5 Hero Fighter OP Berkat Update Terbaru Mobile Legends, Lawan Arlott dan Dyrroth

Tidak bisa pick Arlott atau Dyrroth? Bisa pakai hero Fighter OP berikut ini. Ampuh berkat update terbaru Mobile Legends.

Agung Pratnyawan
Minggu, 28 Mei 2023 | 13:55 WIB
Hero Mobile Legends - Dyrroth dan Arlott. (HiTekno.com)

Hero Mobile Legends - Dyrroth dan Arlott. (HiTekno.com)

Hitekno.com - Pengguna Arlott dan Dyrroth harus waspada, karena ada hero Fighter OP yang bisa jadi pesaingnya. Hero Mobile Legends ini terbukti jadi makin OP.

Bukan tanpa alasan, Moonton telah melakukan perubahan dan memberikan buff pada sejumlah hero Fighter. Yakni kini makin jadi OP bahkan bisa mudah lawan Arlott dan Dyrroth.

Berkat perubahan dari update terbaru Mobile Legends ini, hero Fighter OP tidak lagi didominasi oleh Arlott dan Dyrroth.

Baca Juga: Lawan Pick Alpha, Pilih 4 Hero Fighter Ini Buat Counter Efektifnya di MLBB

Para pemain kini memiliki lebih banyak opsi hero Mobile Legends sebagai role Fighter. Baik untuk lane EX maupun Jungler dan lane lain.

Siapa saja hero Fighter OP yang kini bisa menjadi saingan Arlott dan Dyrroth? Tentu saja hero Mobile Legends yang dapat buff dari update kemarin.

Berikut ini tim HiTekno.com rangkum lima hero Fighter OP berkat update terbaru Mobile Legends yang bisa jadi lawan Arlott dan Dyrroth.

Baca Juga: 5 Hero Fighter Terbaik di Mobile Legends Terbaru, Wajib Beli

1. Alpha

Hero Mobile Legends - Alpha. (Moonton)
Hero Mobile Legends - Alpha. (Moonton)

Moonton menyegarkan Alpha dengan Beta yang baru. Mereka memberikan Revamp kepada pasif Alpha yang membuatnya jadi hero Fighter OP saat ini.

Revamp Efek: Beta akan mengunci serangan ke satu lawan setelah menyerang mereka dua kali. Setiap Alpha menyerang target yang ditargetkan Beta, Beta akan mengeluarkan serangan laser yang memberikan damage dan menyebabkan slow singkat ke target.

Baca Juga: 5 Hero Fighter Terbaik di Mobile Legends, Ampuh Push Rank Mei 2023

Moonton juga menggulirkan Buff untuk skill satu, skill dua, serta ultimate milik hero Mobile Legends ini.

Hero Fighter OP ini dapat menghasilkan True Damage sakit dan mempunyai kelincahan serta tambahan damage pada lompatannya.

2. Bane

Baca Juga: 4 Hero Fighter Paling OP di Mobile Legends Mei 2023, Jagoan Push Rank

Hero Mobile Legends - Bane. (fandom)
Hero Mobile Legends - Bane. (fandom)

Moonton meningkatkan damage dari Bane sehingga Hero Fighter OP ini diharapkan dapat memecahkan formasi lawan.

Update terbaru Mobile Legends juga memungkinkan Bane memperoleh keuntungan pada build hero Fighter semi-Tank.

Developer memberikan Buff cukup signifikan pada pasif dan penyesuaian untuk skill satu dan dua dari Bane ini.

Damage pasif: 135-170 persen Physical Attack kini menjadi 100 persen Total Physical Attack + 5-8 persen Max HP target (berskala dengan level, memberikan hingga 500 damage ke creep).

3. Silvanna

Hero Mobile Legends - Silvanna. (fandom)
Hero Mobile Legends - Silvanna. (fandom)

Siapa sangka hero Mobile Legends ini juga dapat peningkatan. Silvanna sekarang dapat menggunakan Flicker dengan ultimate untuk serangan kejutan.

Moonton juga telah meningkatkan efek tarikan Spiral Strangling untuk membuat lawan yang terkena Imperial Justice lebih sulit melarikan diri.

4. Phoveus

Hero Mobile Legends - Phoveus. (fandom)
Hero Mobile Legends - Phoveus. (fandom)

Developer menginginkan Phoveus mempunyai kesempatan yang lebih baik untuk mengenai hero Fighter setelah mereka menggunakan skill mobilitas.

Skill ultimate Phoveus memperoleh Buff dari Moonton. Developer sedikit mengurangi jeda pada awal penggunaan ultimate.

5. Guinevere

Hero Guinevere Mobile Legends. (Fandom)
Hero Guinevere Mobile Legends. (Fandom)

Moonton kini menetapkan dan mengoptimalkan Role Guinevere sebagai Fighter. Melalui update terbaru Mobile Legends yang membuatnya jadi OP.

Pengembang game ini meningkatkan damage Guinevere agar dia dapat memiliki lebih banyak kelonggaran untuk membeli item Defense.

Skill satu (Buff): 300-525 + 130 persen Magic Power kini menjadi 400-625 + 100 persen Magic Power.

Ultimate (Buff): 650-910 + 500 persen Magic Power sekarang menjadi 880-1320 + 385 persen Magic Power.

Dari lima Fighter di atas, popularitas Alpha paling meningkat pesat. Hero Fighter OP ini menjadi primadona karena menghasilkan True Damage yang merepotkan.

Selain itu, Bane dan Guinevere sekarang lumayan OP saat digunakan untuk team fight besar. Bahkan jadi pesaing Arlott dan Dyrroth.

Itulah lima hero Fighter OP yang bisa jadi lawan Arlott dan Dyrroth. Hero Mobile Legends ini memang dapat keuntungan dari update.

Berita Terkait
TERKINI

Siap-siap, apa saja yang disiapkan dalam event waktu terbatas di Tears of Themis....

games | 16:23 WIB

Melalui update Genshin Impact ini, pemain dapat menantikan Arlecchino, Fatui Harbinger ke-4, sebagai anggota party yang ...

games | 13:07 WIB

Acara Khusus Fan Art Genshin Impact HoYoFair2024 akan disiarkan secara langsung pada 13 April 2024....

games | 10:21 WIB

Astra Carnival: The Prince Cup 2024 digelar dengan sistem kompetisi yang telah diperbarui....

games | 11:44 WIB

HoYoverse akan menghadirkan event menarik dan keseruan lainnya di Tears of Themis....

games | 09:50 WIB

Kota mana saja gelaran Genshin Impact ini berlangsung....

games | 10:16 WIB

Setelah rilis di Xbox Series X/S dan PC, kini Hi-Fi RUSH dihadirkan ke PS5....

games | 14:10 WIB

Tak hanya update, HoYoverse juga perayakan anniversary pertama Honkai Star Rail....

games | 10:29 WIB

Jangan lewatkan tes amplifikasi Zenless Zone Zero....

games | 12:37 WIB

Film dokumenter "Suara Alam" merupakan Genshin Impact dan Discovery Channel bertujuan untuk meningkatkan kesadaran akan ...

games | 15:51 WIB

Garena CODM Indonesia memberikan hadiah spesial untuk para pemain yang bisa didapatkan melalui event spesial Ramadan Ral...

games | 15:16 WIB

Chiori, karakter baru yang dikenalakan HoYoverse untuk Genshin Impact....

games | 16:35 WIB

Serangkaian event waktu terbatas dan bonus dalam game akan hadir untuk menyambut perilisan Honkai Impact 3 Bagian 2....

games | 08:31 WIB

Seperti apa game PC ini? Nightingale adalah game survival-crafting PVE....

games | 18:13 WIB

Early access game Nightingale ini akan segera hadir di PC melalui Steam dan Epic Game Store....

games | 21:19 WIB

Brasil akan menjadi tuan rumah kompetisi Free Fire tertinggi dunia untuk kedua kalinya....

games | 15:54 WIB

Undawn akan mendapatkan petualangan baru dengan hadirnya map Dragon Gate Street....

games | 20:51 WIB

Zenless Zone Zero adalah ARPG fantasi urban terbaru dari HoYoverse....

games | 13:38 WIB
Tampilkan lebih banyak