Pasang WiFi Malah Dapat Pujaan Hati, Kisah Cewek Cantik Ini Bikin Baper

Thread dari cewek cantik ini bikin netizen memberikan banyak komentar baper yang kocak.

Agung Pratnyawan | Rezza Dwi Rachmanta
Selasa, 24 September 2019 | 16:48 WIB
Thread dari cewek ini viral setelah ia menceritakan kisah cintanya dengan petugas yang memasang Wifi di kosannya. (Twitter/ Caqehoney)

Thread dari cewek ini viral setelah ia menceritakan kisah cintanya dengan petugas yang memasang Wifi di kosannya. (Twitter/ Caqehoney)

Hitekno.com - Kisah awal seorang cewek cantik bertemu dengan kekasihnya ini bikin netizen lain baper. Sebuah thread yang memperlihatkan kemesraannya dengan seorang pujaan hati di rumah sakit berhasil membuat netizen heboh.

Seorang netizen dengan akun bernama @caqehoney membagikan kisah cintanya yang berawal dari pemasangan WiFi di kosan miliknya.

Tak disangka, thread yang ia bagikan berhasil viral di Twitter setelah mendapatkan lebih dari 8.800 Retweet dan 27 Ribu Like.

Baca Juga: Terkena Kotoran Burung, Cewek Cantik Ini Malah Menangis Histeris

Ribuan netizen memberikan beragam komentar baper setelah tahu thread dari cewek cantik tersebut.

Cewek yang juga mempunyai akun Instagram bernama @ivorywehoney menceritakan bahwa saat ia sakit, ia justru ditunggui seseorang yang dulunya memasang koneksi WiFi di kosan.

Thread dari cewek ini viral setelah ia menceritakan kisah cintanya dengan petugas yang memasang Wifi di kosannya. (Twitter/ Caqehoney)
Thread dari cewek ini viral setelah ia menceritakan kisah cintanya dengan petugas yang memasang Wifi di kosannya. (Twitter/ Caqehoney)

"Teruntuk mas Ind*h*m* yang tadinya masangin WiFi di kosan sekarang jadi mas pacar. Makasih udah sabar, makasih udah jagain selama aku sakit, selalu sigap, sampe lagi tidur aku bangunin minta jus jambu malah nanya 'hah pohon jambu? Aku sayang kamu," cuit caqehoney.

Baca Juga: Niat Curi Smartphone Cewek Cantik, Maling Malah Ambil Barang Menjijikkan

Ia juga menceritakan bahwa pujaan hatinya rela kedinginan dan tidur di kolong bawah ketika menunggu dirinya di rumah sakit.

Dalam foto yang dibagikan, terlihat sang cowok tampak meringkuk dengan selimut di bawahnya.

Banyak cuitan kemesraan yang membuat netizen lain makin baper.

Baca Juga: Kacamata Berembun Saat Makan, Cewek Cantik Ini Ciptakan Solusinya

Thread dari cewek cantik ini viral di Twitter. (Instagram/ ivorywehoney)
Thread dari cewek cantik ini viral di Twitter. (Instagram/ ivorywehoney)

"Selalu ada disamping aku, pas aku harus di ambil darah kamu bilang kamu gak takut jarum suntik, tapi kamu pucat sayang, aku tau kamu takut tapi pura pura gak takut biar bisa nemenin aku, sekali lagi makasih ya, semoga semua kebaikanmu dibalas dengan hal baik yang datang juga ke kamu," cuit caqehoney.

Banyak netizen yang baper sehingga memberikan beragam komentar kocaknya.

"Ketemu pas masang wifi langsung jadi. Lah gue yang udah menahun ini kok gak jadi-jadi," komentar @ceftriaxone_.

Baca Juga: Gagal Gombal Bahasa Jawa, Netizen Penasaran ke Cewek Cantik Ini

Thread yang bercerita kisah cintanya dengan petugas salah satu provider internet berhasil viral. (Twitter/ Caqehoney)
Thread yang bercerita kisah cintanya dengan petugas salah satu provider internet berhasil viral. (Twitter/ Caqehoney)

"Kenapa kisah cinta orang lain lancar banget kayak jaringan 4g, sedang kisah cintaku kayak edge," canda @sekadarberujar.

"Tolong Tuhan, yang udah model kayak gini jangan dikasih celah buat mereka yg punya niat buruk buat ngerusak harmonisnya hubungan mereka ini. Dilanggengin aja kalo bisa. Aamiin..," doa @mahendra_oyen17.

Itulah tadi kisah yang viral di Twitter mengenai seorang cewek cantik yang pasang WiFi tapi dapat pujaan hati, bagaimana menurut kamu?

Berita Terkait
TERKINI

Seluruh transaksi di acara JakCloth Ramadan 2024 akan menggunakan QRIS dan transfer bank melalui BI FAST....

internet | 14:12 WIB

PointStar menyatakan dukungannya terhadap misi pemerintah dengan memungkinkan integrasi seluruh proses bisnis organisasi...

internet | 17:09 WIB

Grab menjadi perusahaan teknologi pertama yang menerima Sertifikat Penetapan Program Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPP...

internet | 17:15 WIB

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB

Dell Technologies menyoroti tren-tren baru yang akan membentuk industri teknologi pada tahun 2024 dan di masa depan....

internet | 12:06 WIB

Meningkatkan sistem keamanan menjadi langkah yang baik, tetapi upaya tersebut hanya menjangkau permukaan penyalahgunaan ...

internet | 07:24 WIB
Tampilkan lebih banyak