Makin Drama, FedEx Tolak Antar Smartphone Huawei dari Inggris ke AS

FedEx menolak, tapi kompetitornya tetap mau kirim.

Agung Pratnyawan
Minggu, 23 Juni 2019 | 07:30 WIB
Huawei P30 Pro. (Huawei)

Huawei P30 Pro. (Huawei)

Hitekno.com - Drama tekanan pemerintah Amerika Serikat (AS) ke Huawei tidak ada hentinya. Kini makin ramai setelah FedEx dikabarkan menolak untuk mengirim smartphone Huawei.

Kabar ini berawal dari sebuah media teknologi ternama, PCMag. Media ini hendak mengirimkan smartphone Huawei P30 Pro mereka.

PCMag hendak mengirimakan smartphone Huawei P30 Pro dari kantor mereka di London, Inggris ke kantor mereka yang lain di New York, AS.

Baca Juga: Belum Menyerah, Huawei Kenalkan Tiga Smartphone Baru

Namun pihak FedEx yang seharusnya mengirimkan paket berisi smartphone Huawei P30 Pro ini malah dikembalikan. Kenapa perusahaan pengiriman barang ini menolaknya?

Dalam sebuah tweet yang dipostingkan oleh Sascha Segan dari PCMag, diketahui alasan FedEx menolaknya karena masalah pemerintah AS dengan Huawei dan pemerintah China.

FedEx tolak kirim smartphone Huawei P30 Pro dari Inggris ke AS. (Twitter/ @saschasegan).
FedEx tolak kirim smartphone Huawei P30 Pro dari Inggris ke AS. (Twitter/ @saschasegan).



"Paket dikembalikan oleh FedEx, karena masalah pemerintah AS dengan Huawei dan pemerintah China," tulis dalam paket tersebut.

Baca Juga: Xiaomi Hingga Vivo Bantu Huawei Kembangkan OS HongMeng

Disebutkan kalau pemerintah AS telah memasukkan Huawei dan 68 perusahaan lainnya yang mendapatkan banned. Karena itu pula FedEx juga menolak pengiriman smartphone ini ke AS.

Dari pihak Huawei sendiri juga telah memberikan tanggapannya juru bicaranya, Teri Daley melalui Twitter. Diungkapkannya ini adalah mis-interpretasi dari kebijakan banned tersebut.

Setelah mendapatkan penolakan dari FedEx, pihak PCMag mengirimkan paket smartphone Huawei P30 Pro ini melalui UPS. Dan ternyata UPS menerima dan mengirimkan paket tersebut.

Baca Juga: Bangun Kerja Sama, Huawei Luncurkan Open Lab 5G di Korea Selatan

Pihak FedEx sendiri belum secara resmi memberikan tanggapan pada pengembalian paket smartphone Huawei P30 Pro ini. Beruntung UPS bisa menjadi solusi.

Berita Terkait
TERKINI

Cek apa yang ditawarkan Huawei MateBook D 14 sebagai laptop premium....

gadget | 20:25 WIB

Lonjakan signifikan dalam laba bersih tersebut melebihi harapan pasar dan menandai tingkat profitabilitas tertinggi kedu...

gadget | 16:03 WIB

Berapa harga Huawei MatePad 11.5 PaperMatte Edition ini?...

gadget | 15:55 WIB

Catat tanggalnya, Xiaomi 14 siap rilis ke Indonesia....

gadget | 15:18 WIB

Berapa harga Samsung Galaxy A55 5G dan Samsung Galaxy A35 5G?...

gadget | 18:30 WIB

Dibekali kamera mumpuni, ini cara membuat konten sinematik dengan SamsungGalaxy S24 Series....

gadget | 12:19 WIB

Ini beberapa fitur unggulanPOCO M6 Pro yang diklaim memberikan pengalaman lebih bagi anak muda....

gadget | 12:00 WIB

Harga Samsung Galaxy A05s masih terjangkau, cek berapa sekarang....

gadget | 10:48 WIB

Jika Anda sedang mencari komputer tanpa CPU, Anda bisa cek 4 komputer dari Acer berikut ini....

gadget | 12:44 WIB

Mulai 2 Maret 2024, Vivo V30 sudah dapat diperoleh di seluruh gerai resmi dan mitra Vivo Indonesia....

gadget | 09:48 WIB

Cek seperti apa Huawei FreeBuds Pro 3 ini....

gadget | 18:50 WIB

Samsung akan terus mengembangkan Galaxy Buds Series untuk memberikan kualitas audio dengan kecerdasan dan konektivitas t...

gadget | 15:29 WIB

Redmi Note 13 Series resmi rilis, cek apa saja yang masuk....

gadget | 15:22 WIB

Cek dulu daftar harga Redmi Note 13 Series ini, resmi dihadirkan ke Indonesia....

gadget | 16:26 WIB

Laptop gaming bertema kucing, cek seperti apa Colorfire Meow....

gadget | 18:33 WIB

POCO Indonesia membekali HP baru ini dengan layanan after sales yang memadai....

gadget | 18:09 WIB

Redmi Note 13 Series dipastikan akan meluncur Februari 2024, cek apa yang ditawarkan....

gadget | 17:59 WIB
Tampilkan lebih banyak