Samsung Garap Kamera di Balik Layar Smartphone

Tak perlu lagi layar poni yang menggangu dan slider gerak-gerak.

Agung Pratnyawan
Selasa, 23 Oktober 2018 | 00:45 WIB
Ilustrasi macam-macam smartphone. (pakutaso)

Ilustrasi macam-macam smartphone. (pakutaso)

Hitekno.com - Setelah kemarin ramai desain layar berlubang, kini muncul kabar baru lagi. Samsung dikabarkan sedang menggarap in-display front-facing camera alias kamera di balik layar smartphone.

Di bocoran layar berlubang untuk kamera masih ada titik hitam yang terlihat. Samsung punya langkah lebih jauh lagi dengan meletakkan kamera di balik layar.

Jika layar poni dan slider masih menyisakan sejumlah masalah, sepertinya langkah Samsung ini bisa jadi solusinya.

Baca Juga: Pakai Layar Poni atau Slider? Sebentar Lagi Ketinggalan Zaman

Presentasi Samsung di OLED Forum 2018. (Twitter/@UniverseIce)
Presentasi Samsung di OLED Forum 2018. (Twitter/@UniverseIce)

Jika in-display fingerprint sensor atau sensor sidik jadi di balik layar sudah bisa dibuat, maka selanjutnya adalah kamera.

Dilansir dari GSM Arena, Samsung mengungkap sejumlah rencananya di 2018 Samsung OLED Forum yang digelar pada 18 Oktober 2018 di Shenzhen, Cina.

Samsung mengungkap beberapa teknologi yang terkait dengan layar OLED. Seperti sensor fingerprint di balik layar, touch-sensitive, dan teknologi audio di layar.

Baca Juga: Pikir Lagi Sebelum Beli, Ini 8 Smartphone Susah Diperbaiki

Yang paling menarik perhatian adalah diungkapnya sebuah sensor visual yang berada di bawah layar smartphone. Teknologi inilah yang banyak ditunggu-tunggu.

Rumor layar samsung. (Twitter/@Samsung_News_)
Rumor layar samsung. (Twitter/@Samsung_News_)

Kemungkinan besar teknologi kamera di balik layar ini akan diterapkan pada Samsung Galaxy S10 nanti. Yang kemungkinan baru datang di 2020.

Dengan teknologi kamera di balik layar smartphone ini, akhirnya bisa terwujudlah impian full bezel-less. Tak ada lagi kamera terlihat di muka smartphone.

Baca Juga: Perjalanan Smartphone Google, dari Awal Hingga ke Pixel

Jika benar teknologi Samsung ini datang, layar poni dan slider pastinya tersingkirkan. Juga layar berlubang akan tergantikan teknologi kamera di balik layar Samsung ini.

Berita Terkait
TERKINI

Western Digita menghadirkan solusi penyimpanan untuk industri media dan hiburan dengan kecepatan tinggi dan kapasitas be...

gadget | 10:59 WIB

Samsung Galaxy A15 dibekali fitur Smart Switch, memudahkan pindah data....

gadget | 11:06 WIB

Manfaatkan fitur AI di Samsung Galaxy Tab S9 series untuk memenuhi kebutuhan profesionalmu sehari-hari...

gadget | 10:21 WIB

Vivo V30 Series diklaim memiliki berbagai fitur yang mendukung perjalanan mudik lebih seru....

gadget | 10:20 WIB

Cek apa saja fitur andalan Realme 12 5G ini....

gadget | 10:11 WIB

Kamera FUJIFILM INSTAX mini 99TM ini merupakan seri premium terbaru dari kamera instan analog INSTAX sekaligus evolusi d...

gadget | 15:32 WIB

Cek berapa harga resmi dan spesifikasi yang ditawarkan Xiaomi 14....

gadget | 14:28 WIB

Ya, dengan HP Rp 1 jutaan sudah bisa jadi teman mudik dengan asyik....

gadget | 10:11 WIB

Jajaran Xiaomi 14, Xiaomi Watch 2, Xiaomi Watch S3, dan Xiaomi Smart Band 8 Pro ini telah resmi tersedia di pasaran....

gadget | 10:03 WIB

Xiaomi Indonesia resmi membawa jajaran produk terbarunya ini, cek apa saja....

gadget | 14:41 WIB

Xiaomi 14 dirancang dengan lensa optik Leica Summilux, desain compact dan performa handal....

gadget | 14:32 WIB

Pengguna Samsung Galaxy Z Flip5 dan Galaxy Z Fold5 bisa menikmatik kecanggihan Galaxy AI segera....

gadget | 17:08 WIB

Momen Lebaran yang sudah dekat bisa menjadi kesempatan bagi kita untuk bersama-sama mengarsipkan foto, video, hingga dok...

gadget | 15:46 WIB

PayDay Sale Maret 2024 menawarkan harga spesial HP POCO....

gadget | 11:29 WIB

Cek apa yang ditawarkan Huawei MateBook D 14 sebagai laptop premium....

gadget | 20:25 WIB

Lonjakan signifikan dalam laba bersih tersebut melebihi harapan pasar dan menandai tingkat profitabilitas tertinggi kedu...

gadget | 16:03 WIB

Berapa harga Huawei MatePad 11.5 PaperMatte Edition ini?...

gadget | 15:55 WIB

Catat tanggalnya, Xiaomi 14 siap rilis ke Indonesia....

gadget | 15:18 WIB
Tampilkan lebih banyak