Star Ways: Siapa Obi-Wan Kenobi, Jedi Legendaris Penuh Misteri

Siapa sebenarnya Obi-Wan Kenobi, ada hubungan dengan tokoh-tokoh penting di Star Wars.

Agung Pratnyawan
Sabtu, 07 Mei 2022 | 14:59 WIB
Obi-Wan Kenobi. (IMDB)

Obi-Wan Kenobi. (IMDB)

Hitekno.com - Yuk kenalan dengan Obi-Wan Kenobi. Jika kamu adalah pecinta Star Ways, maka kamu akan familiar dengan nama Obi-Wan Kenobi.

Obi-Wan Kenobi adalah sebuah tokoh fiksi dalam dunia film Star Wars. Ia adalah salah satu tokoh penting dalam saga Star Wars.

Bersama dengan Anakin Skywalker, R2-D2 dan C-3PO, ia adalah salah satu dari sedikit tokoh yang muncul dalam berbagai episode film Star Wars.

Baca Juga: Fakta Menarik Obi-Wan Kenobi, Spinoff Film Star Wars yang Bakal Tayang

Dari awal petualangannya di The Clone Wars hingga perannya di A New Hope, Obi-Wan Kenobi adalah mentor Jedi klasik Star Wars. 

Bahkan saking populernya Obi-Wan Kenobi, ia sampai dibikinkan filmnya sendiri dengan judul yang sama dengan namanya.

Berikut ini adalah beberapa informasi menarik tentang Obi-Wan Kenobi yang perlu kamu tahu:

Baca Juga: Lucasfilm Games Bakal Menaungi Semua Judul Game Star Wars

Obi-Wan Kenobi, juga dikenal sebagai Ben Kenobi, adalah seorang Master Jedi pria legendaris yang peka terhadap Kekuatan yang bertugas di Dewan Tinggi Jedi selama tahun - tahun terakhir Era Republik.

Obi-Wan Kenobi. (IMDB)
Obi-Wan Kenobi. (IMDB)

Sebagai Jenderal Jedi, Kenobi bertugas di Tentara Besar Republik yang berperang melawan Tentara Droid Separatis selama Perang Klon.

Kenobi sempat dipaksa ke pengasingan sebagai akibat dari Pembersihan Jedi Besar. Sebagai seorang mentor, Kenobi bertanggung jawab untuk melatih dua anggota keluarga Skywalker, Anakin Skywalker dan Luke Skywalker.

Baca Juga: Mirip Pesawat Darth Vader dari Star Wars, NASA Temukan Galaksi Misterius

Kenobi lahir di planet Stewjon pada tahun 57 BBY. Dia peka terhadap kekuatan, dan karena hal itu, ia dilantik ke dalam Jedi Order sebagai seorang anak.

Obi-Wan Kenobi dibesarkan di Kuil Jedi di planet Coruscant dan ditugaskan ke Jedi Master Qui-Gon Jinn.

Pada 32 BBY, Kenobi mencapai pangkat Jedi Knight dengan mengalahkan Sith Lord Darth Maul selama Invasi Naboo.

Baca Juga: Star Wars Squadrons, Game Baru EA yang Hadir Tanpa Microtransactions

Dia juga memilih untuk melatih Anakin Skywalker, yang Terpilih dan ditakdirkan untuk menghancurkan Sith dan mengembalikan keseimbangan Force.

Fakta menarik tentang Obi-Wan Kenobi

Obi-Wan Kenobi. (IMDB)
Obi-Wan Kenobi. (IMDB)

Dilansir dari Gamerant, ada beberapa fakta menarik tentang Obi-Wan Kenobi yang perlu kamu tahu.

Banyak orang mengira Obi-Wan Kenobi adalah karakter yang taat pada hukum sepanjang hidupnya. Padahal faktanya tidak demikian.

Obi-Wan termasuk seseorang yang nakal (pemberontak) pada masa mudanya. Ia memiliki selera humor yang buruk dan juga berbagai komen sarkastik.

Hal ini digambarkan dengan sangat baik oleh Ewan McGregor pada Star Wars Episode I: The Phantom Menace.

Meski punya watak yang kaku, Obi-Wan Kenobi ternyata pernah jatih cinta kepada sesama Jedi lho.

Di masa muda Kenobi, ia bertemu dengan Jedi Padawan muda yang menarik bernama Siri Tachi.

Itulah beberapa informasi tentang Obi-Wan Kenobi yang mungkin perlu kamu tahu.

Kontributor: Damai Lestari
Berita Terkait
TERKINI

Itachi Uchiha adalah informan Jiraiya untuk mendapatkan informasi dari Organisasi Akatsuki....

geek | 11:28 WIB

Bukan hanya angkatan laut, cek apa saja kekuatan terbesar Pemerintah Dunia di One Piece....

geek | 12:01 WIB

Berikut adalah lima rekomendasi anime yang bisa kamu tonton saat libur Idul Adha....

geek | 19:53 WIB

Berikut ini adalah 5 kekuatan Pemerintah Dunia yang mungkin belum kamu ketahui. Dijamin bikin fandom kaget dibuatnya....

geek | 18:26 WIB

Mari kita lihat beberapa fakta menarik tentang serial Secret Invasion di bawah ini....

geek | 14:49 WIB

Suzume no Tojimari merupakan anime yang dirilis pada tahun 2022 dan diproduksi oleh CoMix Wave Films....

geek | 12:58 WIB

Tersedia dalam subtitle Indonesia, gunakan link nonton Black Clover Sword of the Wizard King ini....

geek | 14:39 WIB

Berdasarkan MBTI, cek siapa karakter Demon Slayer yang memiliki kepribadian mirip kamu....

geek | 10:16 WIB

Berikut adalah link nonton anime Slam Dunk the Movie, cocok buat yang ketinggalan nggak nonton di bioskop....

geek | 15:57 WIB

Lagi heboh di kalangan penggemar jika ternyata Nami punya hubungan "spesial" dengan Im Sama. Seberapa dekat dan serius h...

geek | 09:07 WIB

Berikut adalah cara nembak gebetan pakai bahasa Jepang-nya "Aku cinta kamu"....

geek | 19:58 WIB

Im Sama diketahui telah hidup sampai 800 tahun lamanya, apa rahasia keabadian karakter One Piece ini?...

geek | 15:50 WIB

Dapatkan link nonton Demon Slayer: Kimetsu No Yaiba Swordsmith Village Arc episode terbaru di sini....

geek | 15:00 WIB

Berikut adalah lima karakter kuat di anime Naruto yang banyak terbantu di pertempuran akibat kecerdasannya....

geek | 13:20 WIB

Bagi yang ingin menonton serial anime ini, berikut link nonton One Piece Eps 1066 lengkap dengan sub Indonesia....

geek | 16:52 WIB

Simak apa yang diungkap dalam Spoiler One Piece 1087 ini? Apakah hubungan Im Sama dan Gorosei dengan Buah Iblis?...

geek | 14:49 WIB

Mulai diungkap banyak informasi terbaru, cek kapan One Piece Live Action tayang di Netflix....

geek | 13:31 WIB

Berikut adalah sederet anime yang cocok ditonton saat bersantai dengan genre isekai....

geek | 10:55 WIB
Tampilkan lebih banyak