4 Cara Download Video Twitter Pakai Savefrom Net, Anti Ribet

Bisa lewat HP dan laptop, cek berikut ini cara download video Twitter pakai Savefrom Net yang mudah.

Agung Pratnyawan
Minggu, 18 September 2022 | 08:45 WIB
Ilustrasi Twitter. (Pixabay/geralt)

Ilustrasi Twitter. (Pixabay/geralt)

Hitekno.com - Cara download video Twitter pakai savefrom net sangatlah mudah. Kamu bisa mendownload video yang ada di Twitter menggunakan beberapa pilihan metode dari savefrom net. Ikuti tutorial Twitter berikut ini.

Hingga saat ini Twitter tidak menyediakan fitur bawaan yang memungkinkan penggunanya untuk download video secara langsung. Ada situs dan aplikasi yang bisa kamu gunakan untuk download video di Twitter.

Salah satunya melalui situs dan aplikasi savefrom net. Kamu bisa download video Twitter melalui HP maupun laptop. Banyak video dari Twitter yang berisikan informasi maupun hiburan. Hingga tak heran jika beberapa orang ingin menyimpannya agar dapat dilihat kembali.

Baca Juga: 3 Cara Download Lagu di YouTube Gratis Tanpa Aplikasi Tambahan

Namun perlu dipahami download video orang lain bisa menghadapi gugatan hukum hak cipta. Ada baiknya kamu meminta izin terlebih dahulu kepada pemilik video untuk mendownload atau menyebar video tersebut.

Berikut cara download video Twitter pakai savefrom net yang Tim Hitekno.com rangkum tutorial Twitter untuk kamu.

Ilustrasi Twitter. (Unsplash/Sara Kurfeß)
Ilustrasi Twitter. (Unsplash/Sara Kurfeß)

1. Situs Savefrom.net

Baca Juga: Tutorial Cara Download Video Twitter, Bisa Tanpa Aplikasi Tambahan

  • Buka Twitter.
  • Pilih video Twitter yang akan di download.
  • Copy link video Twitter yang ingin kamu download.
  • Buka situs savefrom.net.
  • Lalu paste link video.
  • Pilih kualitas video HD (MP4 720).
  • Klik download dan opsi pilihan penyimpanan.
  • Pilih 'Save'
  • Proses download selesai.

2. Aplikasi Savefrom di HP

  • Download aplikasi savefrom untuk PC atau Mobile
  • Install aplikasi savefrom
  • Buka Twitter.
  • Pilih video Twitter yang ingin kamu download.
  • Copy link video Twitter yang ingin kamu download.
  • Buka aplikasi savefrom.
  • Lalu paste link video.
  • Pilih kualitas video HD (MP4 720).
  • Klik download.
  • Pilih 'Save'
  • Proses download selesai.

3. Cara Download Video Twitter Online

  • Membuka situs Twittervideodownloader.com
  • Buka video yang ingin di download.
  • Klik share di sebelah retweet dan like.
  • Pilih "Copy link address".
  • Klik kanan dan paste tautan tweet di boks url dan klik "Download".
  • Klik download dan video akan terunduh secara otomatis.

4. Cara Download Video Twitter di iPhone

Baca Juga: Tutorial Cara Download Video Twitter lewat HP hingga Laptop

  • Buka Twitter di iPhone kamu.
  • Pilih video yang akan di download.
  • Copy link video Twitter yang ingin di download.
  • Buka browser https://www.twittervideodownloader.com
  • Lekatkan URL tweet dan klik opsi Unduh/Download.
  • Pilih resolusi yang kamu ingin.
  • Klik bagikan di bagian bawah layar dan pilih 'Simpan ke File' atau 'Save to Files'.
  • Pilih opsi 'Di iPhone saya' atau 'On my iPhone'.
  • Kamu dapat melihat video yang diunduh dari File di iPhone.

Itulah cara download video Twitter pakai savefrom net yang bisa kamu coba di PC maupun smartphone. Selamat mencoba tutorial Twitter di atas.

Kontributor: Pasha Aiga Wilkins
Berita Terkait
TERKINI

Hollyland Pyro H dihadirkan sebagaisolusi HDMI yang dirancang khusus untuk transmisi video hingga 4K/30fps....

gadget | 14:12 WIB

Cek seperti apa Xiaomi Pad 6S Pro ini....

gadget | 14:05 WIB

Cek seperti apa Coros Vertix 2S ini....

gadget | 17:13 WIB

Galaxy AI akhirnya mendukung Bahasa Indonesia untuk Samsung Galaxy S24 Series....

gadget | 10:01 WIB

Untuk menggunakan Layanan Perbaikan Antar Jemput, Vivo menyiapkan saluran khusus yang bisa dihubungi....

gadget | 14:10 WIB

Kolaborasi Qualcomm dan Meta bertujuan mendemokratisasi kemampuan AI generatif dengan mendorong peran OEM dan developer ...

gadget | 14:01 WIB

Manfaatkan performa Samsung Galaxy A55 5G untuk multitasking, berkolaborasi dengan tim, dan terhubung dengan berbagai pe...

gadget | 14:44 WIB

Cek berapa harga Huawei Band 9....

gadget | 11:13 WIB

Western Digita menghadirkan solusi penyimpanan untuk industri media dan hiburan dengan kecepatan tinggi dan kapasitas be...

gadget | 10:59 WIB

Samsung Galaxy A15 dibekali fitur Smart Switch, memudahkan pindah data....

gadget | 11:06 WIB

Manfaatkan fitur AI di Samsung Galaxy Tab S9 series untuk memenuhi kebutuhan profesionalmu sehari-hari...

gadget | 10:21 WIB

Vivo V30 Series diklaim memiliki berbagai fitur yang mendukung perjalanan mudik lebih seru....

gadget | 10:20 WIB

Cek apa saja fitur andalan Realme 12 5G ini....

gadget | 10:11 WIB

Kamera FUJIFILM INSTAX mini 99TM ini merupakan seri premium terbaru dari kamera instan analog INSTAX sekaligus evolusi d...

gadget | 15:32 WIB

Cek berapa harga resmi dan spesifikasi yang ditawarkan Xiaomi 14....

gadget | 14:28 WIB

Ya, dengan HP Rp 1 jutaan sudah bisa jadi teman mudik dengan asyik....

gadget | 10:11 WIB

Jajaran Xiaomi 14, Xiaomi Watch 2, Xiaomi Watch S3, dan Xiaomi Smart Band 8 Pro ini telah resmi tersedia di pasaran....

gadget | 10:03 WIB

Xiaomi Indonesia resmi membawa jajaran produk terbarunya ini, cek apa saja....

gadget | 14:41 WIB
Tampilkan lebih banyak