Beri Jatah Istri Rp 50 Ribu Seminggu, Suami Ngeluh Makanannya Seperti Ini

Yup betul, Rp 50 ribu untuk seminggu.

Agung Pratnyawan
Minggu, 18 Juli 2021 | 18:00 WIB
Ilustrasi uang. (Pixabay)

Ilustrasi uang. (Pixabay)

Hitekno.com - Viral di media sosial, curhatan suami yang mendapatkan makanan sayur sambal setiap hari dari istri. Curahan hati ini malah ramai jadi perbincangan netizen.

Melalui video yang dipostingkan, suami ini protes akan makanan yang disiapkan istri untuk tiap harinya.

Sang suami ini juga mengungkapkan bahwa ia telah meberi uang belanja sebesar Rp 50 ribu setiap minggu.

Baca Juga: Wanita Minta Uang ke Mantan Suami untuk Sekolah Anak, Ternyata Malah Begini

Curhatan suami yang langsung menjadi viral tersebut salah satunya dibagikan oleh pengelola akun Instagram @Kanjeng_mamiew, Minggu (18/7/2021).

Dalam video, suami tersebut menuliskan keterangan yang menggambarkan tentang kemalangan dirinya. Dia mengeluhkan sikap istri karena tak sesuai dengan kemauannya.

Ia mengaku telah memberikan uang belanja sebanyak Rp 50 ribu setiap minggu. Namun, hanya sayur yang ia dapatkan.

Baca Juga: Istri Pamer Baju Beginian saat Malam Pertama, Ekspresi Suami Jadi Sorotan

"DIkasih uang belanja seminggu 50 ribu cuma dikasih sayur nasib nasib," tulis keterangan video viral di media sosial tersebut.

Beri Jatah Istri 50 Ribu Semiggu, Suami Ngeluh Tiap Hari Makan Sayur (TikTok)
Beri Jatah Istri 50 Ribu Semiggu, Suami Ngeluh Tiap Hari Makan Sayur (TikTok)

Ia mengimbuhkan kata 'nasib-nasib' seolah mengeluhkan keadaannya.

Namun, curhatan hati suami tersebut justru mengundang kritik dari para netizen. Banyak dari mereka yang justru heran dengan keluhan sang suami, pasalnya uang Rp 50 ribu dinilai tidak cukup.

Baca Juga: Ketika Istri Dandani Suami, Hasil Transformasinya Malah Bikin Syok

"Tiap pagi tanya suaminya mau makan apa. Terus catetin bahan bahannya. Terus suaminya yg suruh belanja sendiri. Nanti istrinya yang tinggal masak di rumah. Dulu saya digituin sama istri saya. Akhirnya saya sadar," saran netizen.

"Kalo gw jd istri lu 50rb seminggu gw beliin sianida," ujar netizen.

"Telor aja beli sekilo buat seminggu, pagi siang malem telor aja udah, direbuss, beli sambel sachet aja, rebusnya di magicom karena nggaada jatah buat gas," tambah yang lain.

Baca Juga: Agama Suami Bule Sering Ditanyakan, Wanita Ini Beri Balasan Telak Gini

"Masak nasi doang ikan cari sendiri," sambung lainnya.

"Syukur di kasih makan, kalo aku tak kasi beras aja sm gas," tulis netizen.

"Promag+Oky jelly drink," tutur netizen.

"Masih mending dikasih sayur," kata netizen.

"lu maunya apaan malih!!! 50rb msh mending bs seminggu bukan sehari!!!" ungkap netizen.

Itulah video viral di media sosial, curhatan suami pada makanan dari istri, padahal cuma memberi jatah Rp 50 ribu seminggu. (Suara.com/ Aulia Hafisa).

Berita Terkait
TERKINI

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB

Dell Technologies menyoroti tren-tren baru yang akan membentuk industri teknologi pada tahun 2024 dan di masa depan....

internet | 12:06 WIB

Meningkatkan sistem keamanan menjadi langkah yang baik, tetapi upaya tersebut hanya menjangkau permukaan penyalahgunaan ...

internet | 07:24 WIB

Di tengah tingginya frekuensi insiden keamanan siber di Indonesia, hanya 53 persen yang siap untuk mencegah insiden ters...

internet | 07:25 WIB

Berikut adalah beberapa kata kunci yang perlu kita pahami, agar kita dapat lebih mengenali istilah AI....

internet | 09:45 WIB

Nokia Bell Labs mendemonstrasikan teknologi proof-of-concept ini untuk pertama kalinya....

internet | 08:53 WIB
Tampilkan lebih banyak