Android 10 Segera Hadir ke Samsung Galaxy Note 10 dan Galaxy S10, Kapan?

Google sudah memasukkan Samsung sebagai pabrikan yang mendapatkan Android 10.

Agung Pratnyawan
Sabtu, 26 Oktober 2019 | 16:57 WIB
Samsung Galaxy Note 10 Plus. (Samsung)

Samsung Galaxy Note 10 Plus. (Samsung)

Hitekno.com - Google telah merilis sistem operasi mobile versi terbaru, Android 10. Kabar gembiranya, update ini segera hadir ke Samsung Galaxy Note 10 dan Samsung Galaxy S10.

Jika kamu pengguna Samsung Galaxy Note 10 dan Samsung Galaxy S10, berisap menyambut update Android 10 ini.

Menurut kabar yang muncul, update ini akan hadir ke smartphone flagship Samsung tersebut pada akhir tahun 2020.

Baca Juga: Android 10 Go Lebih Kencang Tapi Tetap Aman, Ini Rahasianya

Pasalnya, pembuat platform Android, Google, baru saja memasukkan pabrikan asal Korea Selatan ini ke dalam daftar perusahaan yang akan menerima Android 10.

Sebagaimana dikutip dari Bgr.com pada Sabtu (26/10/2019), kabar ini terungkap beberapa hari setelah Samsung membuka Android 10 Beta untuk Galaxy S10.

Dengan begitu, kemungkinan besar Galaxy S10 bakal menjadi ponsel Samsung pertama yang menerima update Android 10 ketimbang seri lainnya.

Baca Juga: Ini Daftar Smartphone Samsung yang Dapatkan Update Android 10, Yuk Dicek!

Sdangkan dalam sebuah postingan blog Android Developers milik Google, raksasa internet ini menjelaskan cara kerja Project Treble yang membantu untuk mengurangi waktu tunggu update Android bagi ponsel non-Pixel.

Samsung Galaxy Note 10 dan Galaxy Note 10 Plus diluncurkan di Jakarta, Rabu (21/8/2019). [Suara.com/Tivan Rahmat]
Samsung Galaxy Note 10 dan Galaxy Note 10 Plus diluncurkan di Jakarta, Rabu (21/8/2019). [Suara.com/Tivan Rahmat]

Artinya, merek ponsel di luar Google Pixel tidak memerlukan waktu menunggu yang terlalu lama untuk menerima update Android 10. Selain Samsung, pembaruan ini juga bakal menyambangi Xiaomi dan Essential.

Untuk saat ini, Android 10 baru bisa dinikmati oleh ponsel-ponsel berbasis Android One, seperti Google Pixel, OnePlus dan beberapa seri Nokia, seperti Nokia 8.1.

Baca Juga: Baru Dirilis, Android 10 Malah Bermasalah

Buat kamu pengguna Samsung Galaxy Note 10 dan Samsung Galaxy S10, sudah siap menyambut update Android 10 ini? (Suara.com/Tivan Rahmat).

Berita Terkait
TERKINI

Western Digita menghadirkan solusi penyimpanan untuk industri media dan hiburan dengan kecepatan tinggi dan kapasitas be...

gadget | 10:59 WIB

Samsung Galaxy A15 dibekali fitur Smart Switch, memudahkan pindah data....

gadget | 11:06 WIB

Manfaatkan fitur AI di Samsung Galaxy Tab S9 series untuk memenuhi kebutuhan profesionalmu sehari-hari...

gadget | 10:21 WIB

Vivo V30 Series diklaim memiliki berbagai fitur yang mendukung perjalanan mudik lebih seru....

gadget | 10:20 WIB

Cek apa saja fitur andalan Realme 12 5G ini....

gadget | 10:11 WIB

Kamera FUJIFILM INSTAX mini 99TM ini merupakan seri premium terbaru dari kamera instan analog INSTAX sekaligus evolusi d...

gadget | 15:32 WIB

Cek berapa harga resmi dan spesifikasi yang ditawarkan Xiaomi 14....

gadget | 14:28 WIB

Ya, dengan HP Rp 1 jutaan sudah bisa jadi teman mudik dengan asyik....

gadget | 10:11 WIB

Jajaran Xiaomi 14, Xiaomi Watch 2, Xiaomi Watch S3, dan Xiaomi Smart Band 8 Pro ini telah resmi tersedia di pasaran....

gadget | 10:03 WIB

Xiaomi Indonesia resmi membawa jajaran produk terbarunya ini, cek apa saja....

gadget | 14:41 WIB

Xiaomi 14 dirancang dengan lensa optik Leica Summilux, desain compact dan performa handal....

gadget | 14:32 WIB

Pengguna Samsung Galaxy Z Flip5 dan Galaxy Z Fold5 bisa menikmatik kecanggihan Galaxy AI segera....

gadget | 17:08 WIB

Momen Lebaran yang sudah dekat bisa menjadi kesempatan bagi kita untuk bersama-sama mengarsipkan foto, video, hingga dok...

gadget | 15:46 WIB

PayDay Sale Maret 2024 menawarkan harga spesial HP POCO....

gadget | 11:29 WIB

Cek apa yang ditawarkan Huawei MateBook D 14 sebagai laptop premium....

gadget | 20:25 WIB

Lonjakan signifikan dalam laba bersih tersebut melebihi harapan pasar dan menandai tingkat profitabilitas tertinggi kedu...

gadget | 16:03 WIB

Berapa harga Huawei MatePad 11.5 PaperMatte Edition ini?...

gadget | 15:55 WIB

Catat tanggalnya, Xiaomi 14 siap rilis ke Indonesia....

gadget | 15:18 WIB
Tampilkan lebih banyak