Ternyata Ini yang Dilakukan Apple Agar iPhone Jauh dari Virus

Baik itu virus maupun malware seolah menjauhi iPhone dan lebih memilih Android untuk diserang.

Dinar Surya Oktarini
Selasa, 03 Juli 2018 | 13:00 WIB
iPhone/Unsplash

iPhone/Unsplash

Hitekno.com - Penasaran nggak sih kenapa iPhone tidak mudah terserang virus?

Kamu pasti juga ingin tahu kalau smartphone berbasis Android lebih mudah terkena ancaman virus daripada iPhone.

Baik itu virus maupun malware seolah menjauhi iPhone dan lebih memilih Android untuk diserang.

Baca Juga: Classic IntelliMouse, Mouse Gaming Ala Microsoft

Tentu ada sesuatu rahasia yang dilakukan Apple mengapa hal itu bisa terjadi.

Kali ini HiTekno akan bahas hal tersebut nih, simak ya.

Apple Mengontrol dengan Ketat Apps Store

Baca Juga: Mendarat di Asteroid Aneh, Ini yang Dilakukan Pesawat Hayabusa

iPhone/Unsplash
iPhone/Unsplash

Yap, Apple sangat menjaga ketat Apps Store yang dikelola Apple.

Termasuk apabila ada pihak pengembang yang ingin memasukkan aplikasi mereka di sana, maka Apple akan memeriksanya terlebih dahulu.

Apabila ditemukan kode-kode berbahaya, pihak Apple akan menolak aplikasi tersebut.

Baca Juga: Viral di Twitter, Kisah 'Bisnis Mayat' yang Bikin Merinding

Seperti yang kalian tahu, App Store sebagai satu-satunya tempat bagi pengguna iPhone untuk mendownload aplikasi.

Hal ini yang membuat pengguna iPhone dengan sistem operas iOS tetap aman.

Apple Terapkan Sistem Sandboxing

Baca Juga: The Light Phone 2, Solusi Buat Kamu yang Kecanduan Smartphone

iPhone/Unsplash
iPhone/Unsplash

Apple menggunakan sistem keamanan Sandboxing.

Sistem keamanan ini akan mencegah aplikasi yang pengguna pasang untuk mengakses data dari aplikasi lain.

Tidak hanya itu, apabila pengguna nekat memasang aplikasi "nakal" dengan cara hacker, aplikasi tersebut tidak akan memiliki akses lengkap ke sistem iOS karena dihalangi Sandboxing tersebut.

Hal yang sama juga berlaku untuk virus yang nekat masuk ke sistem Apple.

Apple Update iOS Tepat Waktu

iPhone/Unsplash
iPhone/Unsplash

Pihak Apple selalu menjaga sistem operasi mereka tetap up to date lho.

Hal ini sangat efektif untuk melindungi perangkat dari virus dan malware.

Cara ini merupakan keunggulan mereka daripada Android.

Ketika Apple merilis sistem operasi terbaru, maka semua perangkat yang kompatibel akan mendapatkan pembaruan tersebut.

Hal ini mengapa sebagian besar pengguna iPhone selalu menjalankan sistem operasi versi baru.

Sebaliknya, Android butuh waktu lama bahkan berbulan-bulan untuk mendapatkan pembaruan yang paling baru.

Berita Terkait
TERKINI

Western Digita menghadirkan solusi penyimpanan untuk industri media dan hiburan dengan kecepatan tinggi dan kapasitas be...

gadget | 10:59 WIB

Samsung Galaxy A15 dibekali fitur Smart Switch, memudahkan pindah data....

gadget | 11:06 WIB

Manfaatkan fitur AI di Samsung Galaxy Tab S9 series untuk memenuhi kebutuhan profesionalmu sehari-hari...

gadget | 10:21 WIB

Vivo V30 Series diklaim memiliki berbagai fitur yang mendukung perjalanan mudik lebih seru....

gadget | 10:20 WIB

Cek apa saja fitur andalan Realme 12 5G ini....

gadget | 10:11 WIB

Kamera FUJIFILM INSTAX mini 99TM ini merupakan seri premium terbaru dari kamera instan analog INSTAX sekaligus evolusi d...

gadget | 15:32 WIB

Cek berapa harga resmi dan spesifikasi yang ditawarkan Xiaomi 14....

gadget | 14:28 WIB

Ya, dengan HP Rp 1 jutaan sudah bisa jadi teman mudik dengan asyik....

gadget | 10:11 WIB

Jajaran Xiaomi 14, Xiaomi Watch 2, Xiaomi Watch S3, dan Xiaomi Smart Band 8 Pro ini telah resmi tersedia di pasaran....

gadget | 10:03 WIB

Xiaomi Indonesia resmi membawa jajaran produk terbarunya ini, cek apa saja....

gadget | 14:41 WIB

Xiaomi 14 dirancang dengan lensa optik Leica Summilux, desain compact dan performa handal....

gadget | 14:32 WIB

Pengguna Samsung Galaxy Z Flip5 dan Galaxy Z Fold5 bisa menikmatik kecanggihan Galaxy AI segera....

gadget | 17:08 WIB

Momen Lebaran yang sudah dekat bisa menjadi kesempatan bagi kita untuk bersama-sama mengarsipkan foto, video, hingga dok...

gadget | 15:46 WIB

PayDay Sale Maret 2024 menawarkan harga spesial HP POCO....

gadget | 11:29 WIB

Cek apa yang ditawarkan Huawei MateBook D 14 sebagai laptop premium....

gadget | 20:25 WIB

Lonjakan signifikan dalam laba bersih tersebut melebihi harapan pasar dan menandai tingkat profitabilitas tertinggi kedu...

gadget | 16:03 WIB

Berapa harga Huawei MatePad 11.5 PaperMatte Edition ini?...

gadget | 15:55 WIB

Catat tanggalnya, Xiaomi 14 siap rilis ke Indonesia....

gadget | 15:18 WIB
Tampilkan lebih banyak