Baru Rilis, Berikut Deretan Fitur Terbaik yang Dibawa Android Pie

Sistem keamanan Android Pie lebih oke lho.

Dinar Surya Oktarini
Rabu, 08 Agustus 2018 | 14:00 WIB
Fitur Terbaik Android Pie. (firstpost.com)

Fitur Terbaik Android Pie. (firstpost.com)

Hitekno.com - Google baru saja merilis sistem operasi Android terbarunya, yaitu Android P atau Android Pie.

Seperti tidak ingin menyaingin iOS 12 yang dimiliki Apple, Google juga  mempermulus kinerja gadget yang sudah sudah dibenamkan dengan sistem Android terbaru ini.

Tidak hanya itu, sistem keamanan Android Pie ini juga sangat baik untuk menjaga masalah privasi penggunanya.

Baca Juga: Sepuluh Teknologi yang Diprediksi Akan Memusnahkan Manusia

Berikut deretan fitur terbaik buatan Google khusus untuk Android Pie, yuk simak.

Fitur AI untuk Mengatasi Masalah Baterai

Fitur Terbaik Android Pie. (mnnofa.com)
Fitur Terbaik Android Pie. (mnnofa.com)

Dalam pengembangannya, masalah utama yang selalu ada dalam pengembangan Android adalah masalah baterai.

Baca Juga: Wajib Download, Ini Aplikasi Stop Motion Paling Keren di Android

Namun, hal itu dapat diatasi Android Pie dengan AI yang mampu mempelajari permasalahan gadget yang cepat sekali boros.

Adaptive battery, adalah fitur yang merupakan hasil kerjasama tim yang berbasis di London.

Fitur AI ini akan memprediksi dan memprioritaskan aplikasi yang sering kamu buka.

Baca Juga: Jelas, Ini Penampakan Xiaomi Pocophone F1

Search Engine yang Ideal

Fitur Terbaik Android Pie. (cdn.com)
Fitur Terbaik Android Pie. (cdn.com)

Biasanya ketika kamu mengetikkan sebuah nama di search engine kamu akan diberikan informasi umum saja,

Namun berbeda dengan Android Pie, search engine akan bekerja lebih keras agar kamu tidak akan mendapatkan info yang umum aja.

Baca Juga: 5 Video Viral Lomba 17 Agustus Ini Sukses Bikin Ngakak

Misalkan saja, ketika kamu mengetikkan kata gojek, kamu akan mendapatkan informasi biaya serta waktu tempuh danri rumah ke tempat kerja.

Gestur yang Lebih Baik

Fitur Terbaik Android Pie. (indianexpress.com)
Fitur Terbaik Android Pie. (indianexpress.com)

Di Android Pie, tiga ikon navigasi yang berada di bagian bawah gadget akan digantikan ikon unik berbentuk pil di bagian tengah bawah.

Ketika kamu geser ke atas maka akan membawa kamu ke aplikasi yang baru saja yang kamu buka.

Tombol permanen 'back' juga akan hilang dan akan dipindah ke bagian kiri di tempat ikon berbentuk pil.

Kalau kamu tidak menyukai fitur ini, kamu bisa mengaturnya dan menggantinya menjadi layout tombol yang lama.

Keamanan Privasi

Fitur Terbaik Android Pie. (bbci.co.uk)
Fitur Terbaik Android Pie. (bbci.co.uk)

Update terbaru software ini mampu membatasi akses terhadap mic, kamera serta sensor dari aplikasi yang dapat merekam secara sunyi.

Kamu bisa mengaturnya dengan mengganti status aplikasi ke background status, aplikasi tersebut sceara tidak langsung tidak dapat mengakses sensor di gadget kamu.

Selain fitur di atas, masih banyak lagi fitur Android Pie ini yang bisa kamu cobain lho guys, keren kan?

Berita Terkait
TERKINI

Western Digita menghadirkan solusi penyimpanan untuk industri media dan hiburan dengan kecepatan tinggi dan kapasitas be...

gadget | 10:59 WIB

Samsung Galaxy A15 dibekali fitur Smart Switch, memudahkan pindah data....

gadget | 11:06 WIB

Manfaatkan fitur AI di Samsung Galaxy Tab S9 series untuk memenuhi kebutuhan profesionalmu sehari-hari...

gadget | 10:21 WIB

Vivo V30 Series diklaim memiliki berbagai fitur yang mendukung perjalanan mudik lebih seru....

gadget | 10:20 WIB

Cek apa saja fitur andalan Realme 12 5G ini....

gadget | 10:11 WIB

Kamera FUJIFILM INSTAX mini 99TM ini merupakan seri premium terbaru dari kamera instan analog INSTAX sekaligus evolusi d...

gadget | 15:32 WIB

Cek berapa harga resmi dan spesifikasi yang ditawarkan Xiaomi 14....

gadget | 14:28 WIB

Ya, dengan HP Rp 1 jutaan sudah bisa jadi teman mudik dengan asyik....

gadget | 10:11 WIB

Jajaran Xiaomi 14, Xiaomi Watch 2, Xiaomi Watch S3, dan Xiaomi Smart Band 8 Pro ini telah resmi tersedia di pasaran....

gadget | 10:03 WIB

Xiaomi Indonesia resmi membawa jajaran produk terbarunya ini, cek apa saja....

gadget | 14:41 WIB

Xiaomi 14 dirancang dengan lensa optik Leica Summilux, desain compact dan performa handal....

gadget | 14:32 WIB

Pengguna Samsung Galaxy Z Flip5 dan Galaxy Z Fold5 bisa menikmatik kecanggihan Galaxy AI segera....

gadget | 17:08 WIB

Momen Lebaran yang sudah dekat bisa menjadi kesempatan bagi kita untuk bersama-sama mengarsipkan foto, video, hingga dok...

gadget | 15:46 WIB

PayDay Sale Maret 2024 menawarkan harga spesial HP POCO....

gadget | 11:29 WIB

Cek apa yang ditawarkan Huawei MateBook D 14 sebagai laptop premium....

gadget | 20:25 WIB

Lonjakan signifikan dalam laba bersih tersebut melebihi harapan pasar dan menandai tingkat profitabilitas tertinggi kedu...

gadget | 16:03 WIB

Berapa harga Huawei MatePad 11.5 PaperMatte Edition ini?...

gadget | 15:55 WIB

Catat tanggalnya, Xiaomi 14 siap rilis ke Indonesia....

gadget | 15:18 WIB
Tampilkan lebih banyak