Ikut Satu Game di MDL, Drian Resmi Gabung ONIC untuk MPL Season 9

Kini Drian secara resmi kembali bersama ONIC untuk MPL Season 9 mendatang.

Amelia Prisilia
Kamis, 31 Maret 2022 | 18:06 WIB
Drian kembali gabung di MPL Season 9. (instagram/MPL Indonesia)

Drian kembali gabung di MPL Season 9. (instagram/MPL Indonesia)

Hitekno.com - Setelah memutuskan untuk kembali ke pro scene dengan masuk di liga MDL, kini Drian secara resmi kembali bersama ONIC untuk MPL Season 9 mendatang.

Kabar kembalinya Drian ke liga MPL ini diungkap oleh tim landak kuning melalui akun Instagram resminya @onic.esports pada Kamis (31/3/2022). Sebelumnya, pada Kamis (24/3/2022) lalu, tim ini baru mengumumkan kembalinya Drian ke pro scene usai memutuskan rehat.

''It's official! Drian kembali memperkuat roster MPL kita nih Sobat ONIC! Berikan suntikan semangatnya dulu dong untuk Drian'' tulis caption unggahan tersebut.

Baca Juga: 6 Rekomendasi Laptop Murah RAM 8 GB di Bawah Rp 7 Juta, Spek Tangguh

Sebelumnya, Drian sempat memutuskan untuk rehat dari pro scene usai merampungkan MPL Season 8 dan M3 World Championship lalu. Usai gagal masuk roster utama SEA Games, Drian lalu dilaporkan bergabung dengan ONIC Prodigy untuk MDL.

Pengumuman kembalinya Drian di liga MDL ini membuat banyak penggemar yang percaya jika sang kage akan perlahan-lahan melakukan comeback-nya di MPL Season 9 mendatang bersama tim landak kuning.

ONIC juara MPL Season 8. (MPL Indonesia)
ONIC juara MPL Season 8. (MPL Indonesia)

Benar saja, hanya dalam waktu satu minggu, kini Drian dilaporkan kembali membela ONIC di MPL Season 9 mendatang. Kembalinya Drian tentu saja akan membawa perubahan besar untuk ONIC yang saat ini sedang kuat-kuatnya.

Baca Juga: Bingung Cara Makan di Warung Pinggir Jalan, Aksi Pria Pamer Pacar Kaya Ini Bikin Netizen Kesal

Debut perdana Drian dengan tim landak kuning kemungkinan akan terjadi di MPL Season 9 Week 7 saat ONIC akan berjumpa dengan Bigetron Alpha dan EVOS Legends nantinya.

Berita Terkait
TERKINI

Siap-siap, apa saja yang disiapkan dalam event waktu terbatas di Tears of Themis....

games | 16:23 WIB

Melalui update Genshin Impact ini, pemain dapat menantikan Arlecchino, Fatui Harbinger ke-4, sebagai anggota party yang ...

games | 13:07 WIB

Acara Khusus Fan Art Genshin Impact HoYoFair2024 akan disiarkan secara langsung pada 13 April 2024....

games | 10:21 WIB

Astra Carnival: The Prince Cup 2024 digelar dengan sistem kompetisi yang telah diperbarui....

games | 11:44 WIB

HoYoverse akan menghadirkan event menarik dan keseruan lainnya di Tears of Themis....

games | 09:50 WIB

Kota mana saja gelaran Genshin Impact ini berlangsung....

games | 10:16 WIB

Setelah rilis di Xbox Series X/S dan PC, kini Hi-Fi RUSH dihadirkan ke PS5....

games | 14:10 WIB

Tak hanya update, HoYoverse juga perayakan anniversary pertama Honkai Star Rail....

games | 10:29 WIB

Jangan lewatkan tes amplifikasi Zenless Zone Zero....

games | 12:37 WIB

Film dokumenter "Suara Alam" merupakan Genshin Impact dan Discovery Channel bertujuan untuk meningkatkan kesadaran akan ...

games | 15:51 WIB

Garena CODM Indonesia memberikan hadiah spesial untuk para pemain yang bisa didapatkan melalui event spesial Ramadan Ral...

games | 15:16 WIB

Chiori, karakter baru yang dikenalakan HoYoverse untuk Genshin Impact....

games | 16:35 WIB

Serangkaian event waktu terbatas dan bonus dalam game akan hadir untuk menyambut perilisan Honkai Impact 3 Bagian 2....

games | 08:31 WIB

Seperti apa game PC ini? Nightingale adalah game survival-crafting PVE....

games | 18:13 WIB

Early access game Nightingale ini akan segera hadir di PC melalui Steam dan Epic Game Store....

games | 21:19 WIB

Brasil akan menjadi tuan rumah kompetisi Free Fire tertinggi dunia untuk kedua kalinya....

games | 15:54 WIB

Undawn akan mendapatkan petualangan baru dengan hadirnya map Dragon Gate Street....

games | 20:51 WIB

Zenless Zone Zero adalah ARPG fantasi urban terbaru dari HoYoverse....

games | 13:38 WIB
Tampilkan lebih banyak