Beli Ayam Krispi Saus Pedas, Makanan yang Datang Tak Malah Bikin Nyesek

Jauh dari ekspektasi.

Dinar Surya Oktarini
Rabu, 16 Juni 2021 | 11:10 WIB
Ilustrasi ayam krispi. (Pixabay/Free-Photos)

Ilustrasi ayam krispi. (Pixabay/Free-Photos)

Hitekno.com - Kini memesan makanan bisa melalui aplikasi ojek online, namun biasanya makanan yang datang dan makanan di aplikasi tak sama. 

Tak heran foto-foto makanan yang dipajang pun tampak sangat menggoda. Sayangnya, terkadang makanan yang datang bisa jadi tak sesuai dengan yang tampak di foto.

Hal ini seperti yang terlihat pada unggahan akun Twitter @txtdarionlshop. Dalam unggahan tersebut, seseorang baru saja membeli makanan via ojek online (ojol).

Baca Juga: Nagita Slavina Pakai Barang Rp170 Ribuan, Netizen Malah Nggak Mau Kembaran

Orang tersebut memesan ayam spicy fire hot chicken. Harganya memang relatif cukup murah karena dibanderol dengan Rp12 ribu saja.

Dalam foto yang dipajang di aplikasi ojek online itu, tampak ayam krispi saus pedas yang sangat menggoda. Sayangnya, ayam krispi saus pedas yang sampai ke tangannya justru berbanding terbalik dengan foto tersebut.

Ayam krispi saus pedas tak sesuai ekspektasi (Twitter @txtdarionlshop)
Ayam krispi saus pedas tak sesuai ekspektasi (Twitter @txtdarionlshop)

Dalam foto di aplikasi ojol tersebut, tampak ayam krispi berukuran cukup besar. Saus pedas yang melapisi ayam itu pun tampak merah merona.

Baca Juga: Teaser Anyar Beredar, Tablet dan Laptop Realme Bawa Bodi Tipis

Sedangkan ayam yang sampai dibungkus dengan kertas minyak cokelat dengan saus terpisah. Ayam krispinya sangat kecil serta berwarna pucat, saus yang datang pun sangat sedikit.

Warna saus yang terpisah itu juga bukan merah melainkan pink. Tentu saja hal ini membuat banyak orang tak habis pikir.

Unggahan ini pun kemudian menarik banyak perhatuan warganet. Ratusan respon diberikan atas unggahan ini.

Baca Juga: Dua Cewek Kena Rampok Saat di Naik Motor, Tapi yang Diambil Malah Ini

"Ini tuh bentuknya kayak fried chicken yang di SD harganya seribuan gitu nggak sih?" Komentar seorang warganet.

Warganet lainnya juga turut berkomentar. "Ini trobosan baru kah? Melukis di atas ayam. Mana itu ayam bentukannya udah beneran kayak kanvas. Ditambah sambel macam cat tembok kiloan. lengkap sudah," ujar warganet ini.

"Hahaha inilah alasan kenapa aku selalu pesan makanan lewat ojol dari restoran yang emang aku udah tahu sebelumnya," tulis warganet lainnya di kolom komentar.

Baca Juga: Beli Ayam Goreng di Restoran, Ternyata yang Datang Malah Gini

Unggahan potret ayam krispi pedas ini lantas viral dan sudah disukai sebanyak lebih dari 8 ribu akun di Twitter. (Suara.com/Hiromi Kyuna)

Berita Terkait
TERKINI

Jaringan internet yang ditawarkan HSPnet berkapasitas tinggi hingga 6 Tb/s....

internet | 10:48 WIB

Intel juga mengumumkan jajaran sistem-sistem AI baru yang skalabel dan terbuka, produk-produk generasi berikutnya dan ko...

internet | 18:50 WIB

Seluruh transaksi di acara JakCloth Ramadan 2024 akan menggunakan QRIS dan transfer bank melalui BI FAST....

internet | 14:12 WIB

PointStar menyatakan dukungannya terhadap misi pemerintah dengan memungkinkan integrasi seluruh proses bisnis organisasi...

internet | 17:09 WIB

Grab menjadi perusahaan teknologi pertama yang menerima Sertifikat Penetapan Program Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPP...

internet | 17:15 WIB

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB
Tampilkan lebih banyak