Heboh, Kerangka Berusia 500 Tahun Memakai Sepatu Bot

Sepatu Bot ini sangat tahan lama, merek apa ya?

Agung Pratnyawan | Rezza Dwi Rachmanta
Kamis, 06 Desember 2018 | 12:30 WIB
Sepatu bot terlihat masih menempel di kaki pria misterius selama 500 tahun. (MOLA Headland)

Sepatu bot terlihat masih menempel di kaki pria misterius selama 500 tahun. (MOLA Headland)

Hitekno.com - Sepatu Bot adalah sepatu yang terkenal tahan lama dan biasa digunakan untuk aktivitas di luar ruangan. Namun bagaimana dengan sepatu bot yang menempel selama 500 tahun di orang ini?

Pasti semua orang akan kaget dan heboh karena sepatu bot yang dipakai seseorang ini sangat kuat.

Bagaimana tidak, setelah 500 tahun, sepatu bot membuat para arkeolog dan peneliti penasaran mengenai asal mulanya.

Baca Juga: Penelitian Ini Buktikan Pria Berjanggut Lebih Disukai Wanita

Kerangka seorang pria yang meninggal 500 tahun lalu ditemukan oleh peneliti di bawah lumpur Sungai Thames London, Inggris.

Sepatu kulit yang hampir menyentuh lutut itu ditemukan ''hampir utuh'' meski sudah menempel selama ratusan tahun.

Temuan ini berada di Bermondsey, London Selatan oleh para arkeolog yang bekerja di terowongan ''saluran pembuangan super''.

Baca Juga: Super Dingin, Begini Kehidupan Para Peneliti di Antartika

Kerangka yang ditemukan di Sungai Thames, London. (MOLA Headland)
Kerangka yang ditemukan di Sungai Thames, London. (MOLA Headland)

Terowongan senilai 5,4 miliar dolar AS atau Rp 78,6 triliun ini akan menangkap, menyimpan, dan mentransfer limbah mentah dan air hujan ke sungai.

Kulit adalah komoditas yang mahal di zaman Tudor, dan tidak mungkin seseorang akan dikubur dengan mengenakan barang yang sangat berharga.

Para peneliti yang tergabung dengan perusahaan MOLA Headland menemukan bahwa kematian pria itu terlalu dini.

Baca Juga: Memanggil Alien, Peneliti Ciptakan Sinyal Laser Kuat

Pada akhir abad ke-15 dan awal abad ke-16, tepi sungai Thames merupakan tempat berbahaya.

Kerangka yang menggunakan sepatu bot itu mungkin dulunya adalah seorang nelayan atau pencari sesuatu (emas misalnya) di lumpur.

Kerangka dengan sepatu bot berumur 500 tahun. (MOLA Headland)
Kerangka dengan sepatu bot berumur 500 tahun. (MOLA Headland)

''Dengan mempelajari sepatu bot, kami dapat memperoleh gambaran menarik tentang kehidupan sehari-hari seorang pria yang hidup 500 tahun lalu,'' kata Beth Richardson dikutip dari CNN.

Baca Juga: Hasil Penelitian, Ternyata Gamer Cewek Cenderung Masuk IPA

Sepatu bot ''tahan lama'' itu dibuat dengan sol ekstra dan lumut yang membuatnya melekat lama.

Dengan adanya gabungan dua bahan tersebut, pria misterius itu bisa bertahan di medan yang sulit.

Pria dengan sepatu bot berkualitas tinggi itu kemungkinan besar meninggal di usia 35 tahun.

Berita Terkait
TERKINI

Melalui Yandex Cloud, Yandex Weather, dan Yandex School of Data Analytics (YSDA) berkolaborasi untuk mengintegrasikan ke...

sains | 12:33 WIB

Apa saja fitur canggih yang ada di CBR 150? Simak rinciannya di bawah ini....

sains | 12:12 WIB

Pertamina Foundation bersama Fakultas Kehutanan UGM telah melakukan kerja sama rehabilitasi hutan "Hutan Pertamina UGM"...

sains | 14:04 WIB

Dengan memanfaatkan algoritma AI, perusahaan ini berhasil membuka jalan bagi pengembangan obat terobosan potensial....

sains | 16:10 WIB

Objek ini punya suhu jauh lebih tinggi daripada matahari walaupun tak begitu terang. Objek apa gerangan?...

sains | 16:22 WIB

Pusat Studi Objek Dekat Bumi NASA (CNEOS) telah mencatat lebih dari 32.000 asteroid yang berada dekat dengan Bumi....

sains | 15:44 WIB

Kontribusi Goodenough merevolusi bidang teknologi membuat namanya layak dikenang sebagai sosok penting....

sains | 13:54 WIB

Jika tidak ada yang dilakukan, tingkat diabetes akan terus meningkat di setiap negara selama 30 tahun ke depan....

sains | 18:50 WIB

Vladimir Putin, pertama kali mengumumkan pengembangan drone Poseidon dalam pidato kepada parlemen Rusia 2018 lalu....

sains | 18:26 WIB

Berikut adalah sederet mitos tentang daging kambing yang banyak dipercaya masyarakat. Benarkah?...

sains | 10:19 WIB

Apakah kalian tahu apa perbedaan antara pandemi dan endemi? Simak penjelasannya di sini....

sains | 20:20 WIB

Prosedur bariatrik ramai disorot setelah beberapa seleb Indonesia diketahui menjalani tindakan medis ini....

sains | 17:01 WIB

Begini akal-akalan Toyota untuk memikat orang agar tertarik dengan mobil listrik. Seperti apa?...

sains | 10:25 WIB

SATRIA adalah satelit yang dirancang untuk menjembatani kesenjangan digital di Indonesia....

sains | 15:42 WIB

Satelit Satria-1 milik Indonesia akhirnya berhasil diluncurkan, diklaim sebagai terbesar di Asia....

sains | 15:59 WIB

Simak penjelasan apa itu El Nino lengkap dan dampak hingga potensi bahayanya bagi Indonesia....

sains | 15:48 WIB

Sering berlama-lama di depan monitor atau ponsel? Leher terasa kaku bahkan cenderung nyeri?...

sains | 16:38 WIB

Apa saja tanda-tanda rabies pada anjing? Awas jangan sampai terkena gigitanya, ya! Bisa fatal!...

sains | 13:09 WIB
Tampilkan lebih banyak