Hero Marksman Paling Haram di META Saat Ini, Bikin Repot Saat Ketemu di Ranked!

Dalam M4 World Championship, Karrie menjadi salah satu hero paling laris manis.

Amelia Prisilia
Sabtu, 07 Januari 2023 | 14:33 WIB
Karrie Mobile Legends. (Moonton)

Karrie Mobile Legends. (Moonton)

Hitekno.com - Patch terbaru yang sudah dirilis mengungkap kehadiran META terbaru yang menguntungkan sejumlah hero. Salah satu hero yang sedang OP saat ini sehingga disebut sebagai hero marksman paling haram adalah Karrie.

Hero marksman satu ini mendadak populer usai patch terbaru rilis. Dalam turnamen Mobile Legends tingkat dunia, M4 World Championship, Karrie menjadi salah satu hero paling laris manis.

Mengisi role goldlaner, Karrie menjadi rebutan berbagai tim yang sedang tampil di M4 World Championship. Saat menggunakan hero ini di ranked, kalau tidak dipilih oleh tim kamu, maka Karrie akan menjadi keuntungan untuk tim lawan.

Baca Juga: Setelah Suku Air, James Cameron Bocorkan Kehadiran Suku Api di Film Avatar 3

Alasan Karrie begitu populer saat ini adalah karena hadirnya item anyar Swift Crossbow yang memberikan tambahan 20 persen attack speed serta pasif unik untuk hero marksman paling haram ini.

Tidak hanya itu, Karrie juga akan semakin menakutkan jika menggunakan deretan item rawannya yaitu Corrosion Scythe, Golden Staff dan Demon Hunter Sword. Ketiga item tersebut memiliki fungsi yang sangat cocok dengan skill pasif milik Karrie.

Karrie Mobile Legends. (Fandom)
Karrie Mobile Legends. (Fandom)

Kolaborasi tiga item penting untuk Karrie ini akan menandai targetnya sebelum kemudian mengirimkan true damage yang menyakitkan. Item-item ini juga nantinya membuat Karrie menjadi semakin cepat mengirim damage-nya ke lawan.

Baca Juga: Daftar Harga 3 TV Digital Realme Januari 2023, Lengkap dengan Spesifikasinya

Sebelumnya, dalam update patch 1.7.44 lalu, Karrie mendapat penurunan waktu cooldown dari 5-3 detik menjadi 4,5-2,5 detik untuk skill 2. Sedangkan skill ultimate dari hero tersebut juga mendapat penurunan cooldown dari 40 detik ke 35 detik.

Dengan alasan-alasan di atas, tidak heran jika Karrie disebut sebagai hero marksman paling haram di META saat ini. Jika bertemu di ranked, siapkan sejumlah hero counter Karrie untuk menanganinya ya.

Baca Juga: Daftar harga TV Digital 21 dan 24 inch Januari 2023, Mulai Rp900 Ribuan

Berita Terkait
TERKINI

Astra Carnival: The Prince Cup 2024 digelar dengan sistem kompetisi yang telah diperbarui....

games | 11:44 WIB

HoYoverse akan menghadirkan event menarik dan keseruan lainnya di Tears of Themis....

games | 09:50 WIB

Kota mana saja gelaran Genshin Impact ini berlangsung....

games | 10:16 WIB

Setelah rilis di Xbox Series X/S dan PC, kini Hi-Fi RUSH dihadirkan ke PS5....

games | 14:10 WIB

Tak hanya update, HoYoverse juga perayakan anniversary pertama Honkai Star Rail....

games | 10:29 WIB

Jangan lewatkan tes amplifikasi Zenless Zone Zero....

games | 12:37 WIB

Film dokumenter "Suara Alam" merupakan Genshin Impact dan Discovery Channel bertujuan untuk meningkatkan kesadaran akan ...

games | 15:51 WIB

Garena CODM Indonesia memberikan hadiah spesial untuk para pemain yang bisa didapatkan melalui event spesial Ramadan Ral...

games | 15:16 WIB

Chiori, karakter baru yang dikenalakan HoYoverse untuk Genshin Impact....

games | 16:35 WIB

Serangkaian event waktu terbatas dan bonus dalam game akan hadir untuk menyambut perilisan Honkai Impact 3 Bagian 2....

games | 08:31 WIB

Seperti apa game PC ini? Nightingale adalah game survival-crafting PVE....

games | 18:13 WIB

Early access game Nightingale ini akan segera hadir di PC melalui Steam dan Epic Game Store....

games | 21:19 WIB

Brasil akan menjadi tuan rumah kompetisi Free Fire tertinggi dunia untuk kedua kalinya....

games | 15:54 WIB

Undawn akan mendapatkan petualangan baru dengan hadirnya map Dragon Gate Street....

games | 20:51 WIB

Zenless Zone Zero adalah ARPG fantasi urban terbaru dari HoYoverse....

games | 13:38 WIB

Banyak hadiah menarik dan alur cerita seru yang sayang untuk dilewatkan dari event terbatas Tears of Themis ini....

games | 13:31 WIB

Selama periode 31 Januari 14 Februari, pengguna pertama dapat berlangganan PC Game Pass hanya dengan Rp. 14,999! Penawa...

games | 09:49 WIB

ONIC CAMP Vol. 2 akan memberikan pembekalan tentang Ecosystem dan Opportunity yang ada di klub eSports....

games | 10:19 WIB
Tampilkan lebih banyak