Kebijakan Terbaru, WhatsApp akan Berbagi Data dengan Facebook

Jika tak setuju dengan kebijakan ini, kamu harus mempertimbangkan aplikasi perpesanan yang lain.

Dinar Surya Oktarini
Jum'at, 08 Januari 2021 | 15:45 WIB
Ilustrasi WhatsApp. (Unsplash/Mika Baumeister)

Ilustrasi WhatsApp. (Unsplash/Mika Baumeister)

Hitekno.com - Aplikasi WhatsApp yang populer dan digunakan banyak orang di seluruh dunia tak diragukan lagi merupakan harta karun informasi bagi perusahaan seperti Facebook yang mengembangkan informasi pengguna untuk menjual iklan.

Beberapa orang yang mengkhawatirkan tentang berbagi data WhatsApp dengan Facebook, sepertinya hal ini akan menjadi kenyataan.

Pasalnya menurut laporan dari XDA Developers, mereka telah melihat perubahan pada kebijakan privasi WhatsApp yang pada dasarnya mengatakan bahwa membagikan data adalah hal yang wajib.

Baca Juga: Pamer Gaji Rp 178 Juta Per Hari, Netizen Penasaran Pekerjaan Pria Ini

Hal ini diberlakukan jika pengguna masih ingin menggunakan WhatsApp dan harus setuju dengan syarat dan ketentuan terbaru.

Ilustrasi WhatsApp. (pixabay/Eastlandtunes)
Ilustrasi WhatsApp. (pixabay/Eastlandtunes)

Dilansir dari laman Ubergizmo, hal ini juga mengonfirmasi bahwa data yang dibagikan WhatsApp dan Facebook akan digunakan untuk iklan yang dipersonalisasi.

Beberapa dari pengguna mungkin ingat apabila beberapa tahun yang lalu, WhatsApp sudah mencoba melakukan langkah serupa tetapi karena respon tersebut perusahaan mengubah keputusan mereka dan memberikan opsi.

Baca Juga: Sebar Undangan, Samsung Gelar Event Khusus Ini di Januari 2021

WhatsApp saat itu memberikan opsi untuk memilih tidak berbagi data, tetapi perubahan kebijakan ini menunjukkan bahwa itu tidak akan lagi menjadi pilihan.

Jika kamu tidak nyaman dengan kebijakan terbaru ini maka kamu juga harus mempertimbangkan aplikasi perpesanan lainnya.

Baca Juga: Nekat Jadikan Ikan Cupang Sebagai Lauk, Netizen: Pasti yang Makan Sultan

Berita Terkait
TERKINI

Manfaatkan fitur AI di Samsung Galaxy Tab S9 series untuk memenuhi kebutuhan profesionalmu sehari-hari...

gadget | 10:21 WIB

Vivo V30 Series diklaim memiliki berbagai fitur yang mendukung perjalanan mudik lebih seru....

gadget | 10:20 WIB

Cek apa saja fitur andalan Realme 12 5G ini....

gadget | 10:11 WIB

Kamera FUJIFILM INSTAX mini 99TM ini merupakan seri premium terbaru dari kamera instan analog INSTAX sekaligus evolusi d...

gadget | 15:32 WIB

Cek berapa harga resmi dan spesifikasi yang ditawarkan Xiaomi 14....

gadget | 14:28 WIB

Ya, dengan HP Rp 1 jutaan sudah bisa jadi teman mudik dengan asyik....

gadget | 10:11 WIB

Jajaran Xiaomi 14, Xiaomi Watch 2, Xiaomi Watch S3, dan Xiaomi Smart Band 8 Pro ini telah resmi tersedia di pasaran....

gadget | 10:03 WIB

Xiaomi Indonesia resmi membawa jajaran produk terbarunya ini, cek apa saja....

gadget | 14:41 WIB

Xiaomi 14 dirancang dengan lensa optik Leica Summilux, desain compact dan performa handal....

gadget | 14:32 WIB

Pengguna Samsung Galaxy Z Flip5 dan Galaxy Z Fold5 bisa menikmatik kecanggihan Galaxy AI segera....

gadget | 17:08 WIB

Momen Lebaran yang sudah dekat bisa menjadi kesempatan bagi kita untuk bersama-sama mengarsipkan foto, video, hingga dok...

gadget | 15:46 WIB

PayDay Sale Maret 2024 menawarkan harga spesial HP POCO....

gadget | 11:29 WIB

Cek apa yang ditawarkan Huawei MateBook D 14 sebagai laptop premium....

gadget | 20:25 WIB

Lonjakan signifikan dalam laba bersih tersebut melebihi harapan pasar dan menandai tingkat profitabilitas tertinggi kedu...

gadget | 16:03 WIB

Berapa harga Huawei MatePad 11.5 PaperMatte Edition ini?...

gadget | 15:55 WIB

Catat tanggalnya, Xiaomi 14 siap rilis ke Indonesia....

gadget | 15:18 WIB

Berapa harga Samsung Galaxy A55 5G dan Samsung Galaxy A35 5G?...

gadget | 18:30 WIB
Tampilkan lebih banyak