Bawa Desain Premium, Inilah Wujud Oppo Reno5

Penampilan menjadi salah satu yang digarap serius Oppo untuk setiap produknya.

Agung Pratnyawan

Posted: Jum'at, 18 Desember 2020 | 14:30 WIB
Oppo Reno5. (Oppo Indonesia)

Oppo Reno5. (Oppo Indonesia)

Hitekno.com - Oppo Indonesia telah resmi mengenalkan perangkat baru mereka melalui gelaran khusus pada Kamis (17/12/2020). Yakni Oppo Reno5 yang dihadirkan dengan desain premium.

Penampilan menjadi salah satu yang digarap serius Oppo untuk setiap produknya. Termasuk dalam perangkat terbaru Oppo Reno5 yang mengusung desain premium.

Warna, bentuk, dan desain adalah beberapa elemen yang biasanya menciptakan kesan pertama pengguna terhadap suatu produk dalam beberapa detik pertama yang sangat krusial.

Oleh karena itu, desain menjadi salah satu faktor terpenting bagi sebuah merek untuk menunjukkan gaya dan kepribadiannya kepada konsumen. Oppo juga memasukkan konsep estetika artistik tinggi ke dalam produknya.

Mewarisi integrasi lengkap antara fashion dan teknologi yang menjadi ciri keluarga Reno, Oppo memberikan pesona baru dengan mengedepankan sisi mode pada Oppo Reno5.

Ini pula yang membuat Oppo Indonesia menjadikannya sebagai perangkat yang tepat untuk mengekspresikan gaya dari para konsumen muda di seluruh dunia.

Berita Terkait Berita Terkini

ROM Xiaomi berbeda tiap wilayah dan Taiwan dianggap paling ideal berkat fitur paling lengkap dan stabil....

gadget | 11:10 WIB

Pengguna dapat mengoptimalkan perangkat Xiaomi agar memperoleh skor benchmark maksimal....

gadget | 11:46 WIB

Program Beta HyperOS 3 Xiaomi memungkinkan pengguna mendapatkan akses awal ke fitur terbaru sambil memberikan umpan bali...

gadget | 14:08 WIB

Generasi terbaru dari seri kamera Fujifilm X-T30 III, apa yang ditawarkan?...

gadget | 12:10 WIB

HP lipat menawarkan kombinasi unik antara desain ringkas dan fungsi layar besar, serta fitur-fitur fleksibel yang tidak ...

gadget | 08:35 WIB