5 Pilihan Laptop 15 Inch Berbagai Merek, Terbaru Agustus 2021

Berikut ini adalah rekomendasi laptop 15 inch yang telah dirangkum Hitekno.com

Agung Pratnyawan
Senin, 16 Agustus 2021 | 11:30 WIB
Laptop gaming Lenovo. (Lenovo)

Laptop gaming Lenovo. (Lenovo)

Hitekno.com - Berikut ini adalah rekomendasi laptop 15 inch versi tim Hitekno.com yang layak kamu pertimbangkan sebelum membeli perangkat baru.

Berbicara tentang laptop, biasanya orang akan fokus pada spesifikasi yang disematkan pada perangkat tersebut.

Sebab aspek spesifikasi memengaruhi kinerja laptop di masa yang akan datang. Bahkan, laptop dengan spesifikasi tertentu memiliki fungsi yang berbeda dengan spesifikasi lain.

Baca Juga: Laptop Gaming RTX, Harga Asus ROG Zephyrus M16 Mulai dari Rp 27 Juta

Namun ternyata, banyak juga yang memilih laptop karena ukuran layar. Ada yang suka laptop dengan layar kecil, namun tidak sedikit yang memilih layar berukuran besar.

Selayaknya laptop 13 inch, sudah banyak laptop 15 inch yang juga menawarkan desain tipis dan ringan, sehingga nyaman untuk kamu bawa bepergian ke mana pun.

Bahkan, banyak pula produsen yang telah membekali laptop 15 inch mereka dengan kapasitas RAM besar yang tentu saja memanjakan pengguna.

Baca Juga: 4 Laptop Gaming RTX 2060 Terbaik Juli 2021

Berikut ini adalah rekomendasi laptop 15 inch yang telah dirangkum Hitekno.com untuk kamu:

Acer Aspire E5-552G-T 324

Acer Aspire E5-552G-T 324. (Acer)
Acer Aspire E5-552G-T 324. (Acer)

Jika kamu sedang mempertimbangkan laptop 15 inch murah yang bisa memanjakanmu ketika bermain game, maka Acer Aspire E5-552G-T 324 bisa menjadi pilihan yang pas.

Baca Juga: 7 Laptop Murah untuk Mahasiswa Semua Jurusan Terbaik Juli 2021

Acer Aspire E5-552G-T324 dibekali prosesor quad-core AMD A10-8700P yang dibalut konfigurasi RAM dual channel hingga 16GB.

Kamu juga tak perlu khawatir dengan kapasitas penyimpanan datanya yang mencapai 1 Tb.

Meskipun ukuran layarnya cukup besar, namun Acer Aspire E5-552G-T324 telah kartu grafis AMD Radeon R8 M365X dual graphic dengan dedicated memori sebesar 2GB.

Baca Juga: 7 Laptop Murah untuk Pelajar Juli 2021, Cocok Dipakai Kelas Online

Ini membuat pengalaman bermain game kamu lebih menyenangkan. Selain itu, game dengan grafis tinggi seperti GTA V pun bisa dimainkan tanpa celah.

HP 15 DA1XXX i7 8565

Laptop HP 15-bw067AX. (HP)
Laptop HP 15-bw067AX. (HP)

Produk buatan perusahaan HP ini juga sudah dibekali layar berukuran 15 inch dengan kualitas HD. Teknologi tersebut tentu memberi pengalaman yang menyenangkan buat kamu.

Selain itu, laptop 15 inch ini juga dipersenjatai kombinasi yang ideal antara prosesor, RAM, dan memori penyimpanan yang cukup besar.

Pada bagian RAM, perusahaan telah membekali produk ini dengan memori internal 8GB. Tentu saja, perangkat yang satu ini bakal smooth ketika kamu gunakan untuk bermain game.

ASUS TUF Gaming FX505

Asus TUF Gaming FX505. (Asus)
Asus TUF Gaming FX505. (Asus)

Perusahaan ASUS juga dibekali dengan layar berukuran 15 inch dengan ratio 16:9. Kamu juga tidak perlu khawatir, sebab perusahaan telah membekalinya dengan LED-backlit FHD (1920x1080) Anti-Glare IPS-level 60Hz Panel with 45% NTSC.

Dikhususnya untuk para gamer, ASUS TUF Gaming FX505 ini memiliki prosesor Inter Core i7 dengan OS Windows 10.

Tipe grafis perangkat yang satu ini adalah NVIDIA GeForce GTX 1060, with 6GB GDDR5 VRAM. Di mana grafis tersebut sudah lebih dari cukup untuk menampilkan gambar yang tegas dengan degradasi yang variatif.

Dell Inspiron 3567

Dell Inspiron 3567. (Dell)
Dell Inspiron 3567. (Dell)

Laptop besutan perusahaan Dell yang satu ini juga layak kamu pertimbangkan. Dell Inspiron 3567 | i7-7500 | DOS telah dilengkapi dengan ukuran layar 15.6 inch.

Dapur pacunya hadir dengan prosesor Intel Core i7-7500U 2.7 GHz dan RAM 8GB yang bisa kamu gunakan untuk segala kebutuhan.

Satu lagi yang menarik dari produk Dell adalah ketahanannya yang memang layak diacungi jempol.

Itulah lima rekomendasi laptop 15 inch versi tim Hitekno.com, Agustus 2021.

Kontributor: Damai Lestari
Berita Terkait
TERKINI

Western Digita menghadirkan solusi penyimpanan untuk industri media dan hiburan dengan kecepatan tinggi dan kapasitas be...

gadget | 10:59 WIB

Samsung Galaxy A15 dibekali fitur Smart Switch, memudahkan pindah data....

gadget | 11:06 WIB

Manfaatkan fitur AI di Samsung Galaxy Tab S9 series untuk memenuhi kebutuhan profesionalmu sehari-hari...

gadget | 10:21 WIB

Vivo V30 Series diklaim memiliki berbagai fitur yang mendukung perjalanan mudik lebih seru....

gadget | 10:20 WIB

Cek apa saja fitur andalan Realme 12 5G ini....

gadget | 10:11 WIB

Kamera FUJIFILM INSTAX mini 99TM ini merupakan seri premium terbaru dari kamera instan analog INSTAX sekaligus evolusi d...

gadget | 15:32 WIB

Cek berapa harga resmi dan spesifikasi yang ditawarkan Xiaomi 14....

gadget | 14:28 WIB

Ya, dengan HP Rp 1 jutaan sudah bisa jadi teman mudik dengan asyik....

gadget | 10:11 WIB

Jajaran Xiaomi 14, Xiaomi Watch 2, Xiaomi Watch S3, dan Xiaomi Smart Band 8 Pro ini telah resmi tersedia di pasaran....

gadget | 10:03 WIB

Xiaomi Indonesia resmi membawa jajaran produk terbarunya ini, cek apa saja....

gadget | 14:41 WIB

Xiaomi 14 dirancang dengan lensa optik Leica Summilux, desain compact dan performa handal....

gadget | 14:32 WIB

Pengguna Samsung Galaxy Z Flip5 dan Galaxy Z Fold5 bisa menikmatik kecanggihan Galaxy AI segera....

gadget | 17:08 WIB

Momen Lebaran yang sudah dekat bisa menjadi kesempatan bagi kita untuk bersama-sama mengarsipkan foto, video, hingga dok...

gadget | 15:46 WIB

PayDay Sale Maret 2024 menawarkan harga spesial HP POCO....

gadget | 11:29 WIB

Cek apa yang ditawarkan Huawei MateBook D 14 sebagai laptop premium....

gadget | 20:25 WIB

Lonjakan signifikan dalam laba bersih tersebut melebihi harapan pasar dan menandai tingkat profitabilitas tertinggi kedu...

gadget | 16:03 WIB

Berapa harga Huawei MatePad 11.5 PaperMatte Edition ini?...

gadget | 15:55 WIB

Catat tanggalnya, Xiaomi 14 siap rilis ke Indonesia....

gadget | 15:18 WIB
Tampilkan lebih banyak