Merangkak di Langit Rumah, Mahkluk Aneh dengan Tentakel Ini Bikin Merinding

Tak diketahui jenisnya, pria itu menyebutnya sebagai Monster Bayangan dari Netflix's Strangter Things.

Dinar Surya Oktarini

Posted: Sabtu, 06 Juli 2019 | 18:00 WIB
Mahkluk aneh. (YouTube/Viral Press)

Mahkluk aneh. (YouTube/Viral Press)

Hitekno.com - Seorang pria di Bali baru-baru ini melihat mahkluk aneh yang tampak berlari melintasi di langit-langit rumahnya.

Penampakan laba-laba dengan tentakel aneh ini menyerupai Alien merangkak dan membuat siapa saja yang melihatnya merinding.

Pria bernama Hari Toae ini tak dapat mengidentifikasi apa yang sebenarnya mahkluk itu, tetapi ia bercanda menyebutnya sebagai Monster Bayangan dari Netflix's Strangter Things.

Mahkluk aneh tersebut diketahui sedang mencari perlindungan karena hujan dan masuk di dalam rumahnya.

Pria itu berkata ''Aku akan membiarkannya tinggal di rumahku, tetapi hanya untuk satu malam. Saya tidak ingin menakut-nakuti tamu saya.''

Mahkluk aneh. (YouTube/Viral Press)
Mahkluk aneh. (YouTube/Viral Press)

Menurut pria tersebut, hewan aneh ini bukan seperti yang dia lihat sebelumnya dan berpikir itu berasal dari lingkungan rumahnya.

Dilansir dari Daily Mail, ada kemungkinan bahwa itu adalah bagian dari keluarga ngengat yang disebut Arctiinae.

Khususnya lagi, mahkluk aneh ini kelihatannya seperti Creatonots Gangis yang tampaknya adalah pendudul asli Asia Tenggara dan Australia.

Spesies ini memiliki sayap dan empat tentakel atau juga dikenal sebagai organ aroma, menghasilkan feromon untuk menarik mahkluk pasangannya.

Namun belum diketahui pasti mahkluk apa itu sebenarnya, mungkin saja bisa menjadi spesies lailn yang tidak diketahui manusia.

Baca Juga: Seorang Wanita Menemukan Suaminya yang Hilang 3 Tahun dari Video TikTok

×
Zoomed
Berita Terkait Berita Terkini

Para ilmuwan berhasil membuat AI menciptakan virus yang dapat membunuh bakteri....

sains | 13:27 WIB

Durasi terjadinya gerhana bulan pada 7 September 2025, mulai dari fase awal hingga akhir, berlangsung selama sekitar 5 j...

sains | 17:50 WIB

Beberapa fenomena langit yang akan terjadi pada September 2025....

sains | 13:21 WIB

AI tak bisa menyelesaikan tes teka-teki yang dapat diselesaikan manusia hanya dalam hitungan detik....

sains | 16:26 WIB

Salah satu pohon tertinggi di dunia yang berusia 450 tahun terbakar....

sains | 20:11 WIB