Gandeng EVOS Microboy, Tantang Adu Skill dan Level Up dengan realme 8 5G

Realme berkolaborasi dengan In-Game Leader (IGL) EVOS Esports, Microboy untuk tantang para gamer dalam ajang realme 8 5G LEVEL UP with Microboy.

Dinar Surya Oktarini
Jum'at, 25 Juni 2021 | 19:08 WIB
Realme 8 5G. (Realme Indonesia)

Realme 8 5G. (Realme Indonesia)

Hitekno.com - Realme, brand smartphone Favoritnya Anak Muda, kembali menjadi trendsetter di kalangan anak muda dengan mengadirkan inovasi produk terbaiknya. Usai diluncurkan pada 16 Juni lalu dengan harga Rp 2.999.000, realme 8 5G mendapat antusiasme yang luar biasa sebagai smartphone 5G paling terjangkau yang bisa dinikmati oleh semua orang.

Tidak hanya itu, realme 8 5G juga datang dengan spesifikasi yang mumpuni. Dilengkapi dengan chipset high-end MediaTek Dimensity 700, realme 8 5G mampu berjalan tanpa lag memainkan mobile games bahkan game berat seperti PUBG sekalipun.

Dimensity 700 5G membawa GPU Arm Mali-G57 MC2 dengan kecepatan clock 950MHz dan sudah mendukung refresh rate layar 90Hz sehingga menghasilkan layar yang ultra-smooth. Kemampuan ini tentu memberikan kenyamanan tinggi pengguna dalam mengoperasikan permainan. Apalagi dengan baterai besar hingga 5000mAh dan pengisian daya cepat 18W, realme 8 5G siap memanjakan para gamer dengan kapabilitasnya.

Baca Juga: 5 HP Baterai 6000 mAh Murah, Anti Lowbat

Demi membuktikan ketangguhannya itu, realme pun menggandeng pro player PUBG Mobile dari tim EVOS Esports, yaitu Nizar Lugatio Pratama atau yang lebih dikenal sebagai Microboy. Lahir di Semarang pada 19 Juni 2000, Microboy berhasil mengantongi berbagai prestasi dan pancapaian di tingkat nasional, regional, dan internasional. Beberapa prestasi itu di antaranya adalah gelar juara PMPL Indonesia Season 1, PMWL Season Zero Zona Timur, PMPL SEA Season 2, dan PMGC Global Final Fall Split 2019. Saat ini Microboy merupakan In-Game Leader (IGL) atau Kapten Tim EVOS Reborn PUBG Mobile.

EVOS Esports Rekrut Microboy. (EVOS)
EVOS Esports Rekrut Microboy. (EVOS)

Kali ini, realme mengajak generasi muda dan penikmat game melalui realme 8 5G LEVEL UP with Microboy. Langkah ini juga merupakan wujud semangat realme dalam menunjukkan komitmennya untuk menghadirkan smartphone dengan inovasi dan performa tinggi. realme juga memberikan dukungan penuh pada generasi muda mencetak prestasi serta bakat gamer yang kompetitif di Indonesia secara positif.

Baca Juga: Terpopuler: Daftar Kode Redeem FF Terbaru dan Foto Selfie dengan KTP Dijual

Berita Terkait
TERKINI

Cek apa yang ditawarkan Huawei MateBook D 14 sebagai laptop premium....

gadget | 20:25 WIB

Lonjakan signifikan dalam laba bersih tersebut melebihi harapan pasar dan menandai tingkat profitabilitas tertinggi kedu...

gadget | 16:03 WIB

Berapa harga Huawei MatePad 11.5 PaperMatte Edition ini?...

gadget | 15:55 WIB

Catat tanggalnya, Xiaomi 14 siap rilis ke Indonesia....

gadget | 15:18 WIB

Berapa harga Samsung Galaxy A55 5G dan Samsung Galaxy A35 5G?...

gadget | 18:30 WIB

Dibekali kamera mumpuni, ini cara membuat konten sinematik dengan SamsungGalaxy S24 Series....

gadget | 12:19 WIB

Ini beberapa fitur unggulanPOCO M6 Pro yang diklaim memberikan pengalaman lebih bagi anak muda....

gadget | 12:00 WIB

Harga Samsung Galaxy A05s masih terjangkau, cek berapa sekarang....

gadget | 10:48 WIB

Jika Anda sedang mencari komputer tanpa CPU, Anda bisa cek 4 komputer dari Acer berikut ini....

gadget | 12:44 WIB

Mulai 2 Maret 2024, Vivo V30 sudah dapat diperoleh di seluruh gerai resmi dan mitra Vivo Indonesia....

gadget | 09:48 WIB

Cek seperti apa Huawei FreeBuds Pro 3 ini....

gadget | 18:50 WIB

Samsung akan terus mengembangkan Galaxy Buds Series untuk memberikan kualitas audio dengan kecerdasan dan konektivitas t...

gadget | 15:29 WIB

Redmi Note 13 Series resmi rilis, cek apa saja yang masuk....

gadget | 15:22 WIB

Cek dulu daftar harga Redmi Note 13 Series ini, resmi dihadirkan ke Indonesia....

gadget | 16:26 WIB

Laptop gaming bertema kucing, cek seperti apa Colorfire Meow....

gadget | 18:33 WIB

POCO Indonesia membekali HP baru ini dengan layanan after sales yang memadai....

gadget | 18:09 WIB

Redmi Note 13 Series dipastikan akan meluncur Februari 2024, cek apa yang ditawarkan....

gadget | 17:59 WIB
Tampilkan lebih banyak