Liverpool Epic Comeback 4-0, Bertebaran Meme Kekalahan Barcelona

Tak ada yang menyangka, meme kekalahan Barcelona viral di Twitter.

Agung Pratnyawan | Rezza Dwi Rachmanta
Rabu, 08 Mei 2019 | 19:45 WIB
Meme kocak netizen. (Twitter/ WoooFire)

Meme kocak netizen. (Twitter/ WoooFire)

Hitekno.com - Sedikit yang menyangka bahwa Liverpool akan melangkah ke final Liga Champion setelah mengalami kekalahan 0-3 dari Barcelona. Epic comeback Liverpool berhasil viral di Twitter dan banyak dihiasi oleh meme kekalahan Barcelona.

Berdasarkan data dari Trends24.in, hashtag seperti Liverpool, LIVBAR, Barcelona, dan YNWA menghiasi trending topik global di Twitter setelah pertandingan berlangsung.

Bagaimana tidak viral di Twitter dan trending, Liverpool berhasil comeback dramatis setelah menghantam Barcelona 4-0 di leg kedua semifinal Liga Champions.

Baca Juga: Hardiknas, Ini Deretan Kisah Guru yang Sempat Viral di Media Sosial

Kemenangan tersebut memastikan Liverpool lolos ke final Liga Champions setelah unggul agregat 4-3 atas Barcelona.

Sebelumnya, beragam meme Suarez menghiasi Twitter setelah leg pertama dimenangkan oleh Barcelona 3-0.

Trending topik global Twitter setelah pertandingan Liverpool vs Barcelona. (Trends24.in)
Trending topik global Twitter setelah pertandingan Liverpool vs Barcelona. (Trends24.in)

Saat itu, fans Barcelona dan penggemar bola lainnya (kecuali fans Liverpool) terhibur dan kaget setelah Suarez berselebrasi merayakan golnya di gawang Liverpool.

Baca Juga: Viral Mesin Pengoleksi Sperma dari China, Cara Kerjanya Bikin Ngakak

Bahkan ia dijuluki mantan terburuk oleh fans Liverpool di Twitter.

Setelah 4 gol Liverpool yang disumbangkan masing-masing 2 gol oleh Divock Origi dan Wijnaldum, kini giliran fans Liverpool yang tertawa.

Seakan balas dendam, meme kekalahan Barcelona langsung tersebar bersamaan dengan hashtag Liverpool, LIVBAR, Barcelona, dan YNWA yang menghiasi trending topik Twitter global.

Baca Juga: Tak Cuma Kiasan, Ibu Ini Benar-benar Naik Daun dan Viral di Twitter

Berikut deretan meme kekalahan Barcelona yang viral di Twitter setelah Liverpool epic comeback:

1. Wah, ternyata ekspektasi sama Messi berkurang jauh ya.

Meme kocak netizen 1. (Twitter/ daniiel_ce)
Meme kocak netizen 1. (Twitter/ daniiel_ce)

2. Gol legendaris dari Liverpool, mantap abis!

Baca Juga: Laporkan Angin Puting Beliung Ala Reporter Berita, Aksi Remaja Ini Viral

Meme kocak netizen 2. (Twitter/ OldFootball11)
Meme kocak netizen 2. (Twitter/ OldFootball11)

3. Salah bener juga ya?

Meme kocak netizen 3. (Twitter/ iam_jobaba)
Meme kocak netizen 3. (Twitter/ iam_jobaba)

4. Suarez benar-benar legenda! Dia sebenarnya mata-mata dan penyusup dari Liverpool!

Meme kocak netizen 4. (Twitter/ Awaiistahir)
Meme kocak netizen 4. (Twitter/ Awaiistahir)

5. Messi beda jauh ya?

Meme kocak netizen 5. (Twitter/ itschigbo)
Meme kocak netizen 5. (Twitter/ itschigbo)

6. Ternyata Alison berhasil membuktikan kehebatannya! Nggak nyangka ya?

Meme kocak netizen 6. (Twitter/ ImKumarPritam07)
Meme kocak netizen 6. (Twitter/ ImKumarPritam07)

7. Jalannya miring dong?

Meme kocak netizen 7. (Twitter/ phillip_kaima)
Meme kocak netizen 7. (Twitter/ phillip_kaima)

8. Julukan Messi disembelih di Anfield.

Meme kocak netizen 8. (Twitter/ NgondoSimon)
Meme kocak netizen 8. (Twitter/ NgondoSimon)

9. 4G memang cepet apalagi 5G ya?

Meme kocak netizen 9. (Twitter/ pelz__)
Meme kocak netizen 9. (Twitter/ pelz__)

10. Wah, Ronaldo jahat juga ya?

Meme kocak netizen 10. (Twitter/ EkeneAgbakuru)
Meme kocak netizen 10. (Twitter/ EkeneAgbakuru)

Itulah tadi meme kekalahan Barcelona yang viral di Twitter, bagaimana pendapat kamu?

Berita Terkait
TERKINI

Seluruh transaksi di acara JakCloth Ramadan 2024 akan menggunakan QRIS dan transfer bank melalui BI FAST....

internet | 14:12 WIB

PointStar menyatakan dukungannya terhadap misi pemerintah dengan memungkinkan integrasi seluruh proses bisnis organisasi...

internet | 17:09 WIB

Grab menjadi perusahaan teknologi pertama yang menerima Sertifikat Penetapan Program Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPP...

internet | 17:15 WIB

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB

Dell Technologies menyoroti tren-tren baru yang akan membentuk industri teknologi pada tahun 2024 dan di masa depan....

internet | 12:06 WIB

Meningkatkan sistem keamanan menjadi langkah yang baik, tetapi upaya tersebut hanya menjangkau permukaan penyalahgunaan ...

internet | 07:24 WIB
Tampilkan lebih banyak