Netizen Ini Pesan Nasi Goreng Tanpa Nasi, Bagaimana yang Wujudnya?

Nekat banget netizen satu ini.

Dinar Surya Oktarini
Senin, 28 Juni 2021 | 14:34 WIB
Ilustrasi nasi goreng. (Pixabay/ Sharon Ang)

Ilustrasi nasi goreng. (Pixabay/ Sharon Ang)

Hitekno.com - Nasi goreng salah satu makanan yang banyak digemari dan mudah dibuat di Indonesia, bahan utamanya tentu adalah nasi yang diberi bumbu khas. 

Namun, pernahkah Anda terpikirkan untuk memesan nasi goreng tanpa nasi? Ya, ini tentu terdengar tak lazim di telinga.

Seorang wanita membagikan video saat dirinya memesan nasi goreng tanpa nasi. Hal tersebut ia bagikan melalui akun TikTok @bellaandgerry.

Baca Juga: Cara Download Story Instagram dengan dan Tanpa Aplikasi

Saat itu, wanita ini ingin memesan nasi goreng tanpa nasi. Ia kemudian berjalan menuju Nasi Goreng Laresa yang berlokasi di Jakarta Timur.

Nasi goreng tanpa nasi (TikTok @bellaandgerry)
Nasi goreng tanpa nasi (TikTok @bellaandgerry)

Sesampainya di warung nasi goreng sederhana itu, ia langsung memesan nasi goreng tanpa nasi. "Mau pesan nasi goreng, tapi nggak pake nasi," ujarnya pada ibu penjual nasi goreng.

Ibu penjual nasi goreng pun menyiapkan bahan-bahan yang akan dimasak,. Benar saja, pada wajan tersebut, penjual hanya menumis bumbu, telur, sosis, dan sayuran.

Baca Juga: Pesta Pernikahan Ini Borong Makanan Restoran Mewah, Netizen: Sultan Mana?

Semua isian nasi goreng itu ditumis dengan bumbu spesial dan tambahan kecap. Setelah siap, nasi goreng tanpa nasi itu dibungkus menggunakan kemasan dus kecil.

Sekilas tampilannya mirip nasi goreng namun saat diamati lebih jauh tak ada sebutir nasi di dalamnya. Sayur, telur dan sosis itu tercampur jadi satu dengan balutan bumbu nasi goreng yang menggoda.

Nasi goreng tanpa nasi (TikTok @bellaandgerry)
Nasi goreng tanpa nasi (TikTok @bellaandgerry)

Video orang beli nasi goreng tanpa nasi ini telah viral kemudian menarik banyak perhatian warganet. Ribuan komentar memenuhi unggahan ini.

Baca Juga: Bikin Melongo, Pertunjukkan Kesenian Ini Bikin Panggung Sampai Roboh

"Gue takut diketawain waktu bilang kayak gini," komentar seorang warganet.

Warganet lain ikut berkomentar. "Wkwkwk ini sebenernya capcay kering kali ya? Atau orak-arik? Hahaha kocak banget pesen nasi goreng nggak pakai nasi," ujar warganet ini.

"Mamaku pernah beli mi ayam nggak pakai mi. Jadi isinya cuma ayam, kuah sama sawi aja," tulis warganet lainnya berbagi pengalaman.

Baca Juga: Bikin Kaget, Lihat Aksi Pedagang Nasi Goreng Ini Santai Pegang Wajan

Unggahan video nasi goreng tanpa nasi ini sudah ditonton sebanyak lebih dari 2 juta kali di TikTok. (Suara.com/Hiromi Kyuna)

Berita Terkait
TERKINI

Seluruh transaksi di acara JakCloth Ramadan 2024 akan menggunakan QRIS dan transfer bank melalui BI FAST....

internet | 14:12 WIB

PointStar menyatakan dukungannya terhadap misi pemerintah dengan memungkinkan integrasi seluruh proses bisnis organisasi...

internet | 17:09 WIB

Grab menjadi perusahaan teknologi pertama yang menerima Sertifikat Penetapan Program Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPP...

internet | 17:15 WIB

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB

Dell Technologies menyoroti tren-tren baru yang akan membentuk industri teknologi pada tahun 2024 dan di masa depan....

internet | 12:06 WIB

Meningkatkan sistem keamanan menjadi langkah yang baik, tetapi upaya tersebut hanya menjangkau permukaan penyalahgunaan ...

internet | 07:24 WIB
Tampilkan lebih banyak