Tidur di Samping Smartphone, Resiko Tumor Otak Meningkat

Kedalaman radiasi itu bisa lebih dalam pada anak-anak. Dalam kasus terburuk, penggunaan smartphone jangka panjang bahkan dipercaya dapat merusak neuron otak.

Dinar Surya Oktarini | Rezza Dwi Rachmanta
Rabu, 25 Juli 2018 | 18:00 WIB
Sumber: The Independent

Sumber: The Independent

Hitekno.com - Smartphone menjadi barang yang wajib kita bawa sehari-hari, penelitian terbaru menyebutkan bahwa penggunaan smartphone dalam jangka waktu lama dapat meningkatkan resiko tumor otak.

Memang menakutkan kedengarannya namun data yang ada menyebutkan demikian. Jumlah kasus tumor otak meningkat selama dua dekade terakhir dan sebagian besar diakibatkan karena radiasi medan elektromagnetik dari smartphone atau ponsel konvensional.

Dikutip dari BoldSky, penelitian yang difokuskan pada lamanya penggunaan ponsel menghasilkan kesimpulan yang mengagetkan. Ketika kamu mendekatkan smartphone ke telinga, 10 hingga 80 persen radiasi akan menembus sedalam 2 inci ke otak kita.

Baca Juga: 6 Seleb Cosplayer Ini Siap Goyang C3AFA Jakarta 2018

Sumber: Planet X News
Sumber: Planet X News

Kedalaman radiasi itu bisa lebih dalam pada anak-anak. Dalam kasus terburuk, penggunaan smartphone jangka panjang bahkan dipercaya dapat merusak neuron otak.

Terlalu dekat dengan smartphone juga dapat menyebabkan masalah lain seperti migrain, depresi, kecemasan dan tidu terganggu.

The All India Institute of Medical Sciences (AIIMS), Delhi, dalam laporannya menyebutkan terdapat 33 persen peningkatan resiko tumor otak (Giloma) bagi orang yang menggunakan smartphone lebih dari 45 menit selama 10 tahun. Peningkatan besar kasus tumor otak bertambah jika orang menyimpan smartphone di bawah bantal ketika tidur.

Baca Juga: Sempat Viral, Fan Angelina Jolie Ini Tunjukkan Wajah Aslinya

Sumber: New York Post
Sumber: New York Post

The International Agency for Research on Cancer (IARC), salah satu organisasi bagian dari WHO juga mengeluarkan penelitian yang mengejutkan. Penggunaan smartphone disinyalir sebagai kemungkinan karsinogenik pada manusia.

Hal itu diakibatkan dari energi frekuensi radio yang dipancarkan oleh smartphone (sering disebut dengan gelombang radio). Orang yang tinggal di pedesaan memiliki resiko yang cukup tinggi karena tingkat penerimaan sinyal ponsel yang rendah.

Rendahnya sinyal dapat membuat smartphone menengeluarkan gelombang radio yang berlebih untuk mencari sinyal. Banyak ahli menyarankan untuk membatasi durasi bicara serta penggunaan smartphone setiap hari. Hal itu dapat secara signifikan mengurangi resiko tumor otak.

Baca Juga: Sony IMX586, Sensor Kamera Smartphone 48 MP

Berita Terkait
TERKINI

Melalui Yandex Cloud, Yandex Weather, dan Yandex School of Data Analytics (YSDA) berkolaborasi untuk mengintegrasikan ke...

sains | 12:33 WIB

Apa saja fitur canggih yang ada di CBR 150? Simak rinciannya di bawah ini....

sains | 12:12 WIB

Pertamina Foundation bersama Fakultas Kehutanan UGM telah melakukan kerja sama rehabilitasi hutan "Hutan Pertamina UGM"...

sains | 14:04 WIB

Dengan memanfaatkan algoritma AI, perusahaan ini berhasil membuka jalan bagi pengembangan obat terobosan potensial....

sains | 16:10 WIB

Objek ini punya suhu jauh lebih tinggi daripada matahari walaupun tak begitu terang. Objek apa gerangan?...

sains | 16:22 WIB

Pusat Studi Objek Dekat Bumi NASA (CNEOS) telah mencatat lebih dari 32.000 asteroid yang berada dekat dengan Bumi....

sains | 15:44 WIB

Kontribusi Goodenough merevolusi bidang teknologi membuat namanya layak dikenang sebagai sosok penting....

sains | 13:54 WIB

Jika tidak ada yang dilakukan, tingkat diabetes akan terus meningkat di setiap negara selama 30 tahun ke depan....

sains | 18:50 WIB

Vladimir Putin, pertama kali mengumumkan pengembangan drone Poseidon dalam pidato kepada parlemen Rusia 2018 lalu....

sains | 18:26 WIB

Berikut adalah sederet mitos tentang daging kambing yang banyak dipercaya masyarakat. Benarkah?...

sains | 10:19 WIB

Apakah kalian tahu apa perbedaan antara pandemi dan endemi? Simak penjelasannya di sini....

sains | 20:20 WIB

Prosedur bariatrik ramai disorot setelah beberapa seleb Indonesia diketahui menjalani tindakan medis ini....

sains | 17:01 WIB

Begini akal-akalan Toyota untuk memikat orang agar tertarik dengan mobil listrik. Seperti apa?...

sains | 10:25 WIB

SATRIA adalah satelit yang dirancang untuk menjembatani kesenjangan digital di Indonesia....

sains | 15:42 WIB

Satelit Satria-1 milik Indonesia akhirnya berhasil diluncurkan, diklaim sebagai terbesar di Asia....

sains | 15:59 WIB

Simak penjelasan apa itu El Nino lengkap dan dampak hingga potensi bahayanya bagi Indonesia....

sains | 15:48 WIB

Sering berlama-lama di depan monitor atau ponsel? Leher terasa kaku bahkan cenderung nyeri?...

sains | 16:38 WIB

Apa saja tanda-tanda rabies pada anjing? Awas jangan sampai terkena gigitanya, ya! Bisa fatal!...

sains | 13:09 WIB
Tampilkan lebih banyak