3 iPhone Murah Masih Layak Beli Februari 2023, Harga Baru bukan Bekas

Cari iPhone murah namun masih bisa diandalkan saat ini? Cek rekomendasi iPhone murah ini.

Agung Pratnyawan
Sabtu, 18 Februari 2023 | 15:11 WIB
iPhone 11. (Apple)

iPhone 11. (Apple)

Hitekno.com - Rekomendasi iPhone murah ini berisikan tiga smartphone besutan Apple yang harganya sudah makin Terjangkau. Setidaknya ada tiga iPhone murah yang saat ini resmi dipasarkan dan makin terjangkau.

Apple saat ini menjual puluhan model iPhone. Harga iPhone yang beredar di pasaran juga beragam. Meski begitu harga iPhone masih tergolong mahal. Namun bukan berarti tidak ada iPhone murah.

Tidak hanya iPhone SE yang memang dihadirkan sebagai pilihan terjangkau, ada perangkat seperti iPhone 11 yang makin terjangkau. Juga ada iPhone 12 mini untuk penggemar iPhone mungil.

Baca Juga: Harga iPhone 11 Terbaru Februari 2023, Kamera Boba Makin Murah

Ada beberapa iPhone murah yang bisa kamu pertimbangkan untuk digunakan di 2023 ini. IPhone merupakan salah satu smartphone termudah untuk digunakan. User Interface iPhone sangat sederhana dan lugas sehingga dapat dengan mudah.

Hal ini yang sering menjadi pertimbangan para pengguna. Selain itu kamera juga cukup menjanjikan untuk menghasilkan foto yang menawan.

Berikut rekomendasi iPhone murah yang tim HiTekno.com rangkum untuk kamu.

Baca Juga: Cara Mengganti iCloud di iPhone Bekas dengan Aman, Ganti Jadi Milikmu

1. iPhone 11

iPhone 11. (Apple)
iPhone 11. (Apple)

Saat ini iPhone 11 menjadi seri terendan dan termurah dari iPhone yang resmi dipasarkan. Tentu saja iPhone murah ini masih layak untuk digunakan sampai sekarang.

Dengan harga cuma Rp 7 jutaan saja, menjadikan sebagai iPhone terpurah yang dipasarkan secara resmi saat ini. Bahkan lebih murah dari iPhone SE generasi ke-3 yang memang dihadirkan sebagai iPhone murah.

Baca Juga: 5 Rekomendasi HP dengan Kamera Selfie Terbaik, iPhone Mendominasi

Menariknya, iPhone 11 masih mendapatkan dukungan update yang panjang dari Apple. Karena tetap bisa diandalkan sampai saat ini.

Dimensi: 150,9 x 75,7 x 8,3 mm
Berat: 194 gram
Layar: Liquid Retina IPS LCD
Ukuran layar: 6,1 inci; rasio aspek 19,5:9
Resolusi: 828 x 1792 piksel, 326 ppi
Sistem operasi: iOS 13, bisa di-upgrade ke iOS 13.1
Chipset: Apple A13 Bionic (7nm+)
CPU: Hexa-core (2x2,65 GHz Lightning & 4x1,8 GHz Thunder)
GPU: Apple GPU (4-core graphics)
Memori internal: 64/128/256GB dengan RAM 4GB
Kamera belakang: 12 MP (f/1.8, wide 26mm, dual-pixel PDAF, OIS) + 12 MP(f/2.4, ultrawide 13mm), rekam video 2160p@60fps
Kamera depan: 12 MP (f/2.2, wide 23mm) + TOF 3D
Baterai: 3.110 mAh dengan pengisian daya 18W
Harga:
64 GB: Rp 7.749.000
128 GB: Rp 9.249.000
256 GB: Rp 14.999.000

2. iPhone 12 Mini

Baca Juga: 3 Cara Mematikan Notifikasi WhatsApp di iPhone, Bisa Tanpa Ribet

iPhone 12 Mini. (Apple via The Verge)
iPhone 12 Mini. (Apple via The Verge)

Menjadi iPhone dengan ukuran kecil, dimensi jadi daya tarik utama iPhone 12 Mini. Yang makin menariknya, perangkat ini punya harga lebih terjangkau lagi.

Ukuran layar 5,4 inci menjadi solusi bagi para penggemar iPhone cilik seperti iPhone 4s dan seri-seri lawas lainnya.

Dimensi: 131,5 x 64,2 x 7,4 mm
Bobot: 135 gram
Layar: OLED
Ukuran layar: 5,4 inci
Resolusi layar: Super Retina XDR 2.340 x 1.080 piksel 476 ppi
Sistem operasi: iOS 14
Chipset: A14 Bionic (5nm)
CPU: Hexa-core
GPU: Apple GPU
Memori internal: 64 GB, 128 GB, 256 GB
Kamera belakang: 12 MP, f/1.6, 26mm (wide), 1.4µm, dual pixel PDAF, OIS12 MP, f/2.4, 120, 13mm (ultrawide), 1/3.6"
Kamera depan: 12 MP, f/2.2, 23mm (wide), 1/3.6"SL 3D, (depth/biometrics sensor)
Harga:
64 GB: Rp 9.999.000
28 GB: Rp 11.499.000
256 GB: Rp 12.999.000

3. iPhone SE Generasi ke-3

iPhone SE 2020. (Apple)
iPhone SE 2020. (Apple)

Seri iPhone SE memang dihadirkan sebagai seri iPhone murah dan terjangkau, namun sebagai gantinya akan memakai desain dari seri yang lebih lawas.

Seperti iPhone SE generasi ke-3 ini memakai desain ala-ala iPhone 7 dan 8, dengan desain tanpa poni namun bezel tebal.

Layar: 4.7 inch Retina IPS LCD (750 x 1.334 piksel), Wide Color Gamut, True-tone, kecerahan 625 nits
Dimensi: 138,4 x 67,3 x 7,3 mm dan bobot 144 gram
Chipset: Apple A15 Bionic (5 nm) CPU: Hexa-core (2x CPU Avalanche + 4x CPU Blizzard) GPU: Apple GPU (4-core graphics)
Media penyimpanan: 64 GB, 128 GB, 256 GB
Kamera belakang: 12 MP, f/1.8 (wide), PDAF, OIS
Kamera depan: 7 MP, f/2.2, HDR
Sistem operasi: iOS 15.3
Fitur: Touch ID, IP67, Smart HDR 4, Photographic Styles, Deep Fusion, Portrait Mode, NFC, Fast Charging 18W, Wireless Charging, Apple Pay, 5G
Harga:
64GB: Rp 7.999.000
128GB: Rp 9.499.000
256GB: Rp 10.999.000

Itulah rekomendasi iPhone murah yang bisa kamu jadikan referensi. Berisikan iPhone yang kini harganya makin terjangkau namun tetap resmi masih dipasarkan.

Berita Terkait
TERKINI

Western Digita menghadirkan solusi penyimpanan untuk industri media dan hiburan dengan kecepatan tinggi dan kapasitas be...

gadget | 10:59 WIB

Samsung Galaxy A15 dibekali fitur Smart Switch, memudahkan pindah data....

gadget | 11:06 WIB

Manfaatkan fitur AI di Samsung Galaxy Tab S9 series untuk memenuhi kebutuhan profesionalmu sehari-hari...

gadget | 10:21 WIB

Vivo V30 Series diklaim memiliki berbagai fitur yang mendukung perjalanan mudik lebih seru....

gadget | 10:20 WIB

Cek apa saja fitur andalan Realme 12 5G ini....

gadget | 10:11 WIB

Kamera FUJIFILM INSTAX mini 99TM ini merupakan seri premium terbaru dari kamera instan analog INSTAX sekaligus evolusi d...

gadget | 15:32 WIB

Cek berapa harga resmi dan spesifikasi yang ditawarkan Xiaomi 14....

gadget | 14:28 WIB

Ya, dengan HP Rp 1 jutaan sudah bisa jadi teman mudik dengan asyik....

gadget | 10:11 WIB

Jajaran Xiaomi 14, Xiaomi Watch 2, Xiaomi Watch S3, dan Xiaomi Smart Band 8 Pro ini telah resmi tersedia di pasaran....

gadget | 10:03 WIB

Xiaomi Indonesia resmi membawa jajaran produk terbarunya ini, cek apa saja....

gadget | 14:41 WIB

Xiaomi 14 dirancang dengan lensa optik Leica Summilux, desain compact dan performa handal....

gadget | 14:32 WIB

Pengguna Samsung Galaxy Z Flip5 dan Galaxy Z Fold5 bisa menikmatik kecanggihan Galaxy AI segera....

gadget | 17:08 WIB

Momen Lebaran yang sudah dekat bisa menjadi kesempatan bagi kita untuk bersama-sama mengarsipkan foto, video, hingga dok...

gadget | 15:46 WIB

PayDay Sale Maret 2024 menawarkan harga spesial HP POCO....

gadget | 11:29 WIB

Cek apa yang ditawarkan Huawei MateBook D 14 sebagai laptop premium....

gadget | 20:25 WIB

Lonjakan signifikan dalam laba bersih tersebut melebihi harapan pasar dan menandai tingkat profitabilitas tertinggi kedu...

gadget | 16:03 WIB

Berapa harga Huawei MatePad 11.5 PaperMatte Edition ini?...

gadget | 15:55 WIB

Catat tanggalnya, Xiaomi 14 siap rilis ke Indonesia....

gadget | 15:18 WIB
Tampilkan lebih banyak