Berkat Netizen, Gadis Ini Temukan Pria Ganteng yang Ia Temui Saat Macet

Photo bombing, pria ganteng yang tidak diketahui identitasnya ini mendadak lewat bersama sebuah motor.

Agung Pratnyawan | Amelia Prisilia
Senin, 15 Juli 2019 | 17:30 WIB
Pria ganteng di UGM. (twitter/askmenfess)

Pria ganteng di UGM. (twitter/askmenfess)

Hitekno.com - Seorang gadis yang tidak diketahui namanya melalui akun @askmenfess menceritakan mengenai kisahnya saat bertemu dengan seorang pria ganteng yang ia temui saat macet.

Kisahnya ini menjadi viral di Twitter usai diunggah pada Minggu (14/7/2019) lalu. Kabar baiknya, berkat netizen, gadis ini berhasil menemukan pria ganteng tersebut.

Kejadian ini bermula saat gadis tersebut mencoba untuk memotret jalanan macet di daerah Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta.

Baca Juga: Liburan Usai, Begini Cuitan Netizen Sambut #HariPertamaSekolah

Photo bombing, pria ganteng yang tidak diketahui identitasnya ini mendadak lewat bersama sebuah motor. Sadar kamera, pria ini langsung berpose ke arah kamera gadis tersebut.

Tersenyum manis sambil mengangkat jari yang membentuk 'V', pria ganteng ini begitu mencuri perhatian hingga membuat gadis tersebut terkejut geli.

''[askmf] GUYS TADI KAN AKU MAU PAP JALANAN MACET DI UGM,,,,,AKU GA NGEH KALAU DIA UDAH BEGAYA KAYA GINI YA ALLAH KENAPA JUGA GITU DIA HARUS SENYUM SAMBIL V SIGN..'' tulis gadis tersebut berkisah.

Baca Juga: Mabar di Warnet, Sekelompok Bocah Ini Main Game Tak Biasa

Pria ganteng di UGM. (twitter/askmenfess)
Pria ganteng di UGM. (twitter/askmenfess)

Beberapa netizen lalu mencoba menggoda gadis ini dan berharap agar dirinya segera bertemu dengan pria yang ia temui di tengah macetnya kota Yogyakarta tersebut.

''Semoga jadian aamiin trs bikin thread'' tulis netizen dengan akun @rosiedaydream berharap.

''Mba nanti kalo masnya liat ini terus kalian kenalan dan akhirnya jadian, tolong buat thread ya'' komentar akun @iwufyouuuu.

Baca Juga: Terlihat Mudah, Namun Bisakah Kamu Selesaikan Soal Matematika ini?

''GEMES BANGET MASNYA'' ungkap akun @babyjeongwoo.

Usai cuitan ini menjadi viral di Twitter, berkat bantuan netizen, sosok pria ganteng tersebut akhirnya ditemukan berkat salah satu netizen Twitter yang adalah teman pria tersebut.

''Ini mbak orangnya?'' tulis @Raiddinbersabda mengunggah video dari pria ganteng yang viral di Twitter tersebut.

Baca Juga: Jelang Pidato Kemenangan Jokowi, Ramai Gerakan #14JuliMatikanTVHargaMati

Akhirnya ditemukan, netizen berharap jika gadis ini bisa menjalin komunikasi dengan sosok pria ganteng yang ia temui saat macet ini.

Cuitan yang viral di Twitter mengenai gadis yang temukan pria ganteng yang ia temui saat macet ini sudah mendapat 4.693 retweets dan 1.500 balasan dari netizen.

Berita Terkait
TERKINI

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB

Dell Technologies menyoroti tren-tren baru yang akan membentuk industri teknologi pada tahun 2024 dan di masa depan....

internet | 12:06 WIB

Meningkatkan sistem keamanan menjadi langkah yang baik, tetapi upaya tersebut hanya menjangkau permukaan penyalahgunaan ...

internet | 07:24 WIB

Di tengah tingginya frekuensi insiden keamanan siber di Indonesia, hanya 53 persen yang siap untuk mencegah insiden ters...

internet | 07:25 WIB

Berikut adalah beberapa kata kunci yang perlu kita pahami, agar kita dapat lebih mengenali istilah AI....

internet | 09:45 WIB

Nokia Bell Labs mendemonstrasikan teknologi proof-of-concept ini untuk pertama kalinya....

internet | 08:53 WIB

Pasar generatif AI dan cloud di Indonesia diprediksi terus tumbuh....

internet | 14:44 WIB
Tampilkan lebih banyak