Bak Kembaran, Deretan Netizen Ini Punya Wajah Mirip Anies Hingga Jokowi

Foto yang diunggah oleh @shitegoblin di Twitter ini lantas viral dan mencuri perhatian netizen.

Dinar Surya Oktarini

Posted: Jum'at, 06 Maret 2020 | 13:45 WIB
Netizen pemilik wajah mirip Anies Baswedan, dan Jokowi. (Twitter/@shitegoblin)

Netizen pemilik wajah mirip Anies Baswedan, dan Jokowi. (Twitter/@shitegoblin)

Hitekno.com - Belum lama ini salah satu netizen di Twitter mengunggah beberapa orang yanng memiliki wajah mirip dengan Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan, hingga Presiden Joko Widodo.

Bak kembaran sendiri, deretan netizen ini memiliki wajah mirip para pejabat negara ini.

Foto yang diunggah oleh @shitegoblin di Twitter ini lantas viral dan mencuri perhatian netizen.

Baca Juga: Typo Terus, Tulisan Running Text di KRL Ini Malah Bikin Ngakak

Pada unggahan tersebut terdapat tiga orang yang dianggap mirip, salah satunya netizen dengan jaket ojol yang sangat mirip dengan Menteri Pertahanan, Prabowo Subianto.

Tak hanya Prabowo, salah satu netizen dengan memakai baju batik ini disebut-sebut netizen mirip dengan Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan yang jadi sorotan beberapa waktu ini.

Netizen pemilik wajah mirip Anies Baswedan, dan Jokowi. (Twitter/@shitegoblin)
Netizen pemilik wajah mirip Anies Baswedan, dan Jokowi. (Twitter/@shitegoblin)

Selain itu, pria dengan jaket kulit dan membawa tas ini digadang-gadang mirip dengan Presiden Joko Widodo.

Baca Juga: Gojek Swadaya Bersama BULOG Dikenalkan, Pendapatan Driver Diharapkan Tambah

Unggahan ini lantas jadi sorotan netizen dan mendapatkan beragam komentar dari netizen di Twitter.

''Oh my God aku langsung bisa tebak dong'' tulis salah satu netizen di Twitter.

''Sama muka beda nasib'' komentar kocak netizen.

Baca Juga: Muzdalifah Jual Rumah Gedongnya, Netizen Malah Tulis Komentar Nyinyir

''Kwkakwkakwk dia lagi cosplay itu'' komentar netizen kocak.

''Bentuk mukanya mirip yaampun'' tulis komentar netizen di Twitter.

Unggahan netizen yang mirip dengan Anies Baswedan, Prabowo Subianto hingga Jokowi ini viral di Twitter dan mendapatkan lebih dari 7,9 ribu retweets dan 15 ribu likes.

Baca Juga: Dari One Day Menjadi Day One, Cewek Ini Menginspirasi Jutaan Netizen

Berita Terkait
Berita Terkini

PT Indokripto Koin Semesta Tbk. (COIN) resmi melantai di BEI pada 9 Juli 2025. Andrew Hidayat menyebut IPO ini jadi lang...

internet | 15:05 WIB

Andrew Hidayat membuatIPOCOINmendapat perhatian publik, pemilik mayoritas sahamPT Megah Perkasa Investindo, pemegang sah...

internet | 10:12 WIB

Berikut ini link resmi Dana Kaget terbaru yang masih aktif dan bisa langsung kamu klaim:...

internet | 20:30 WIB

PT Indokripto Koin Semesta Tbk (COIN) catat oversubscription lebih dari 180 kali jelang IPO di BEI. Di balik sorotan mas...

internet | 20:19 WIB

Berikut adalah kumpulan link Dana Kaget terbaru yang bisa kamu klaim sekarang juga:...

internet | 19:30 WIB