2 Cara Cek Saldo BPJS Ketenagakerjaan Lewat Aplikasi dan Web

Mudah bisa lewat aplikasi maupun website, gunakan salah satu cara cek saldo BPJS Ketenagakerjaan.

Agung Pratnyawan
Selasa, 21 Maret 2023 | 14:09 WIB
Aplikasi JMO (Jamsostek Mobile). (Google Play Store)

Aplikasi JMO (Jamsostek Mobile). (Google Play Store)

Hitekno.com - Ada dua cara cek saldo BPJS Ketenagakerjaan yang bisa kamu gunakan. Kamu yang menjadi peserta program ini wajib mengetahuinya.

Tidak perlu ke kantor BPJS, ada cara cek saldo BPJS Ketenagakerjaan yang bisa dibuka melalui aplikasi dan website resminya.

Melalui fitur itu pula kamu bisa melihat berapa saldo Jaminan Hari Tua atau JHT yang didapatkan sebagai peserta program BPJS Ketenagakerjaan.

Baca Juga: Cara Cek dan Unduh Sertifikat Vaksin Covid-19 di Aplikasi Satu Sehat

Saat ini ada dua cara yang bisa digunakan untuk cek saldo BPJS Ketenagakerjaan. Yakni bisa melalui aplikasi maupun situs resmi BPJS Ketenagakerjaan.

Tinggal pilih saja mana yang paling mudah kamu akses. Mau melalui HP Android bisa pilih lewat aplikasi, mau lewat PC atau laptop bisa lewat situsnya.

Berikut ini tim HiTekno.com rangkum bagaimana cara cek saldo BPJS Ketenagakerjaan untuk Jaminan Hari Tua dengan mudah.

Baca Juga: Cara Cek Bansos 2023 Lewat Aplikasi Cekbansos, Bisa Pakai HP

Cara Cek Saldo BPJS Ketenagakerjaan

1. Lewat Aplikasi

  • Download aplikasi JMO (Jamsostek Mobile) melalui Google Play Store atau melalui link ini https://play.google.com/store/apps/details?id=com.bpjstku 
  • Buka aplikasi JMO (Jamsostek Mobile) pada HP Android kamu
  • Buat akun dan login dengan akun yang dibuat
  • Pilih menu "Jaminan Hari Tua"
  • Pada halaman "Jaminan Hari Tua" pilih menu "Cek Saldo"
  • Pilih Nomor Kartu Peserta (KPJ) yang ingin ditampilkan
  • Informasi saldo JHT akan ditampilkan secara detail beserta data yang telah dilaporkan

2. Lewat Situs BPJS Ketenagakerjaan

Baca Juga: Cara Cek Bansos 2023 Kemensos Lewat Cekbansos.kemensos.go.id

  • Buka situs https://sso.bpjsketenagakerjaan.go.id/ 
  • Login dengan memasukkan alamat email dan kata sandi yang terdaftar
  • Jika tidak terdaftar, klik "Buat Akun Baru"
  • Klik "reCAPTCHA Saya bukan robot"
  • Klik "Login"
  • Untuk cek saldo BPJS Ketenagakerjaan Klik "Lihat Saldo JHT"
  • Informasi saldo BPJS Ketenagakerjaan akan terlihat.

Itulah cara cek saldo BPJS Ketenagakerjaan dengan mudah. Tinggal pilih mau lewat aplikasi maupun situs resmi BPJS Ketenagakerjaan.

Berita Terkait
TERKINI

Vivo V30 Series diklaim memiliki berbagai fitur yang mendukung perjalanan mudik lebih seru....

gadget | 10:20 WIB

Cek apa saja fitur andalan Realme 12 5G ini....

gadget | 10:11 WIB

Kamera FUJIFILM INSTAX mini 99TM ini merupakan seri premium terbaru dari kamera instan analog INSTAX sekaligus evolusi d...

gadget | 15:32 WIB

Cek berapa harga resmi dan spesifikasi yang ditawarkan Xiaomi 14....

gadget | 14:28 WIB

Ya, dengan HP Rp 1 jutaan sudah bisa jadi teman mudik dengan asyik....

gadget | 10:11 WIB

Jajaran Xiaomi 14, Xiaomi Watch 2, Xiaomi Watch S3, dan Xiaomi Smart Band 8 Pro ini telah resmi tersedia di pasaran....

gadget | 10:03 WIB

Xiaomi Indonesia resmi membawa jajaran produk terbarunya ini, cek apa saja....

gadget | 14:41 WIB

Xiaomi 14 dirancang dengan lensa optik Leica Summilux, desain compact dan performa handal....

gadget | 14:32 WIB

Pengguna Samsung Galaxy Z Flip5 dan Galaxy Z Fold5 bisa menikmatik kecanggihan Galaxy AI segera....

gadget | 17:08 WIB

Momen Lebaran yang sudah dekat bisa menjadi kesempatan bagi kita untuk bersama-sama mengarsipkan foto, video, hingga dok...

gadget | 15:46 WIB

PayDay Sale Maret 2024 menawarkan harga spesial HP POCO....

gadget | 11:29 WIB

Cek apa yang ditawarkan Huawei MateBook D 14 sebagai laptop premium....

gadget | 20:25 WIB

Lonjakan signifikan dalam laba bersih tersebut melebihi harapan pasar dan menandai tingkat profitabilitas tertinggi kedu...

gadget | 16:03 WIB

Berapa harga Huawei MatePad 11.5 PaperMatte Edition ini?...

gadget | 15:55 WIB

Catat tanggalnya, Xiaomi 14 siap rilis ke Indonesia....

gadget | 15:18 WIB

Berapa harga Samsung Galaxy A55 5G dan Samsung Galaxy A35 5G?...

gadget | 18:30 WIB

Dibekali kamera mumpuni, ini cara membuat konten sinematik dengan SamsungGalaxy S24 Series....

gadget | 12:19 WIB
Tampilkan lebih banyak