Dengan Judul yang Sama, Komik Terlalu Tampan Siap Difilmkan

Ari Irham sebagai Mas Kulin, Tarra Budiman sebagai Mas Okis akan main di film Terlalu Tampan.

Dinar Surya Oktarini
Selasa, 25 September 2018 | 11:12 WIB
Komik Terlalu Tampan. (Instagram/@terlalutampan)

Komik Terlalu Tampan. (Instagram/@terlalutampan)

Hitekno.com - Dengan judul yang sama serial komik Terlalu Tampan bakal diangkat ke layar lebar. Chicco Jerikho duduk sebagai produser dalam film tersebut.

''Ini film ke-empat yang saya produseri. Tapi, rasanya kayak yang pertama, deg-degan. Yang sekarang bikin film remaja yang kita angkat dari webtoon,'' kata Chicco Jerikho di acara Popcon Asia 2018 di ICE BSD, Tangerang Selatan, Sabtu (22/9/2018).

Menurut Chicco Jerikho, ini sesuatu yang baru dan menantang untuk mereka.

Baca Juga: Yeay, Sistem Operasi Android Tepat Berumur 10 Tahun

''Jadi ini sesuatu yang baru dan ini challenge-in banget buat kita. Banyak yang tanya kapan film yang baru, ini jawabannya, Terlalu Tampan,'' ujarnya lagi.

Ada beberapa aktris dan aktor yang siap membintangi film tersebut. Mereka antara lain Ari Irham sebagai Mas Kulin, Tarra Budiman sebagai Mas Okis, Marcelino Lefrandt sebagai Pak Archewe, dan Iis Dahlia sebagai Bu Suk.

Baca Juga: Astronom Temukan Planet Vulcan Star Trek, Rumah Mr Spock

Di tempat yang sama, Iis Dahlia mengungkap alasan mengapa mau terlibat terlibat dalam proyek tersebut. Kata dia, unsur komedi dalam film yang membuatnya langsung tertarik.

''Sebenernya karena gue ngerasa gue tampan, nggak deh. Aku baca skripnya terus pas dibaca, luculah, jadi benar-benar drama komedi tapi keluarga,'' ujar Iis Dahlia.

''Saya pas ditawarin pertama kali langsung suka banget, jatuh cinta sama skripnya, karena udah pernah denger dan baca komiknya. Diminta jadi Pak Archewe makin ngakak, karena udah tahu banget kisahnya seperti apa,'' kata Marcelino Lefrandt menimpali.

Baca Juga: Kompetisi eSports Celebration Cup Digelar di POPCON Asia 2018

Rencananya, film Terlalu Tampan sendiri akan mulai syuting perdana pada Oktober mendatang.

Wah siapa yang sudah nggak sabar nih?

Baca Juga: Seiyuu Jepang, Tetsuya Kakihara Akan Hadir di POPCON Asia 2018

Berita Terkait
TERKINI

Jaringan internet yang ditawarkan HSPnet berkapasitas tinggi hingga 6 Tb/s....

internet | 10:48 WIB

Intel juga mengumumkan jajaran sistem-sistem AI baru yang skalabel dan terbuka, produk-produk generasi berikutnya dan ko...

internet | 18:50 WIB

Seluruh transaksi di acara JakCloth Ramadan 2024 akan menggunakan QRIS dan transfer bank melalui BI FAST....

internet | 14:12 WIB

PointStar menyatakan dukungannya terhadap misi pemerintah dengan memungkinkan integrasi seluruh proses bisnis organisasi...

internet | 17:09 WIB

Grab menjadi perusahaan teknologi pertama yang menerima Sertifikat Penetapan Program Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPP...

internet | 17:15 WIB

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB
Tampilkan lebih banyak