Prediksi Tren HP di 2021, Oppo: Warna Pantone Akan Jadi Idaman

Pada tahun 2021 mendatang, pengguna mungkin akan mempertimbangkan desain dan warna HP sebelum meminangnya.

Agung Pratnyawan | Amelia Prisilia
Jum'at, 18 Desember 2020 | 11:00 WIB
Logo Oppo. (Oppo)

Logo Oppo. (Oppo)

Hitekno.com - Dalam event khusus bersama media pada Kamis (17/12/2020) lalu, Oppo Indonesia mengungkap prediksi tren HP di tahun 2021 mendatang. Vendor HP asal China ini memprediksi HP dengan warna pantone yang akan menjadi idaman pengguna.

Seperti yang diketahui, sebagai salah satu perangkat penting bagi masyarakat modern, tiap tahunnya, berbagai vendor HP berlomba-lomba meluncurkan perangkat dengan tren beragam.

Mengenai tren HP di tahun 2021 mendatang, Oppo rupanya punya prediksi tersendiri. Melihat tren 2020 yang diramaikan dengan perangkat berwarna hijau, tahun 2021 mendatang mungkin akan diramaikan dengan warna pantone yang dinamis.

Baca Juga: Resmi Lepas dari Huawei, Honor Siapkan HP Baru Perdana Bulan Depan

Disampaikan oleh Aryo Meidianto selaku PR Manager Oppo Indonesia, pada tahun 2021 mendatang, pengguna mungkin akan mempertimbangkan desain dan warna HP sebelum meminangnya.

Menurutnya, HP dengan desain biasa tidak lagi menjadi idaman pengguna. Kebiasaan pengguna HP untuk menggunakan perangkat dengan desain dan form factor yang berbeda menjadi hal penting.

Oppo Reno5. (Oppo)
Oppo Reno5. (Oppo)

Selain itu, masalah kenyamanan saat digenggam juga akan menjadi pertimbangan pengguna. Karena keinginannya ini, berbagai perangkat di kelas menengah yang kerap berinovasi akan menjadi sasaran para pengguna di tahun 2021 mendatang.

Baca Juga: 4 Berita Terkini: Desain Premium Oppo Reno5, Xiaomi Mi QLED TV 4K 55 Inci

Lebih lanjut, Aryo Meidianto menyebut bahwa perangkat dengan layar lebar dan multiguna juga akan diminati di tahun 2021 nanti oleh pengguna yang sebagian besar aktivitasnya dilakukan di HP.

Soal warna, tren pantone dengan tampilan dinamis dan berani menjadi kesukaan pengguna. Hal ini terkait kebiasaan pengguna yang biasanya cepat bosan dengan warna dasar perangkat yang itu-itu saja.

Menyusul prediksi tren HP di tahun 2021 ini, Oppo diketahui tengah bersiap untuk memperkenalkan perangkat anyarnya yaitu Oppo Reno5 yang membawa dua varian warna yaitu Starry Black dan Fantasy Silver.

Baca Juga: Niat Jual HP Secara COD, Malah Uang yang Didapatkan Seperti Ini

Berita Terkait
TERKINI

Western Digita menghadirkan solusi penyimpanan untuk industri media dan hiburan dengan kecepatan tinggi dan kapasitas be...

gadget | 10:59 WIB

Samsung Galaxy A15 dibekali fitur Smart Switch, memudahkan pindah data....

gadget | 11:06 WIB

Manfaatkan fitur AI di Samsung Galaxy Tab S9 series untuk memenuhi kebutuhan profesionalmu sehari-hari...

gadget | 10:21 WIB

Vivo V30 Series diklaim memiliki berbagai fitur yang mendukung perjalanan mudik lebih seru....

gadget | 10:20 WIB

Cek apa saja fitur andalan Realme 12 5G ini....

gadget | 10:11 WIB

Kamera FUJIFILM INSTAX mini 99TM ini merupakan seri premium terbaru dari kamera instan analog INSTAX sekaligus evolusi d...

gadget | 15:32 WIB

Cek berapa harga resmi dan spesifikasi yang ditawarkan Xiaomi 14....

gadget | 14:28 WIB

Ya, dengan HP Rp 1 jutaan sudah bisa jadi teman mudik dengan asyik....

gadget | 10:11 WIB

Jajaran Xiaomi 14, Xiaomi Watch 2, Xiaomi Watch S3, dan Xiaomi Smart Band 8 Pro ini telah resmi tersedia di pasaran....

gadget | 10:03 WIB

Xiaomi Indonesia resmi membawa jajaran produk terbarunya ini, cek apa saja....

gadget | 14:41 WIB

Xiaomi 14 dirancang dengan lensa optik Leica Summilux, desain compact dan performa handal....

gadget | 14:32 WIB

Pengguna Samsung Galaxy Z Flip5 dan Galaxy Z Fold5 bisa menikmatik kecanggihan Galaxy AI segera....

gadget | 17:08 WIB

Momen Lebaran yang sudah dekat bisa menjadi kesempatan bagi kita untuk bersama-sama mengarsipkan foto, video, hingga dok...

gadget | 15:46 WIB

PayDay Sale Maret 2024 menawarkan harga spesial HP POCO....

gadget | 11:29 WIB

Cek apa yang ditawarkan Huawei MateBook D 14 sebagai laptop premium....

gadget | 20:25 WIB

Lonjakan signifikan dalam laba bersih tersebut melebihi harapan pasar dan menandai tingkat profitabilitas tertinggi kedu...

gadget | 16:03 WIB

Berapa harga Huawei MatePad 11.5 PaperMatte Edition ini?...

gadget | 15:55 WIB

Catat tanggalnya, Xiaomi 14 siap rilis ke Indonesia....

gadget | 15:18 WIB
Tampilkan lebih banyak