5 Situs untuk Terjemahkan Bahasa dari Indonesia ke Inggris dan Sebaliknya

Berikut adalah sederet situs penerjemah online yang bakal bikin kerjaan atau tugasmu makin ringan.

Cesar Uji Tawakal
Jum'at, 30 Desember 2022 | 22:22 WIB
Translate pakai Google Keyboard. (HiTekno.com/Amelia Prisilia)

Translate pakai Google Keyboard. (HiTekno.com/Amelia Prisilia)

Hitekno.com - Tidak perlu khawatir lagi mengenai masalah terjemahan teks dari bahasa Inggris ke Indonesia, karena saat ini terdapat banyak situs yang menyediakan layanan terjemahan online.

Kamu tidak perlu mengunduh aplikasi tambahan untuk perangkatmu untuk menikmati layanan tersebut.

Terkait hal ini, berikut lima situs penerjemah online, di mana salah satunya merupakan buatan anak bangsa:

Baca Juga: 3 Karakter Ini Cocok Jadi Tim untuk Sayu di Genshin Impact

  1. Bing translator menyediakan fitur untuk memasukkan link, teks, audio, atau gambar dengan teks Inggris yang akan diterjemahkan ke dalam bahasa Indonesia.
  2. Yandex translate memiliki fitur voice input yang mengubah suara menjadi teks, serta fitur on screen keyboard dan auto spelling. Tersedia dalam 94 bahasa dan bisa menerjemahkan hingga 10.000 kata.
  3. Google translate mampu menerjemahkan bahasa dalam teks, gambar, kamera, dan tulisan tangan. Tersedia dalam lebih dari 100 bahasa, termasuk 50 bahasa saat offline.
  4. Sederet merupakan layanan translate buatan Indonesia yang menyediakan edukasi bahasa Inggris seperti grammar, tips belajar, dan tata cara toefl.
  5. Babla translate menyediakan lebih dari 70 bahasa yang bisa digunakan untuk belajar bahasa asing. Dilengkapi dengan fitur kamus, konjugasi, contoh, permainan, dan kuis.

Itu tadi adalah sederet situs terjemahan online dari bahasa Indonesia ke Inggris, dan tidak menutup kemungkinan juga sederet bahasa lain di dunia. Mana yang paling sering kamu pakai?

Berita Terkait

TERKINI

Doge merupakan kripto memecoin yang popularitasnya meroket sejak "dilirik" oleh Elon Musk.
internet | 18:07 WIB
Benarkah Amanda Manopo dan Arya Saloka Go Public, simak dulu hasil CEK FAKTA berikut ini.
internet | 16:26 WIB
Setelah NCT DoJaeJung, kini rumah Raffi Ahmad kedatangan DJ internasionalAlan Walker.
internet | 16:12 WIB
Stories, Reels, dan Pencarian dipengaruhi oleh jaringan kompleks faktor, begini rinciannya.
internet | 14:29 WIB
Setelah viral tuduhan "Telkomsel Perampok" oleh salah seorang pelanggan, perusahaan akhirnya buka suara.
internet | 14:12 WIB
Keluhan pelanggan Telkomsel ini telah ditonton jutaan kali oleh netizen.
internet | 13:19 WIB
Akankah asisten digital berbasis suara dari Microsoft ini akan dilenyapkan? Begini bocorannya.
internet | 08:15 WIB
Ini adalah ojek khusus di basecamp Gunung Sumbing, Jawa Tengah.
internet | 21:51 WIB
Startup ini menghadirkan perangkat self service medical check up untuk membantu para runner.
internet | 21:32 WIB
Balita ini akhirnya diadopsi oleh Perwira Polda Sumsel.
internet | 18:11 WIB
Ada beberapa kasus seranganransomwareyang menargetkan industri perbankan di seluruh dunia
internet | 11:27 WIB
Oshi no Ko episode 8 ditunda sampai kapan?
internet | 07:30 WIB
Viral di media sosial Instagram aksi pencuri Al Quran terekam CCTV hingga banyak netizen yang memberi komentar.
internet | 07:00 WIB
Terbukti, ada balita yang baru berusia 2,5 tahun mengidolakan Ariel NOAH.
internet | 00:15 WIB
Ada alasan yang membuat istri Hamish Daud hingga kini belum mau mengumbar anaknya di media sosial.
internet | 00:04 WIB
Tersangka mengancam dengan pistol Nintendo, yang dicat semprot menjadi hitam agar terlihat seperti senjata api sungguhan.
internet | 15:01 WIB
Gmail mau bikin fitur centang biru untuk identifikasi penipu, malah muncul celah keamanan baru.
internet | 20:06 WIB
Lagu Yellow-nya Coldplay yang dinyanyikan oleh Aldi Taher bahkan menjadi populer.
internet | 19:17 WIB
Tampilkan lebih banyak