Pacaran Santai Ala Pasangan Wibu Ini Bikin Iri, Netizen: Kapan Ya?

Setelah viral di Twitter, cuitan mengenai pasangan wibu ini lalu menuai berbagai komentar dari netizen.

Amelia Prisilia

Posted: Rabu, 27 Juli 2022 | 18:03 WIB
Pacaran santai ala pasangan wibu. (twitter/skipberat)

Pacaran santai ala pasangan wibu. (twitter/skipberat)

Hitekno.com - Cuitan netizen yang mengaku memiliki pacar seorang wibu mencuri perhatian netizen baru-baru ini. Pamer hubungan santai tanpa bumbu-bumbu cemburu, netizen lalu mengaku iri dengan pasangan tersebut.

Unggahan pacaran santai ala pasangan wibu ini diunggah oleh akun @skipberat dan menjadi viral di Twitter pada Selasa (26/7/2022) lalu.

Dalam cuitan tersebut, seorang netizen mengaku bahwa dirinya dan sang pacar adalah pasangan wibu yang berjumpa di salah satu event Jepang. Sebagai penyuka budaya Jepang, ertemuan keduanya dilakukan di komunitas cosplay.

Baca Juga: 8 Karakter Ghibli Wanita Paling Menginspirasi

''Saya nikah sama sesama wibu. Ketemu di event Jepang, kenalan di komunitas cosplay'' cuit akun @LudyChyntia.

Saat ditanya soal rasa cemburu yang sering muncul saat sang pacar memiliki pasangan cosplay, netizen ini dengan santai menyebut jika dirinya tidak pernah cemburu. Setelah viral di Twitter, cuitan mengenai pasangan wibu ini lalu menuai berbagai komentar dari netizen.

Pacaran santai ala pasangan wibu. (twitter/skipberat)
Pacaran santai ala pasangan wibu. (twitter/skipberat)

''Kapan ya? Pengen juga kaya gitu'' tulis salah satu netizen.

Baca Juga: Blak-blakan, Antimage Akui Sakit Hati Usai Dilepas EVOS Legends

''Coupe goals'' balas netizen.

''Seru banget kalau punya pasangan kaya gitu ya'' komentar akun lainnya.

''Bakal saling ngerti, saling paham, klop banget ya'' ungkap netizen.

Baca Juga: Tak Hanya Manusia, Kucing Ini Ternyata Menyukai Game Stray

Diunggah oleh akun @skipberat, cuitan mengenai gaya pacaran santai ala pasangan wibu ini lalu menuai ribuan retweets dan komentar dari netizen usai viral di Twitter.

Berita Terkait
Berita Terkini

Colorful Technology Company Limited, brand terkemuka dalam komponen PC gaming, laptop gaming, dan produk audio HiFi, den...

geek | 17:21 WIB

Samsung Electronics Co Ltd secara resmi mengumumkan peluncuran global seri HU8000F, Hospitality TV di tahun 2025. Tersed...

geek | 14:23 WIB

Dalam semangat merayakan dan ikut memeriahkan Hari Ulang Tahun ke-498 Kota Jakarta, vivo resmi ambil bagian di ajang Jak...

geek | 14:18 WIB

Dari biaya operasional yang lebih hemat hingga performa yang unggul, kendaraan ini menjadi pilihan untuk beralih ke tran...

geek | 23:57 WIB

Perlu diperhatikan bila mobil bekas mewah berdesain mewah buatan Eropa kadang memerlukan biaya perawatan lebih....

geek | 23:45 WIB