AirTags Apple Akan Memiliki Fitur Anti-Stalker

Apple menyertakan fitur pencegahaan penyalahgunaan aksesori tersebut.

Dinar Surya Oktarini
Sabtu, 06 Maret 2021 | 12:15 WIB
AirTags. (Apple)

AirTags. (Apple)

Hitekno.com - Apple dikabarkan akan meluncurkan aksesori AirTags baru mereka bulan ini. AirTags adalah aksesori pelacakan yang mirip dengan Tile yang menggunakan UWB yang lebih akurat menggunakan lokasi.

Hal ini menimbulkan beberapa pertanyaan mengenai privasi, seperti mencegah seseorang memasukkan aksesori AirTags ke dalam tas dan melacak keberadaan pengguna.

Untungnya Apple memikirkan kemungkinan tersebut, karena iOS 14 terbaru pengembang iOS Benjamin Mayo menemukan beberapa bukti yang menunjukkan bahwa Apple akan menyertakan fitur yang mencegah penyalahgunaan aksesori tersebut.

Baca Juga: Salfok Monyet Santuy Naik Sepeda, Netizen: Dia Lebih Pro dari Gue

AirTags. (Apple)
AirTags. (Apple)

Dilansir dari laman Ubergizmo, fitur yang disertakan Apple ditemukan di pengaturan keamanan di App Find My di mana jika fitur ini diaktifkan, itu akan memberi tahu tentang keberadaan aksesori.

Perlu diperhatikan bahwa fitur keamanan ini diaktifkan secara default.

Hal ini berarti bahwa kecuali pengguna sengaja menonaktifkannya, pengguna harus diberi peringatakn setiap kali ini terjadi.

Baca Juga: Lihat Paman Tat Nyanyi di Film Jadul Ini, Netizen Jadi Kangen

Fitur baru AirTags Apple ini terdengar cukup berguna untuk dimiliki, meskipun mengingat AirTag belum diluncurkan, kami masih belum tahu bagaimana tepatnya aksesori akan bekerja dan fitur seperti apa yang dimilikinya.

Berita Terkait
TERKINI

Cek apa yang ditawarkan tablet Xiaomi Pad 6S Pro 12.4....

gadget | 10:55 WIB

Hollyland Pyro H dihadirkan sebagaisolusi HDMI yang dirancang khusus untuk transmisi video hingga 4K/30fps....

gadget | 14:12 WIB

Cek seperti apa Xiaomi Pad 6S Pro ini....

gadget | 14:05 WIB

Cek seperti apa Coros Vertix 2S ini....

gadget | 17:13 WIB

Galaxy AI akhirnya mendukung Bahasa Indonesia untuk Samsung Galaxy S24 Series....

gadget | 10:01 WIB

Untuk menggunakan Layanan Perbaikan Antar Jemput, Vivo menyiapkan saluran khusus yang bisa dihubungi....

gadget | 14:10 WIB

Kolaborasi Qualcomm dan Meta bertujuan mendemokratisasi kemampuan AI generatif dengan mendorong peran OEM dan developer ...

gadget | 14:01 WIB

Manfaatkan performa Samsung Galaxy A55 5G untuk multitasking, berkolaborasi dengan tim, dan terhubung dengan berbagai pe...

gadget | 14:44 WIB

Cek berapa harga Huawei Band 9....

gadget | 11:13 WIB

Western Digita menghadirkan solusi penyimpanan untuk industri media dan hiburan dengan kecepatan tinggi dan kapasitas be...

gadget | 10:59 WIB

Samsung Galaxy A15 dibekali fitur Smart Switch, memudahkan pindah data....

gadget | 11:06 WIB

Manfaatkan fitur AI di Samsung Galaxy Tab S9 series untuk memenuhi kebutuhan profesionalmu sehari-hari...

gadget | 10:21 WIB

Vivo V30 Series diklaim memiliki berbagai fitur yang mendukung perjalanan mudik lebih seru....

gadget | 10:20 WIB

Cek apa saja fitur andalan Realme 12 5G ini....

gadget | 10:11 WIB

Kamera FUJIFILM INSTAX mini 99TM ini merupakan seri premium terbaru dari kamera instan analog INSTAX sekaligus evolusi d...

gadget | 15:32 WIB

Cek berapa harga resmi dan spesifikasi yang ditawarkan Xiaomi 14....

gadget | 14:28 WIB

Ya, dengan HP Rp 1 jutaan sudah bisa jadi teman mudik dengan asyik....

gadget | 10:11 WIB

Jajaran Xiaomi 14, Xiaomi Watch 2, Xiaomi Watch S3, dan Xiaomi Smart Band 8 Pro ini telah resmi tersedia di pasaran....

gadget | 10:03 WIB
Tampilkan lebih banyak