Pria Ini Ungkap Menu Makan Siang di Pesantren, Netizen: Bakal Dikangenin

Banyak yang penasaran, ternyata ini menu makan di pesantren.

Dinar Surya Oktarini
Jum'at, 09 Juli 2021 | 15:11 WIB
Ilustrasi makanan di kantin.(Unsplash/Kim Deachul)

Ilustrasi makanan di kantin.(Unsplash/Kim Deachul)

Hitekno.com - Tak sedikit orang tua yang memilihkan anaknya untuk mengenyam pendidikan di pesantren yang mengharuskan tinggal di asrama. Mulai dari sekolah hingg kegiatan sehari-hari.

Salah satu hal yang membuat penasaran adalah menu makanan yang disajikan di pesantren. Sebuah akun TikTok pesantren yang ada di Tegal pun menjawab rasa penasaran itu.

Hal tersebut ia bagikan melalui akun TikTok @darussalamtegal_official. Admin akun TikTok pesantren itu ikut mengantre untuk mengambilkan makanan santrinya.

Baca Juga: Potret Tukang Bubur Ayam Nyentrik, Netizen Salfok ke Motornya

Di pesantren tersebut, para siswa tidak bisa memilih lauk apa yang ingin dimakan. Hal ini karena makanan telah disediakan sehingga para santri hanya tinggal mengambilnya secara tertib.

Ia membawa sebuah piring plastik berwarna merah muda yang telah disediakan. Pertama, ia diambilkan nasi oleh penjaga kantin.

Makanan di pesantren (TikTok @darussalamtegal_official)
Makanan di pesantren (TikTok @darussalamtegal_official)

Setelah itu, sayur tahu tauge pun ditambahkan di atas nasi. Sebagai pelengkap diberikan juga kerupuk untuk disantap.

Baca Juga: Huawei Hadirkan Penawaran Spesial untuk Tetap Produktif di Rumah

Saat itu, penjaga kantin mengira lauk yang diberikan itu untuk dirinya. Ia pun diberikan porsi yang cukup besar,

Setelah itu, piring berisi nasi, sayur dan kerupuk itu diberikan ke salah satu santri. Menu yang disajikan setiap pesantren tentu saja berbeda satu sama lain. Hal ini tergantung dari tempat ataupun fasilitas masing-masing pesantren.

Video ini kemudian menarik banyak perhatian warganet. Ribuan komentar memenuhi unggahan ini.

Baca Juga: Deretan Fitur Anyar yang Hadir di Varian Terbaru Samsung Galaxy S20 FE

"Kalo gue biar tambah nafsu makan, bawa sambel terasi yang sachetan itu wkwk," komentar seorang warganet.

Warganet lainnya ikut berkomentar. "Kalo di pondok gue dulu lauknya enak-enak. Senin jadwalnya pakai ayam, sering juga pakai ikan bawal, patin, dan lainnya. Ada buah juga," ujar warganet ini.

"Makan bersama di pesantren kayak gini bakal dikangenin karena bisa jadi cerita," tulis warganet lainnya di kolom komentar.

Baca Juga: Kena Begal Makanan Oleh Monyet, Respon Pria Ini Malah Bikin Ngakak

Unggahan video menu makan siang di pesantren ini sudah ditonton sebanyak 3 juta kali di TikTok. (Suara.com/Hiromi Kyuna)

Berita Terkait
TERKINI

Jaringan internet yang ditawarkan HSPnet berkapasitas tinggi hingga 6 Tb/s....

internet | 10:48 WIB

Intel juga mengumumkan jajaran sistem-sistem AI baru yang skalabel dan terbuka, produk-produk generasi berikutnya dan ko...

internet | 18:50 WIB

Seluruh transaksi di acara JakCloth Ramadan 2024 akan menggunakan QRIS dan transfer bank melalui BI FAST....

internet | 14:12 WIB

PointStar menyatakan dukungannya terhadap misi pemerintah dengan memungkinkan integrasi seluruh proses bisnis organisasi...

internet | 17:09 WIB

Grab menjadi perusahaan teknologi pertama yang menerima Sertifikat Penetapan Program Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPP...

internet | 17:15 WIB

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB
Tampilkan lebih banyak