Lebih Seru, Ayah Ini Ajarkan Sains ke Anaknya Pakai Cara Unik

Belajar sambil bermain seru juga nih.

Dinar Surya Oktarini
Selasa, 25 Desember 2018 | 08:00 WIB
Cara asik ajarkan sains ke anak-anak. (Instagram/@thedadlab)

Cara asik ajarkan sains ke anak-anak. (Instagram/@thedadlab)

Hitekno.com - Belajar sekaligus bermain merupakan salah satu cara yang menyenangkan untuk orang orang tua mengajarkan sesuatu yang rumit ke anak-anak.  Berbeda dengan orangtua pada umumnya yang mengajak anaknya main ke mall, Sergei Urban mengajari dua anaknya sains dengan cara asik.

Ayah asal London ini punya pendekatan bermain dengan anak yang cukup unik. Ia bisa mengubah objek benda sehari-hari menjadi eksperimen sains yang keren, yang tentunya sangat disukai oleh anak-anak. 

"Aku adalah ayah pada umumnya yang tidak punya latar belakang ilmuwan atau guru, tapi aku bisa melakukannya. Kalau aku bisa, kamu juga bisa," ungkapnya dilansir dari Insider.

Baca Juga: Nge-Tweet Tentang iPhone XS Max, Akun Ini Diprotes Netizen

Meski begitu, Sergei mampu mendidik dua anaknya, yakni Alex dan Max dengan cara-cara yang menyenangkan sehingga terlihat seperti bermain bersama.

Sergei Urban dan anaknya. (Instagram/@thedadlab)
Sergei Urban dan anaknya. (Instagram/@thedadlab)

Melalui akun Instagram, Facebook, YouTube dan website yang dinamai TheDadLab, dia mengunggah video kegiatan mereka.

Semua video itu memperlihatkan Sergei mengajari banyak bidang sains, percobaan sederhana pada kedua anaknya  Alex dan Max, seperti fisika, kimia, engineering hingga astronomi.

Baca Juga: Begini Kronologi Terjadinya Gelombang Tinggi yang Hantam Wilayah Banten

Bersama-sama, mereka membuat kreasi-kreasi sains sederhana dengan bahan dan peralatan yang bisa sangat mudah dan kita miliki di rumah.

Contohnya saat mengajarkan gaya magnet menggunakan setumpuk klip, buku dan sebuah magnet.

Sergei Urban dan anaknya. (Instagram/@thedadlab)
Sergei Urban dan anaknya. (Instagram/@thedadlab)

"Kalau kamu punya waktu luang di hari Minggu dan kamu punya pasta dan adonan di rumah, kamu bisa memanfaatkannya untuk aktivitas konstruksi bangunan dan bersenang-senang dengan anak-anakmu," ucap Sergei.

Baca Juga: Tsunami Terjadi di Selat Sunda, Google Search Nyalakan Peringatan SOS

Karena dinilai positif dan edukatif, pengikut mereka terus bertambah. Konten-konten yang dia unggah pun banyak yang viral ditonton jutaan viewers karena sangat bermanfaat bagi para orang tua dan guru.

Sergei sendiri pernah bekerja sebagai manajer ekspor-impor perusahaan kacang dan buah kering di Latvia. Kini dia konsen menjadi web developer sebuah studio desain dan dinobatkan menjadi salah satu social media influencer karena konsistensinya di bidang parenting.

''TheDadLab adalah tentang memiliki ide sederhana, bersenang-senang dan membuat kenangan,'' tambahnya.

Baca Juga: Kocak, Netizen Buat Pertanyaan Aneh Ini untuk Aplikasi Ojek Online

Gimana menurut kamu nih guys, asik juga kan belajar sains sekaligus bermain seperti ini?

Artikel ini sebelumnya telah dimuat di Dewiku.com dengan judul Gemes, Ayah Ini Mengajari Sains Anaknya dengan Cara Asik.

Berita Terkait
TERKINI

Melalui Yandex Cloud, Yandex Weather, dan Yandex School of Data Analytics (YSDA) berkolaborasi untuk mengintegrasikan ke...

sains | 12:33 WIB

Apa saja fitur canggih yang ada di CBR 150? Simak rinciannya di bawah ini....

sains | 12:12 WIB

Pertamina Foundation bersama Fakultas Kehutanan UGM telah melakukan kerja sama rehabilitasi hutan "Hutan Pertamina UGM"...

sains | 14:04 WIB

Dengan memanfaatkan algoritma AI, perusahaan ini berhasil membuka jalan bagi pengembangan obat terobosan potensial....

sains | 16:10 WIB

Objek ini punya suhu jauh lebih tinggi daripada matahari walaupun tak begitu terang. Objek apa gerangan?...

sains | 16:22 WIB

Pusat Studi Objek Dekat Bumi NASA (CNEOS) telah mencatat lebih dari 32.000 asteroid yang berada dekat dengan Bumi....

sains | 15:44 WIB

Kontribusi Goodenough merevolusi bidang teknologi membuat namanya layak dikenang sebagai sosok penting....

sains | 13:54 WIB

Jika tidak ada yang dilakukan, tingkat diabetes akan terus meningkat di setiap negara selama 30 tahun ke depan....

sains | 18:50 WIB

Vladimir Putin, pertama kali mengumumkan pengembangan drone Poseidon dalam pidato kepada parlemen Rusia 2018 lalu....

sains | 18:26 WIB

Berikut adalah sederet mitos tentang daging kambing yang banyak dipercaya masyarakat. Benarkah?...

sains | 10:19 WIB

Apakah kalian tahu apa perbedaan antara pandemi dan endemi? Simak penjelasannya di sini....

sains | 20:20 WIB

Prosedur bariatrik ramai disorot setelah beberapa seleb Indonesia diketahui menjalani tindakan medis ini....

sains | 17:01 WIB

Begini akal-akalan Toyota untuk memikat orang agar tertarik dengan mobil listrik. Seperti apa?...

sains | 10:25 WIB

SATRIA adalah satelit yang dirancang untuk menjembatani kesenjangan digital di Indonesia....

sains | 15:42 WIB

Satelit Satria-1 milik Indonesia akhirnya berhasil diluncurkan, diklaim sebagai terbesar di Asia....

sains | 15:59 WIB

Simak penjelasan apa itu El Nino lengkap dan dampak hingga potensi bahayanya bagi Indonesia....

sains | 15:48 WIB

Sering berlama-lama di depan monitor atau ponsel? Leher terasa kaku bahkan cenderung nyeri?...

sains | 16:38 WIB

Apa saja tanda-tanda rabies pada anjing? Awas jangan sampai terkena gigitanya, ya! Bisa fatal!...

sains | 13:09 WIB
Tampilkan lebih banyak