Lihat Kondisi Laptop Begini, Netizen Malah Kepikiran Ide Bisnis Era 4.0

Lihat penampakan laptop jadi sarang semut ini, netizen malah kepikiran ide bisnis.

Agung Pratnyawan
Selasa, 30 November 2021 | 20:46 WIB
Laptop jadi sarang semut. (Facebook)

Laptop jadi sarang semut. (Facebook)

Hitekno.com - Viral di media sosial, penampakan kondisi sebuah laptop yang tidak semestinya. Netizen pun bilang bisa jadi ide bisnis era 4.0.

Semua pengguna laptop pasti pernah memiliki masalah yang menyebalkan soal perangkatnya yang satu itu.

Mulai dari laptop lemot, software terganggu hingga hardware rusak. Akan tetapi ternyata, masalah pengguna laptop bukan hanya berkutat pada dua hal tersebut.

Baca Juga: 6 Laptop Murah untuk Pelajar Sekolah dan Mahasiswa

Sebab hewan tidak diundang terkadang juga bisa menjadi masalah yang cukup menyebalkan.

Misalnya saja pada kasus yang diunggah oleh grup Facebook Lambe Hardware PC berikut ini yang viral di media sosial.

Bukan rusak hardware atau softwarenya, laptop pada gambar tersebut mengalami masalah karena jadi sarang semut.

Baca Juga: Ini Dia 5 Rekomendasi Laptop Murah Berkualitas

BACA JUGA: Pesaing Nintendo Switch, Ini Bocoran Penampakan Konsol Gaming Lenovo

Terlihat, semut dan telur-telurnya banyak ditemukan di bagian atas harddisk laptop tersebut. Tentu saja keberadaan semut di laptop cukup mengganggu.

Selain membuat tak nyaman pengguna, semut-semut ini juga bisa merusak komponen penting yang ada pada laptop tersebut.

Baca Juga: Lihat Kelakuan Cewek Cantik Ini Saat Cari Laptop. Netizen: Untung Cantik

Laptop jadi sarang semut. (Facebook)
Laptop jadi sarang semut. (Facebook)

Ternyata, banyak juga pengguna laptop yang mengeluhkan hal yang sama. Salah satu netizen bahkan mengirimkan foto LCD PC nya yang dipenuhi dengan semut.

Demikian juga pengguna lain yang mempertontonkan CD-ROOM laptopnya yang dipenuhi dengan hewan tersebut lengkap dengan telurnya.

Namun bukan netizen jika tidak memberikan komentar kocak atas kejadian-kejadian tersebut. Banyak yang menyoroti penampakan laptop jadi sarang semut ini.

Baca Juga: 7 Laptop Murah Berkualitas Terbaik, Anti Lemot

Banyak netizen yang justru meminta pemilik laptop jadi sarang semut tersebut untuk bersabar, sebab semut-semut tersebut justru bisa menjadi ide bisnis.

"Bisa jadi ide bisnis jual kroto," tulis salah satu netizen.

"Bagus ini min, budidaya kroto dalam harddisk. Harga kroto bisa jauh lebih mahal."

"Lumayan buat bikin buku atau webinar "kiat sukses beternak kroto di era industri 4.0 dengan bermodalkan PC/laptop," tambah yang lain.

Cek langsung penampakan laptop jadi sarang semut tersebut DI SINI.

Itulah penampakan viral di media sosial, laptop jadi sarang semut yang malah bikin netizen punya ide bisnis.

Kontributor: Damai Lestari
Berita Terkait
TERKINI

Dibekali kamera mumpuni, ini cara membuat konten sinematik dengan SamsungGalaxy S24 Series....

gadget | 12:19 WIB

Ini beberapa fitur unggulanPOCO M6 Pro yang diklaim memberikan pengalaman lebih bagi anak muda....

gadget | 12:00 WIB

Harga Samsung Galaxy A05s masih terjangkau, cek berapa sekarang....

gadget | 10:48 WIB

Jika Anda sedang mencari komputer tanpa CPU, Anda bisa cek 4 komputer dari Acer berikut ini....

gadget | 12:44 WIB

Mulai 2 Maret 2024, Vivo V30 sudah dapat diperoleh di seluruh gerai resmi dan mitra Vivo Indonesia....

gadget | 09:48 WIB

Cek seperti apa Huawei FreeBuds Pro 3 ini....

gadget | 18:50 WIB

Samsung akan terus mengembangkan Galaxy Buds Series untuk memberikan kualitas audio dengan kecerdasan dan konektivitas t...

gadget | 15:29 WIB

Redmi Note 13 Series resmi rilis, cek apa saja yang masuk....

gadget | 15:22 WIB

Cek dulu daftar harga Redmi Note 13 Series ini, resmi dihadirkan ke Indonesia....

gadget | 16:26 WIB

Laptop gaming bertema kucing, cek seperti apa Colorfire Meow....

gadget | 18:33 WIB

POCO Indonesia membekali HP baru ini dengan layanan after sales yang memadai....

gadget | 18:09 WIB

Redmi Note 13 Series dipastikan akan meluncur Februari 2024, cek apa yang ditawarkan....

gadget | 17:59 WIB

Redmi A3, HP murah baru dari Xiaomi Indonesia....

gadget | 18:09 WIB

Apa saja HP baru dari Redmi Note 13 Series ini?...

gadget | 12:05 WIB

Lensa telefoto periskop pada smartphone bekerja dengan prinsip yang mirip dengan teknologi periskop konvensional....

gadget | 18:59 WIB

POCO C65 resmi dipasarkan, kini tersedia di berbagai toko online....

gadget | 16:15 WIB

POCO Indonesia menyiapkan harga spesial untuk POCO M6 Pro....

gadget | 17:22 WIB

Cek apa saja fitur Samsung Galaxy A25 5G yang menunjang untuk main game....

gadget | 18:45 WIB
Tampilkan lebih banyak