Lenovo Siapkan Smartphone Gaming, Klaim Bakal Tembus Rekor AnTuTu Benchmark

Bawa brand Legion, Lenovo mau menyaingi Asus ROG Phone?

Agung Pratnyawan
Sabtu, 15 Februari 2020 | 13:45 WIB
Legion by Lenovo. (Lenovo)

Legion by Lenovo. (Lenovo)

Hitekno.com - Meski tan lagi bermain di pasar Indonesia, Lenovo masih rutin membuat smartphone baru. Bahkan bersiap untuk meluncurkan smartphone gaming baru.

Paling baru, Lenovo memamerkan teaser smartphone gaming mereka. Bahkan perusahaan asal China ini menjanjikan performa yang tinggi.

Dikutip HiTekno.com dari GSM Arena, Lenovo menjanjikan smartphone baru mereka ini dapat memecahkan rekor AnTuTu Benchmark.

Baca Juga: Lenovo Ingin Buat Smartphone Gaming? Susul Vivo dan Asus!

Lenovo mengklaim bisa tembus nilai 600.000 di AnTuTu Benchmark. Nilai yang cukup tinggi termasuk untuk smartphone gaming masa sekarang.

Dengan percaya diri, perusahaan asal China ini menyematkan logo Legion, brand perangkat gaming yang sudah digunakan di PC dan desktop.

Teaser smartphone gaming Lenovo (Weibo)
Teaser smartphone gaming Lenovo (Weibo)

Sama seperti Asus yang membawa brand Republic of Gamers (ROG) untuk smartphone gaming. Nampaknya Lenovo ikutan membawa brand gaming mereka, Legion.

Baca Juga: Smartphone Gaming Makin Populer, Vivo Bakal Bawa IQOO ke Indonesia?

Selain pemakaian logo brand gaming Legion, Lenovo juga menyematkan tagline Game On untuk smartphone gaming terbaru mereka ini.

Kunci rahasia smartphone gaming ini adalah pemakaian chipset Qualcomm Snapdragon 865, chipset yang paling kencang untuk smartphone Android saat ini.

Meski memakai Snapdragon 865, tidak mudah untuk menembus rekor nilai AnTuTu Benchmar dengan nilai di atas 600.000.

Baca Juga: Asus ROG Phone 2 Resmi Hadir di Indonesia, Smartphone Gaming Sultan!

Diduga Lenovo menyematkan teknologi tambahan untuk mendorong performa smartphone baru mereka ini. Semacam teknologi booster diduga akan dipakai.

Teaser smartphone gaming Lenovo (Weibo)
Teaser smartphone gaming Lenovo (Weibo)

Sayangnya tidak banyak informasi detail mengenai smartphone gaming Lenovo ini. Benarkan bisa menembus rekor AnTuTu Benchmark nanti?

Baca Juga: Meski Pakai Chipset Terkencang, Realme X2 Pro Tak Disebut Smartphone Gaming

Berita Terkait
TERKINI

Western Digita menghadirkan solusi penyimpanan untuk industri media dan hiburan dengan kecepatan tinggi dan kapasitas be...

gadget | 10:59 WIB

Samsung Galaxy A15 dibekali fitur Smart Switch, memudahkan pindah data....

gadget | 11:06 WIB

Manfaatkan fitur AI di Samsung Galaxy Tab S9 series untuk memenuhi kebutuhan profesionalmu sehari-hari...

gadget | 10:21 WIB

Vivo V30 Series diklaim memiliki berbagai fitur yang mendukung perjalanan mudik lebih seru....

gadget | 10:20 WIB

Cek apa saja fitur andalan Realme 12 5G ini....

gadget | 10:11 WIB

Kamera FUJIFILM INSTAX mini 99TM ini merupakan seri premium terbaru dari kamera instan analog INSTAX sekaligus evolusi d...

gadget | 15:32 WIB

Cek berapa harga resmi dan spesifikasi yang ditawarkan Xiaomi 14....

gadget | 14:28 WIB

Ya, dengan HP Rp 1 jutaan sudah bisa jadi teman mudik dengan asyik....

gadget | 10:11 WIB

Jajaran Xiaomi 14, Xiaomi Watch 2, Xiaomi Watch S3, dan Xiaomi Smart Band 8 Pro ini telah resmi tersedia di pasaran....

gadget | 10:03 WIB

Xiaomi Indonesia resmi membawa jajaran produk terbarunya ini, cek apa saja....

gadget | 14:41 WIB

Xiaomi 14 dirancang dengan lensa optik Leica Summilux, desain compact dan performa handal....

gadget | 14:32 WIB

Pengguna Samsung Galaxy Z Flip5 dan Galaxy Z Fold5 bisa menikmatik kecanggihan Galaxy AI segera....

gadget | 17:08 WIB

Momen Lebaran yang sudah dekat bisa menjadi kesempatan bagi kita untuk bersama-sama mengarsipkan foto, video, hingga dok...

gadget | 15:46 WIB

PayDay Sale Maret 2024 menawarkan harga spesial HP POCO....

gadget | 11:29 WIB

Cek apa yang ditawarkan Huawei MateBook D 14 sebagai laptop premium....

gadget | 20:25 WIB

Lonjakan signifikan dalam laba bersih tersebut melebihi harapan pasar dan menandai tingkat profitabilitas tertinggi kedu...

gadget | 16:03 WIB

Berapa harga Huawei MatePad 11.5 PaperMatte Edition ini?...

gadget | 15:55 WIB

Catat tanggalnya, Xiaomi 14 siap rilis ke Indonesia....

gadget | 15:18 WIB
Tampilkan lebih banyak