12 HP Murah Baterai Jumbo Mulai 1 Jutaan dari Kapasitas 6000 - 7000 mAh

Cari HP murah baterai jumbo, cek rekomendasi ini.

Agung Pratnyawan
Rabu, 08 Desember 2021 | 20:30 WIB
Samsung Galaxy M62. (Samsung)

Samsung Galaxy M62. (Samsung)

Hitekno.com - Kalian Tengah mencari HP murah dengan baterai jumbo dengan kapasitas baterai 6000 mAh hingga 7000 mAh? Terdengar mustahil, namun kalian bisa mendapatkannya loh dan HP ini telah rilis di Indonesia. Ada beberapa HP murah baterai jumbo yang menarik.

Siapa sih yang nggak ngiler memiliki smartphone bisa hidup long lasting yang tidak mengharuskan ngecas berulang kali dalam satu hari.

Rupanya kalian bisa mendapatkan fitur tersebut di beberapa HP yang telah tersedia di Indonesia, bahkan menggiurkannya lagi kalian bisa mendapatkan HP tersebut mulai harga satu jutaan seperti Poco M3 dan Realme C12.

Baca Juga: 9 HP Murah 1 Jutaan dengan Spesifikasi Terbaik

Berikut rekomendasi HP murah baterai jumbo mulai harga satu jutaan dari kapasitas 6000 mAh hingga 7000 mah, yuk kita simak:

1. Realme Narzo 50A

Spesifikasi Realme Narzo 50A. (Realme)
Spesifikasi Realme Narzo 50A. (Realme)

Harga Rp 2.099.000 untuk varian RAM 4 GB + 64GB
Harga Rp 2.299.000 untuk varian RAM 4 GB + 128GB

Baca Juga: 5 HP Murah untuk Pelajar, Harga mulai Rp 1 Jutaan

Untuk chipsetnya HP ini menggunakan MediaTek Helio G85, di bagian baterai HP ini berkapasitas 6000 mAh dengan berat apa yang mencapai 207 gram. Untuk kamera utamanya HP ini beresolusi 50 MP selebar 6,5 inci.

2. Realme Narzo 30A

Realme Narzo 30A. (Realme Indonesia)
Realme Narzo 30A. (Realme Indonesia)

Harga Rp 1.899.000

Baca Juga: 12 HP Murah Memori Internal 128 GB di Bawah 3 Juta

Untuk memori internal yang ditawarkan pada HP ini adalah 64 GB dan RAM 4 GB. Untuk prosesornya menggunakan MediaTek Helio G85. Untuk baterainya berkapasitas 6000 mAh.

Bagian layar berukuran 6,5 inci. Untuk kamera depan beresolusi 8 MP dan kamera belakang 13 MP + 2 MP. Terdapat dua pilihan warna yakni laser black dan laser blue. Seeta dilengkapi dengan USB Type-C.

3. Realme Narzo 20

Baca Juga: 5 HP Murah untuk Ojek Online, Selalu jadi Andalan

Realme Narzo 20.(HiTekno.com)
Realme Narzo 20.(HiTekno.com)

Harga Rp. 2.110.000

Untuk memori internal yang ditawarkan pada HP ini adalah 64 GB dan 64 GB dibekali dengan RAM 4 GB. Untuk chipsetnya menggunakan MediaTek Helio G85 . Untuk baterainya berkapasitas 6000 mAh dan charger berkekuatan 18W Bagian layar berukuran 6,5 inci. Untuk kamera depan beresolusi 8 MP dan kamera belakang 48 MP + 8 MP + 2 MP.

4. Poco M3

POCO M3. (Xiaomi)
POCO M3. (Xiaomi)

Harga Rp. 1.799.000 untuk RAM 4 GB + 64GB

Untuk memori internal yang ditawarkan pada HP ini adalah 128 GB serta RAM 6 GB. Untuk prosesornya menggunakan Qualcomm Snapdragon 662 dengan bobot 200 gram.

Untuk baterainya berkapasitas 6000 mAh dan charger berkekuatan 18W Type-C. Bagian layar berukuran 6,5 inci. Untuk kamera depan beresolusi 8 MP dan kamera belakang 48 MP + 2 MP + 2 MP.

5. Realme C25

Realme C25. (Realme Indonesia)
Realme C25. (Realme Indonesia)

Harga Rp. 2.399.000

Untuk memori internal yang ditawarkan pada HP ini adalah 128 GB dan RAM 4 GB. Untuk prosesornya menggunakan MediaTek Helio G85 . Untuk baterainya berkapasitas 6000 mAh. Bagian layar berukuran 6,5 inci. Untuk kamera depan beresolusi 8 MP dan kamera belakang 48 MP.

6. Realme C25s

Realme C25s. (Realme Indonesia)
Realme C25s. (Realme Indonesia)

Harga Rp. 2.085.000 untuk 4/64
Harga Rp. 2.153.000 untuk 4/128

Untuk memori internal yang ditawarkan pada HP ini adalah 64 GB dan 128 GB serta RAM 4 GB. Untuk prosesornya menggunakan MediaTek Helio G70 dengan bobot 209 gram.

Untuk baterainya berkapasitas 6000 mAh. Bagian layar berukuran 6,5 inci. Untuk kamera depan beresolusi 8 MP dan kamera belakang 48 MP.

7. Samsung Galaxy M31

Samsung Galaxy M31. (Samsung)
Samsung Galaxy M31. (Samsung)

Harga Rp. 3.000.000

Untuk memori internal yang ditawarkan pada HP ini adalah 128 GB dibekali dengan RAM 6 GB. Untuk chipsetnya menggunakan Exynos 9611. Untuk baterainya berkapasitas 6000 mAh dan charger berkekuatan 15W Type-C. Bagian layar berukuran 6,2 inci FHD+ type Super AMOLED. Untuk kamera depan beresolusi 32 MP dan kamera belakang 64 MP + 8 MP + 5 MP + 5 MP.

8. Redmi 9T

Redmi 9T. (Xiaomi Indonesia)
Redmi 9T. (Xiaomi Indonesia)

Harga Rp. 2.299.000

Untuk memori internal yang ditawarkan pada HP ini adalah 128 GB serta RAM 6 GB. Untuk prosesornya menggunakan Qualcomm Snapdragon 662 dengan bobot 198 gram. Untuk baterainya berkapasitas 6000 mAh dan charger berkekuatan 18W.

Bagian layar berukuran 6,53 FHD+ dan didukung nits maksimal 400. Untuk kamera depan beresolusi 8 MP dan kamera belakang 48 MP + 13 MP + 2 MP + 2 MP.

9. Realme C12

Realme C12. (Realme Indonesia)
Realme C12. (Realme Indonesia)

Harga Rp. 1.699.000

HP ini memiliki memori internal sebesar 3 GB untuk memori internalnya sebesar 32 GB. Sedangkan bagian chipsetnya menggendong MediaTek Helio G35. Untuk bagian layarnya HP ini menggunakan IPS LCD seluas 6,5 inci. Memiliki ukuran baterai yang sangat besar yakni 6000 mAh dengan charger berkekuatan 10W.

10. Samsung Galaxy M62

Samsung Galaxy M62. (Samsung)
Samsung Galaxy M62. (Samsung)

Harga Rp. 4.899.000.

Dilengkapi dengan jenis layar Super AMOLED Plus tentu membuat Samsung Galaxy M62 ini semakin terasa spesial. Ukuran layar juga terbilang standar yakni 6.7 inci, dilengkapi dengan chipset SoC Exynos 9825.

Selain itu apa ini juga dilengkapi dengan NFC tentu hal ini membuat kalian dimudahkan untuk mengecek saldo kartu ATM kaliam jadi semakin mudah. Kapasitas baterai yang ditawarkan juga terbilang sangat besar yakni 7000 mAh serta dibekali dengan charger berkekuatan 25 watt.

11. Samsung Galaxy M51

Samsung Galaxy M51. (Samsung Indonesia)
Samsung Galaxy M51. (Samsung Indonesia)

Harga Rp. 4.355.000.

Untuk pilihan storage dalam Samsung Galaxy M51 ini hanya terdapat satu pilihan yakni RAM 8G/Memori Internal 128GB. Terdapat dua pilihan warna yakni white and black, dilengkapi dengan layar berukuran 6,7 inci dan dibekali dengan jenis layar Super AMOLED Plus. Menggunakan chipset Snapdragon 730G membuat HP ini terasa spesial.

Itulah rekomendasi HP murah baterai jumbo dari kapasitas 6000 mAh hingga 7000 mAh dengan harga satu jutaan yang bisa kalian dapatkan di toko terdekat maupun melalui e-commerce terpercaya. Kira-kira mana nih HP pilihan kalian? 

Kontributor: Sofia Ainun Nisa
Berita Terkait
TERKINI

Manfaatkan fitur AI di Samsung Galaxy Tab S9 series untuk memenuhi kebutuhan profesionalmu sehari-hari...

gadget | 10:21 WIB

Vivo V30 Series diklaim memiliki berbagai fitur yang mendukung perjalanan mudik lebih seru....

gadget | 10:20 WIB

Cek apa saja fitur andalan Realme 12 5G ini....

gadget | 10:11 WIB

Kamera FUJIFILM INSTAX mini 99TM ini merupakan seri premium terbaru dari kamera instan analog INSTAX sekaligus evolusi d...

gadget | 15:32 WIB

Cek berapa harga resmi dan spesifikasi yang ditawarkan Xiaomi 14....

gadget | 14:28 WIB

Ya, dengan HP Rp 1 jutaan sudah bisa jadi teman mudik dengan asyik....

gadget | 10:11 WIB

Jajaran Xiaomi 14, Xiaomi Watch 2, Xiaomi Watch S3, dan Xiaomi Smart Band 8 Pro ini telah resmi tersedia di pasaran....

gadget | 10:03 WIB

Xiaomi Indonesia resmi membawa jajaran produk terbarunya ini, cek apa saja....

gadget | 14:41 WIB

Xiaomi 14 dirancang dengan lensa optik Leica Summilux, desain compact dan performa handal....

gadget | 14:32 WIB

Pengguna Samsung Galaxy Z Flip5 dan Galaxy Z Fold5 bisa menikmatik kecanggihan Galaxy AI segera....

gadget | 17:08 WIB

Momen Lebaran yang sudah dekat bisa menjadi kesempatan bagi kita untuk bersama-sama mengarsipkan foto, video, hingga dok...

gadget | 15:46 WIB

PayDay Sale Maret 2024 menawarkan harga spesial HP POCO....

gadget | 11:29 WIB

Cek apa yang ditawarkan Huawei MateBook D 14 sebagai laptop premium....

gadget | 20:25 WIB

Lonjakan signifikan dalam laba bersih tersebut melebihi harapan pasar dan menandai tingkat profitabilitas tertinggi kedu...

gadget | 16:03 WIB

Berapa harga Huawei MatePad 11.5 PaperMatte Edition ini?...

gadget | 15:55 WIB

Catat tanggalnya, Xiaomi 14 siap rilis ke Indonesia....

gadget | 15:18 WIB

Berapa harga Samsung Galaxy A55 5G dan Samsung Galaxy A35 5G?...

gadget | 18:30 WIB
Tampilkan lebih banyak