Kirim Lewat WhatsApp, Ini Kumpulan Ucapan Tahun Baru 2021

Jangan sampai kehabisan ide, yuk intip kumpulan ucapan tahun baru ini.

Dinar Surya Oktarini
Kamis, 31 Desember 2020 | 17:55 WIB
Ilustrasi tahun baru. (Unsplash/Özgür Öztürk)

Ilustrasi tahun baru. (Unsplash/Özgür Öztürk)

Hitekno.com - Momen tahun baru 2020 biasanya diisi dengan berkumpul dengan keluarga dan teman, dimana menghabiskan waktu untuk makan dan memberi ucapan Tahun Baru 2021. 

Masa pandemi Covid-19 yang masih kita alami saat ini membuat pemerintah menghimbau masyarakat agar tetap menjaga protokol kesehatan dan tidak membuat kerumunan. Meski demikian, kita tetap dapat merayakan momen tahun baru di rumah masing-masing.

Kita dapat saling mendoakan satu sama lain dan saling mengirimkan ucapan Selamat Tahun Baru kepada kerabat maupun keluarga melalui sosial media seperti Whatsapp. Dalam artikel kali ini, Suara.com akan merangkum kumpulan ucapan Tahun Baru 2021 yang dapat dijadikan inspirasi. Simak ulasan selengkapnya berikut ini.

Baca Juga: Seragam Hingga Atribut FPI Lainnya Dihapus dari Platform Belanja Online

Ilustrasi tahun baru. (Unsplash/Moritz Knöringer)
Ilustrasi tahun baru. (Unsplash/Moritz Knöringer)

 

  1. “Selamat Tahun Baru 2021 semoga di tahun ini Tuhan selalu melimpahkan berkat, kesehatan, kedamaian, kesenangan dan kebahagiaan untuk kita semua.”
  2. ”Selamat Tahun Baru, yang lalu biarlah berlalu, jadikan masa lalu menjadi sebuah pelajaran agar kedepannya menjadi lebih baik dari tahun sebelumnya.”
  3. “Selamat tinggal tahun yang lama selamat datang tahun yang baru, jadilah lebih baik lagi kedepannya, tetap semangat dan lakukan yang terbaik di tahun yang baru ini.”
  4. “Tahun Baru membawa semangat baru, Jiwa yang baru dan pastinya tantangan yang baru. Yakin dan percaya di Tahun yang baru akan semakin menjadi lebih  baik lagi.”
  5. “Marilah kita memberikan sambutan hangat pada tahun yang akan datang! Tidak lupa untuk selalu melihat sisi indah kehidupan dan merayakannya bersama.”
  6. “Semoga di tahun baru ini semua mimpi-mimpi bisa tercapai. Semoga apa yang dicita-citakan bisa terwujud. Bersama suara kembang api yang memecah angkasa. Kuucapkan selamat tahun baru untuk semuanya.”
  7. “Setiap waktu membawa nilai tersendiri, pagi membawa sebuah harapan, sore membawa sebuah iman dan malam membawa sebuah cinta. Semoga semuanya ada pada kita, selamat hari raya natal dan tahun baru.”
  8. “Dengan berjalannya waktu, setiap pengalaman dalam hidup merupakan sebuah pelajaran, tapi cinta peduli akan sesama selalu menjadi kekuatan dalam bertahan hidup. Selamat Tahun Baru 2021.”
  9. “Berdoa dan janganlah lengah. Berdoa lah dan janganlah terlena akan pesta pora tentang hadirnya tahun yang baru. Jadikan momen pergantian tahun dari waktu yang ada ini untuk berbuat hal yang baik dan bermanfaat.”
  10. “Sambutlah tahun baru dengan penuh sukacita. Semoga tuhan selalu menyertaimu. Selamat tahun baru 2021.”
  11. “Suara kembang api memecah angkasa, menampilkan percikan yang penuh warna, sambutlah tahun baru dengan sukacita, hiasilah harinya dengan kegiatan yang bermakna.”

Dari kumpulan ucapan tahun baru di atas, mana nih yang bakal kamu pilih untuk dikirim ke teman dan keluarga? (Suara.com/Rifan Aditya)

Baca Juga: Cek Dulu Perbedaan PS4 dan PS5, Pilih Mana?

Berita Terkait
TERKINI

Seluruh transaksi di acara JakCloth Ramadan 2024 akan menggunakan QRIS dan transfer bank melalui BI FAST....

internet | 14:12 WIB

PointStar menyatakan dukungannya terhadap misi pemerintah dengan memungkinkan integrasi seluruh proses bisnis organisasi...

internet | 17:09 WIB

Grab menjadi perusahaan teknologi pertama yang menerima Sertifikat Penetapan Program Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPP...

internet | 17:15 WIB

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB

Dell Technologies menyoroti tren-tren baru yang akan membentuk industri teknologi pada tahun 2024 dan di masa depan....

internet | 12:06 WIB

Meningkatkan sistem keamanan menjadi langkah yang baik, tetapi upaya tersebut hanya menjangkau permukaan penyalahgunaan ...

internet | 07:24 WIB
Tampilkan lebih banyak