Bukan Google, Ini Mesin Pencari Terpopuler Pengguna Android di Eropa

Bing jadi terpopuler di Inggris, tapi negara Eropa lainnya pilih mesin pencari lain.

Agung Pratnyawan
Jum'at, 10 Januari 2020 | 12:30 WIB
Bendera Uni Eropa. (Pixabay)

Bendera Uni Eropa. (Pixabay)

Hitekno.com - Selama ini kita tahu mesin pencari terpopuler andalah Google. Terlebih bagi pengguna smartphone Android, mesin pencari ini sudah jadi bawaan.

Namun beda dengan di Eropa, mesin pencari terpopuler pengguna Android di sana bukanlah Google. Di Eropa, Google bukan pilihan utama para pengguna Android.

Diwartakan GSM Arena, DuckDuckGo menjadi mesin pencari terpopuler di Eropa jauh mengalahkan Google di sejumlah negara Eropa.

Baca Juga: Kocak, Ini Beda Orang Indonesia dan Bule Saat Lakukan Pencarian di Google

Seperti diketahui, Eropa melarang monopoli Google sebagai mesin pencari bawaan smartphone Android. Karena itu, pengguna Android punya kebebasan.

Pengguna Android di Eropa bisa bebas memilih mesin pencari kesuakaanya sebagai default untuk smartphone Android mereka.

Dan DuckDuckGo menjadi pilihan banyak pengguna Android di Eropa. DuckDuckGo mendominasi mesin pencari di sejumlah negara Eropa.

Baca Juga: Begini Cara Thanos Lenyapkan Hasil Pencarian Google

Selain DuckDuckGo, beberapa mesin pencari yang populer di Eropa ada Qwant, PrivacyWall, Yandex, dan dan beberapa lainnya.

Logo mesin pencari DuckDuckGo. (DuckDuckGo)
Logo mesin pencari DuckDuckGo. (DuckDuckGo)

Hanya di Inggris saja, DuckDuckGo kalah dengan mesin pencari milik Microsof. Di Inggris, Bing jadi mesin pencari terpopuler oleh pengguna Android.

Selain di Inggris, hampir semua negara didominasi oleh DuckDuckGo. Tidak ada Google yang masuk di daftar beberapa negara ini.

Baca Juga: Pencarian Google Mengenai Orang Tiap Daerah Ini Nyinyir Abis

Lebih jelasnya, simak daftar ini:

  • Austria: DuckDuckGo, GMX, Info.com
  • Belgium: DuckDuckGo, Info.com, Qwant
  • Bulgaria: DuckDuckGo, Info.com, PrivacyWall
  • Croatia: DuckDuckGo, Info.com, PrivacyWall
  • Czech Republic: DuckDuckGo, Info.com, Seznam
  • Denmark: DuckDuckGo, Givero, Info.com
  • Estonia: DuckDuckGo, Info.com, Yandex
  • Finland: DuckDuckGo, Info.com, Yandex
  • France: DuckDuckGo, Info.com, Qwant
  • Germany: DuckDuckGo, GMX, Info.com
  • Greece: DuckDuckGo, Info.com, Qwant
  • Hungary: DuckDuckGo, Info.com, PrivacyWall
  • Iceland: DuckDuckGo, Info.com, PrivacyWall
  • Ireland: DuckDuckGo, Info.com, PrivacyWall
  • Italy: DuckDuckGo, Info.com, Qwant
  • Latvia: DuckDuckGo, Info.com, Yandex
  • Liechtenstein: DuckDuckGo, Info.com, Qwant
  • Lithuania: DuckDuckGo, Info.com, Yandex
  • Luxembourg: DuckDuckGo, Info.com, Qwant
  • Malta: DuckDuckGo, Info.com, PrivacyWall
  • Netherlands: DuckDuckGo, GMX, Info.com
  • Norway: DuckDuckGo, Info.com, PrivacyWall
  • Poland: DuckDuckGo, Info.com, Yandex
  • Portugal: DuckDuckGo, Info.com, Qwant
  • Republic of Cyprus: DuckDuckGo, Info.com, PrivacyWall
  • Romania: DuckDuckGo, Info.com, PrivacyWall
  • Slovakia: DuckDuckGo, Info.com, Seznam
  • Slovenia: DuckDuckGo, Info.com, PrivacyWall
  • Spain: DuckDuckGo, Info.com, Qwant
  • Sweden: DuckDuckGo, Info.com, PrivacyWall
  • United Kingdom: Bing, DuckDuckGo, Info.com

Itulah kemenangan DuckDuckGo dari Google sebagai mesin pencari terpopuler di Eropa bagi para pengguna Android.

Baca Juga: Jangan Lakukan Pencarian dengan Keyword Ini di Google, Hasilnya Mengejutkan

Berita Terkait
TERKINI

Manfaatkan fitur AI di Samsung Galaxy Tab S9 series untuk memenuhi kebutuhan profesionalmu sehari-hari...

gadget | 10:21 WIB

Vivo V30 Series diklaim memiliki berbagai fitur yang mendukung perjalanan mudik lebih seru....

gadget | 10:20 WIB

Cek apa saja fitur andalan Realme 12 5G ini....

gadget | 10:11 WIB

Kamera FUJIFILM INSTAX mini 99TM ini merupakan seri premium terbaru dari kamera instan analog INSTAX sekaligus evolusi d...

gadget | 15:32 WIB

Cek berapa harga resmi dan spesifikasi yang ditawarkan Xiaomi 14....

gadget | 14:28 WIB

Ya, dengan HP Rp 1 jutaan sudah bisa jadi teman mudik dengan asyik....

gadget | 10:11 WIB

Jajaran Xiaomi 14, Xiaomi Watch 2, Xiaomi Watch S3, dan Xiaomi Smart Band 8 Pro ini telah resmi tersedia di pasaran....

gadget | 10:03 WIB

Xiaomi Indonesia resmi membawa jajaran produk terbarunya ini, cek apa saja....

gadget | 14:41 WIB

Xiaomi 14 dirancang dengan lensa optik Leica Summilux, desain compact dan performa handal....

gadget | 14:32 WIB

Pengguna Samsung Galaxy Z Flip5 dan Galaxy Z Fold5 bisa menikmatik kecanggihan Galaxy AI segera....

gadget | 17:08 WIB

Momen Lebaran yang sudah dekat bisa menjadi kesempatan bagi kita untuk bersama-sama mengarsipkan foto, video, hingga dok...

gadget | 15:46 WIB

PayDay Sale Maret 2024 menawarkan harga spesial HP POCO....

gadget | 11:29 WIB

Cek apa yang ditawarkan Huawei MateBook D 14 sebagai laptop premium....

gadget | 20:25 WIB

Lonjakan signifikan dalam laba bersih tersebut melebihi harapan pasar dan menandai tingkat profitabilitas tertinggi kedu...

gadget | 16:03 WIB

Berapa harga Huawei MatePad 11.5 PaperMatte Edition ini?...

gadget | 15:55 WIB

Catat tanggalnya, Xiaomi 14 siap rilis ke Indonesia....

gadget | 15:18 WIB

Berapa harga Samsung Galaxy A55 5G dan Samsung Galaxy A35 5G?...

gadget | 18:30 WIB
Tampilkan lebih banyak