Demi Fancam Idola, HP Fans Sampai Jadi Begini

Aksi fans ini terungkap dalam sebuah video yang viral di Twitter.

Agung Pratnyawan
Jum'at, 31 Juli 2020 | 11:15 WIB
Fans GOT7 bikin video fancam dengan smartphone tak biasa. (Twitter/ beam_npd)

Fans GOT7 bikin video fancam dengan smartphone tak biasa. (Twitter/ beam_npd)

Hitekno.com - Sebagai fans, pasti sangat menginginkan bisa bertemu dengan idola. Namun terkadang jarak dan waktu tidak bisa mempertemukan mereka. Sehingga hanya bisa melihat sang idola melalui fancam.

Karena itulah, banyak bermunculan fancam atau video dari fans yang merekam kemunculan sang idola. Video-video ini sengaja direkam untuk mengobati rindu para fans yang tidak bisa langsung bertemu.

Ada fans yang saking niatnya membuat video fancam dengan HP atau smartphone tak biasa. Semua dilakukannya demi mendokumentasikan sang artis idola.

Baca Juga: Bikin Iri Netizen, Viral Kisah Siswi Cantik Menikah Guru Idolanya

Aksi fans ini terungkap dalam sebuah video yang viral di Twitter setelah diunggah akun @beam_npd.

Dalam video ini, nampak ada seorang fans memegangi smartphone tak biasa. Bukan smartphone yang tidak dirilis dipasaran, melainkan custom.

Fans tersebut merarngkai sejumlah smartphone menjadi satu. Setidaknya ada enam smartphone yang diikatnya memanjang keatas untuk membuat video fancam.

Baca Juga: Tarik Perhatian Idola, Fans Kpop Bekasi Ini Pasang Billboard Raksasa

Masing-masing smartphone ini nampak sedang merekam video kedatangan sang artis idola di bandara. Sekali rekam, ia bisa membuat enam video yang berbeda.

Fans GOT7 bikin video fancam dengan smartphone tak biasa. (Twitter/ beam_npd)
Fans GOT7 bikin video fancam dengan smartphone tak biasa. (Twitter/ beam_npd)

Dalam video yang viral di Twitter ini, nampak para fans sedang menyambut kedatangan GOT7 di Thailand yang disambut antusias.

Netizen bukannya fokus ke GOT7, malah terpana melihat smartphone tak biasa untuk merekam video fancam dari seorang fans ini.

Baca Juga: Jadi Idola, 5 Game Streamer Nimo TV Ini Ternyata Mirip Artis Korea Selatan

Video ini makin viral di Twitter setelah dibagikan ulang akun @tanya2korea hingga menarik perhatian netizen Indonesia.

Bahkan disebutkan kalau smartphone tak biasa ini digunakan untuk jastip atau jasa titip fancam. Yaitu titip ke fans lain untuk merekamkan artis idola.

Baca Juga: Ditemukan Majalah Game Jadul, Terungkap Deretan Cewek Cantik Idola Gamer

Netizen pun memeberikan tanggapan pada video yang viral di Twitter ini.

"Fans korea ga ada matinya" salut @maulanaVyusuf.

"Itu dia make apa ya biar ga jatoh apa jgn2 dia alumni pegawai rumah makan padang? kan serba bawa banyak" tanya @richputrii.

"satu hp aja udah pegel apalagi sebanyak itu, apa tidak berat ?" heran @thanosyeols.

"itu yg hapenya kebagian paling atas, fix harga nawar" komentar @chilcloud_.

Itulah penampakan HP fans yang rela ditumpuk-tumpuk demi merekam video fancam idola. Saking ramainya jadi sorotan netizen, hingga viral di Twitter. 

Berita Terkait
TERKINI

Western Digita menghadirkan solusi penyimpanan untuk industri media dan hiburan dengan kecepatan tinggi dan kapasitas be...

gadget | 10:59 WIB

Samsung Galaxy A15 dibekali fitur Smart Switch, memudahkan pindah data....

gadget | 11:06 WIB

Manfaatkan fitur AI di Samsung Galaxy Tab S9 series untuk memenuhi kebutuhan profesionalmu sehari-hari...

gadget | 10:21 WIB

Vivo V30 Series diklaim memiliki berbagai fitur yang mendukung perjalanan mudik lebih seru....

gadget | 10:20 WIB

Cek apa saja fitur andalan Realme 12 5G ini....

gadget | 10:11 WIB

Kamera FUJIFILM INSTAX mini 99TM ini merupakan seri premium terbaru dari kamera instan analog INSTAX sekaligus evolusi d...

gadget | 15:32 WIB

Cek berapa harga resmi dan spesifikasi yang ditawarkan Xiaomi 14....

gadget | 14:28 WIB

Ya, dengan HP Rp 1 jutaan sudah bisa jadi teman mudik dengan asyik....

gadget | 10:11 WIB

Jajaran Xiaomi 14, Xiaomi Watch 2, Xiaomi Watch S3, dan Xiaomi Smart Band 8 Pro ini telah resmi tersedia di pasaran....

gadget | 10:03 WIB

Xiaomi Indonesia resmi membawa jajaran produk terbarunya ini, cek apa saja....

gadget | 14:41 WIB

Xiaomi 14 dirancang dengan lensa optik Leica Summilux, desain compact dan performa handal....

gadget | 14:32 WIB

Pengguna Samsung Galaxy Z Flip5 dan Galaxy Z Fold5 bisa menikmatik kecanggihan Galaxy AI segera....

gadget | 17:08 WIB

Momen Lebaran yang sudah dekat bisa menjadi kesempatan bagi kita untuk bersama-sama mengarsipkan foto, video, hingga dok...

gadget | 15:46 WIB

PayDay Sale Maret 2024 menawarkan harga spesial HP POCO....

gadget | 11:29 WIB

Cek apa yang ditawarkan Huawei MateBook D 14 sebagai laptop premium....

gadget | 20:25 WIB

Lonjakan signifikan dalam laba bersih tersebut melebihi harapan pasar dan menandai tingkat profitabilitas tertinggi kedu...

gadget | 16:03 WIB

Berapa harga Huawei MatePad 11.5 PaperMatte Edition ini?...

gadget | 15:55 WIB

Catat tanggalnya, Xiaomi 14 siap rilis ke Indonesia....

gadget | 15:18 WIB
Tampilkan lebih banyak