Mengenal The Liger, Kucing Terbesar di Dunia

The liger merupakan hewan hybrid yang tercatat sebagai kucing terbesar yang pernah hidup. Ada beberapa Liger yang pernah memecahkan rekor dan terkenal di dunia, yuk kita simak.

Agung Pratnyawan | Rezza Dwi Rachmanta
Kamis, 07 Juni 2018 | 19:59 WIB
sumber: Huffingtonpost

sumber: Huffingtonpost

Hitekno.com - Liger adalah keturunan dari singa jantan (Panthera Leo) dan Harimau Betina (Panthera Tigris). Liger memiliki orang tua dalam genus yang sama tetapi dari spesies yang berbeda.

Mereka merupakan spesies yang sangat suka berenang seperti karakter harimau dan "sangat ramah" seperti singa.

Liger dapat mencapai panjang 3 sampai 3,6 meter. Dengan ukuran tersebut mereka melebihi ukuran rata-rata harimau dan singa yang pernah hidup.

Baca Juga: Praktis, Perangkat Drone Terbaru ini Dapat Dilipat

Rekor yang pernah tercatat di Guinness Book of World Records adalah Hercules yang dijuluki "The largest Living Cat on Earth". Berikut beberapa "Kucing Terbesar" yang pernah hidup di dunia:

1. Hercules

sumber: Huffingtonpost
sumber: Huffingtonpost

Dilansir dari Huffingtonpost, Hercules merupakan kucing terbesar yang pernah menembus rekor dunia. Dengan ukuran panjang yang mencapai 3,3 meter dan berat lebih dari 450 kg Hercules memang pantas memecahkan rekor tersebut.

Baca Juga: Rencana Liburan ke Amerika? Coba Fitur Baru Google Ini

Ayahnya merupakan Singa Afrika laki-laki dan Ibunya adalah harimau betina Bengal. Porsi makannya sebanyak 12 kg daging per hari dan minum beberapa liter. Hercules tinggal di Carolina Selatan Amerika Serikat.

2. Vulcan

sumber: ligerliger.com
sumber: ligerliger.com

Vulcan tinggal di penangkaran khusus hewan di Miami. Dibandingkan dengan Hercules, Vulcan lebih ramah dengan pengunjung.

Baca Juga: Rp 18 Triliun Dihabiskan 3 Negara Ini untuk Infrastruktur EV

Memiliki berat lebih dari 400 kg, Vulcan termasuk liger yang menjadi selebriti karena muncul di CNN’s 360 show dan Today's Show di Amerika Serikat.

Surat kabar di Amerika banyak mengulas tentang kegiatan sehari-hari Vulcan di penangkaran.

3. Sinbad

Baca Juga: 10 Negara Paling Beresiko terkena Letusan Gunung Berapi

sumber: ligerliger.com
sumber: ligerliger.com

Ukuran Sinbad hampir sama dengan Hercules dengan berat mencapai 450 kg. Sinbad juga tinggal di Carolina Selatan. Karena sifatnya yang "easy going" Sinbad pernah ditampilkan di acara dokumenter National Geographic dengan judul "The Ultimate Cat".

Diantara dua liger di atas Sinbad termasuk Liger yang menghabiskan waktunya dengan berenang. Sinbad tidak agresif sama sekali dan mempunyai rasa sosialisme yang besar dengan orang-orang mengunjunginya.

Hitekno.com/ Rezza Dwi Rachmanta 

Berita Terkait
TERKINI

Melalui Yandex Cloud, Yandex Weather, dan Yandex School of Data Analytics (YSDA) berkolaborasi untuk mengintegrasikan ke...

sains | 12:33 WIB

Apa saja fitur canggih yang ada di CBR 150? Simak rinciannya di bawah ini....

sains | 12:12 WIB

Pertamina Foundation bersama Fakultas Kehutanan UGM telah melakukan kerja sama rehabilitasi hutan "Hutan Pertamina UGM"...

sains | 14:04 WIB

Dengan memanfaatkan algoritma AI, perusahaan ini berhasil membuka jalan bagi pengembangan obat terobosan potensial....

sains | 16:10 WIB

Objek ini punya suhu jauh lebih tinggi daripada matahari walaupun tak begitu terang. Objek apa gerangan?...

sains | 16:22 WIB

Pusat Studi Objek Dekat Bumi NASA (CNEOS) telah mencatat lebih dari 32.000 asteroid yang berada dekat dengan Bumi....

sains | 15:44 WIB

Kontribusi Goodenough merevolusi bidang teknologi membuat namanya layak dikenang sebagai sosok penting....

sains | 13:54 WIB

Jika tidak ada yang dilakukan, tingkat diabetes akan terus meningkat di setiap negara selama 30 tahun ke depan....

sains | 18:50 WIB

Vladimir Putin, pertama kali mengumumkan pengembangan drone Poseidon dalam pidato kepada parlemen Rusia 2018 lalu....

sains | 18:26 WIB

Berikut adalah sederet mitos tentang daging kambing yang banyak dipercaya masyarakat. Benarkah?...

sains | 10:19 WIB

Apakah kalian tahu apa perbedaan antara pandemi dan endemi? Simak penjelasannya di sini....

sains | 20:20 WIB

Prosedur bariatrik ramai disorot setelah beberapa seleb Indonesia diketahui menjalani tindakan medis ini....

sains | 17:01 WIB

Begini akal-akalan Toyota untuk memikat orang agar tertarik dengan mobil listrik. Seperti apa?...

sains | 10:25 WIB

SATRIA adalah satelit yang dirancang untuk menjembatani kesenjangan digital di Indonesia....

sains | 15:42 WIB

Satelit Satria-1 milik Indonesia akhirnya berhasil diluncurkan, diklaim sebagai terbesar di Asia....

sains | 15:59 WIB

Simak penjelasan apa itu El Nino lengkap dan dampak hingga potensi bahayanya bagi Indonesia....

sains | 15:48 WIB

Sering berlama-lama di depan monitor atau ponsel? Leher terasa kaku bahkan cenderung nyeri?...

sains | 16:38 WIB

Apa saja tanda-tanda rabies pada anjing? Awas jangan sampai terkena gigitanya, ya! Bisa fatal!...

sains | 13:09 WIB
Tampilkan lebih banyak