.

Baca selengkapnya...

4. Peneliti Klaim Temukan Virus Corona di Saluran Limbah Rumah Tangga

Ilustrasi virus corona. (Pixabay/ iXimus)
Ilustrasi virus corona. (Pixabay/ iXimus)

Para peneliti di Belanda mengklaim telah menemukan adanya virus corona di saluran pembuangan limbah sebuah kota. Temuan ini bahkan ada sebelum muncul pasien COVID-19.

Temuan ini menyubatkan sudah ada virus corona di saluran pembuangan sebelukan kota tersebut melaporkan ada warga yang positif COVID-19.

Temuan ini, jelas para peneliti, bisa membantu pengembangan sistem deteksi dan peringatan dini untuk mewaspadai wabah seperti COVID-19 di masa depan.

Baca selengkapnya...

Itulah empat berita terkini yang sedang ramai, termasuk obat flu yang diklaim China ampuh mengobati pasien virus corona.

Berita Terkait
TERKINI

Melalui Yandex Cloud, Yandex Weather, dan Yandex School of Data Analytics (YSDA) berkolaborasi untuk mengintegrasikan ke...

sains | 12:33 WIB

Apa saja fitur canggih yang ada di CBR 150? Simak rinciannya di bawah ini....

sains | 12:12 WIB

Pertamina Foundation bersama Fakultas Kehutanan UGM telah melakukan kerja sama rehabilitasi hutan "Hutan Pertamina UGM"...

sains | 14:04 WIB

Dengan memanfaatkan algoritma AI, perusahaan ini berhasil membuka jalan bagi pengembangan obat terobosan potensial....

sains | 16:10 WIB

Objek ini punya suhu jauh lebih tinggi daripada matahari walaupun tak begitu terang. Objek apa gerangan?...

sains | 16:22 WIB

Pusat Studi Objek Dekat Bumi NASA (CNEOS) telah mencatat lebih dari 32.000 asteroid yang berada dekat dengan Bumi....

sains | 15:44 WIB

Kontribusi Goodenough merevolusi bidang teknologi membuat namanya layak dikenang sebagai sosok penting....

sains | 13:54 WIB

Jika tidak ada yang dilakukan, tingkat diabetes akan terus meningkat di setiap negara selama 30 tahun ke depan....

sains | 18:50 WIB

Vladimir Putin, pertama kali mengumumkan pengembangan drone Poseidon dalam pidato kepada parlemen Rusia 2018 lalu....

sains | 18:26 WIB

Berikut adalah sederet mitos tentang daging kambing yang banyak dipercaya masyarakat. Benarkah?...

sains | 10:19 WIB

Apakah kalian tahu apa perbedaan antara pandemi dan endemi? Simak penjelasannya di sini....

sains | 20:20 WIB

Prosedur bariatrik ramai disorot setelah beberapa seleb Indonesia diketahui menjalani tindakan medis ini....

sains | 17:01 WIB

Begini akal-akalan Toyota untuk memikat orang agar tertarik dengan mobil listrik. Seperti apa?...

sains | 10:25 WIB

SATRIA adalah satelit yang dirancang untuk menjembatani kesenjangan digital di Indonesia....

sains | 15:42 WIB

Satelit Satria-1 milik Indonesia akhirnya berhasil diluncurkan, diklaim sebagai terbesar di Asia....

sains | 15:59 WIB

Simak penjelasan apa itu El Nino lengkap dan dampak hingga potensi bahayanya bagi Indonesia....

sains | 15:48 WIB

Sering berlama-lama di depan monitor atau ponsel? Leher terasa kaku bahkan cenderung nyeri?...

sains | 16:38 WIB

Apa saja tanda-tanda rabies pada anjing? Awas jangan sampai terkena gigitanya, ya! Bisa fatal!...

sains | 13:09 WIB
Tampilkan lebih banyak