Sedang Mancing, Pria Ini Temukan Ikan Laut Dalam Mirip Alien

Ikan ini juga disebut sebagai ikan monster dari mitos Yunani yang memiliki kepala singa dan ekor naga.

Dinar Surya Oktarini
Senin, 16 September 2019 | 16:30 WIB
Ikan aneh mirip Alien. (Wikipedia/Public Domain)

Ikan aneh mirip Alien. (Wikipedia/Public Domain)

Hitekno.com - Seorang pemancing bernama Oscar Lundahl terkejut saat hasil tangkapannya memiliki bentuk yang aneh mirip dinosaurus dan alien saat memancing di Pulau Andoya di Norwegia utara.

Ia secara tak sengaja mendapatkan ikan dengan spesies yang aneh dengan mata bulat besar dan memiliki ekor panjang.

Dilansir dari laman The Sun, ikan ini sebenarnya masuk dalam spesies seekor ratfish, yang memiliki nama latin Chimaeras Monstrosa Linnaeus.

Baca Juga: Netizen Ramaikan #SaveSpongebob dan #BubarkanKPI, Ini Penyebabnya

Ikan ini juga disebut sebagai ikan monster mitos dari Yunani yang memiliki kepala singa dan ekor naga.

Ikan kerabat hiu ini berumur 300 juta tahun dan hidup di air yang dalam dan jarang ditangkap.

Ikan aneh mirip Alien. (Wikipedia/Public Domain)
Ikan aneh mirip Alien. (Wikipedia/Public Domain)

Meskipun ratfish tak berbahaya bagi manusia dan memakan krustasea seperti kepiting dan siput laut, namun penampilan aneh mereka cukup membuat yang melihat langsung merinding.

Baca Juga: Samakan Jokowi dan Pinokio, Aplikasi Media Nasional Ini Panen Bintang 1

Mata besar mereka diyakini membantu para ikan ini melihat dalam kegelapan di lautan dalam.

Oscara Lundahl yang saat itu berencana memancing ikan halibut biru ketika ia menangkap ikan rat secara tak sengaja.

Saat itu ia memiliki empat kali di barisanya dengan ikan kembung sebagai umpan dan sedang memancing di kedalaman 2.600 kaki pada saat itu.

Baca Juga: Dibekali Baterai Kapasitas 5.000 mAh, Spesifikasi Redmi 8A Muncul di TENAA

Menurutnya butuh waktu cukup lama untuk menarik ikan tersebut ke permukaan.

''Butuh waktu 30 menit untuk menariknya, karena kedalamnnya 800 meter, ada dua halibut pada dua kait dan sangat senang tentang itu dan kemudian saya melihat sesuatu yang lain'' ungkap Oscar Lundahl.

Sedihnya lagi, karena perubahan tekanan yang tiba-tiba, ikan tersebut tak selamat saat berada di permukaan air sehingga Oscar membawanya pulang dan menggorengnya dengan mentega.

Baca Juga: Ini Beda Samsung Galaxy A50s vs Samsung Galaxy A50, Pilih Mana?

Meksi penampilannya aneh seperti alien, Oscar mengaku ikan tersebut benar-benar enak dan rasanya seperti ikan cod.

Berita Terkait
TERKINI

Melalui Yandex Cloud, Yandex Weather, dan Yandex School of Data Analytics (YSDA) berkolaborasi untuk mengintegrasikan ke...

sains | 12:33 WIB

Apa saja fitur canggih yang ada di CBR 150? Simak rinciannya di bawah ini....

sains | 12:12 WIB

Pertamina Foundation bersama Fakultas Kehutanan UGM telah melakukan kerja sama rehabilitasi hutan "Hutan Pertamina UGM"...

sains | 14:04 WIB

Dengan memanfaatkan algoritma AI, perusahaan ini berhasil membuka jalan bagi pengembangan obat terobosan potensial....

sains | 16:10 WIB

Objek ini punya suhu jauh lebih tinggi daripada matahari walaupun tak begitu terang. Objek apa gerangan?...

sains | 16:22 WIB

Pusat Studi Objek Dekat Bumi NASA (CNEOS) telah mencatat lebih dari 32.000 asteroid yang berada dekat dengan Bumi....

sains | 15:44 WIB

Kontribusi Goodenough merevolusi bidang teknologi membuat namanya layak dikenang sebagai sosok penting....

sains | 13:54 WIB

Jika tidak ada yang dilakukan, tingkat diabetes akan terus meningkat di setiap negara selama 30 tahun ke depan....

sains | 18:50 WIB

Vladimir Putin, pertama kali mengumumkan pengembangan drone Poseidon dalam pidato kepada parlemen Rusia 2018 lalu....

sains | 18:26 WIB

Berikut adalah sederet mitos tentang daging kambing yang banyak dipercaya masyarakat. Benarkah?...

sains | 10:19 WIB

Apakah kalian tahu apa perbedaan antara pandemi dan endemi? Simak penjelasannya di sini....

sains | 20:20 WIB

Prosedur bariatrik ramai disorot setelah beberapa seleb Indonesia diketahui menjalani tindakan medis ini....

sains | 17:01 WIB

Begini akal-akalan Toyota untuk memikat orang agar tertarik dengan mobil listrik. Seperti apa?...

sains | 10:25 WIB

SATRIA adalah satelit yang dirancang untuk menjembatani kesenjangan digital di Indonesia....

sains | 15:42 WIB

Satelit Satria-1 milik Indonesia akhirnya berhasil diluncurkan, diklaim sebagai terbesar di Asia....

sains | 15:59 WIB

Simak penjelasan apa itu El Nino lengkap dan dampak hingga potensi bahayanya bagi Indonesia....

sains | 15:48 WIB

Sering berlama-lama di depan monitor atau ponsel? Leher terasa kaku bahkan cenderung nyeri?...

sains | 16:38 WIB

Apa saja tanda-tanda rabies pada anjing? Awas jangan sampai terkena gigitanya, ya! Bisa fatal!...

sains | 13:09 WIB
Tampilkan lebih banyak