Ogah Korbankan Kuliah, Aura Fire Kabuki Pilih Absen di MPL Season 10?

Kemungkinan Kabuki absen bersama Aura Fire di MPL Season 10 ini diungkap olehnya dalam video YouTube Empetalk.

Amelia Prisilia
Selasa, 24 Mei 2022 | 18:36 WIB
Aura Fire Kabuki. (youtube/Jonathan Liandi)

Aura Fire Kabuki. (youtube/Jonathan Liandi)

Hitekno.com - Tampil menggila di MPL Season 9 lalu, goldlaner Aura Fire, Kabuki baru-baru ini justru mengungkap kemungkinan dirinya untuk absen dari MPL Season 10 mendatang.

Kemungkinan Kabuki absen bersama Aura Fire di turnamen Mobile Legends mendatang ini diungkap olehnya dalam video YouTube Empetalk bersama Jonathan Liandi beberapa waktu yang lalu.

Dalam video tersebut, Kabuki mengungkap keinginannya untuk kuliah. Diakui olehnya, keinginan untuk kuliah ini sudah ada sejak tahun 2021 lalu. Tidak ingin melewatkan kuliahnya lagi, di tahun ini Kabuki berjanji untuk fokus menyelesaikan pendidikannya.

Baca Juga: GoSend Rilis Buku Kiat Jitu Menjadi Best Seller: Dukungan GoSend untuk Pertumbuhan UMKM di Era Digital

''Tahun lalu harusnya udah kuliah, tapi karena waktunya benar-benar bertabrakan karena MPL nggak bisa kuliah'' ungkap Kabuki.

Lebih lanjut, Kabuki menyebut bahwa dirinya akan mengorbankan MPL jika jadwal kuliah justru harus bertabrakan dengan jadwal MPL yang biasanya digelar tiap Jumat hingga Minggu.

Baca Juga: Bapak-bapak Pakai Model Baju Begini Saat Salat, Netizen Samakan dengan Harry Styles

Ingin fokus di dunia pendidikan, Kabuki lalu mengaku bahwa dirinya tidak keberatan jika harus menjadi cadangan dalam roster Aura Fire di MPL Season 10 mendatang.

''Tahun ini, kalau jadwal kuliah dan MPL bentrok, aku akan korbankan MPL, jadi mungkin jadi cadangan'' lanjutnya.

Kabuki bersama Aura Fire tampil menggila di MPL Season 9 lalu. Tidak main-main, tim naga api ini bahkan sukses mengamankan juara ketiga usai sebelumnya sangat jarang berada di posisi tersebut.

Baca Juga: Blibli dan Jumpstart Luncurkan Smart Vending Machine untuk Produk UMKM

Berita Terkait
TERKINI

Kota mana saja gelaran Genshin Impact ini berlangsung....

games | 10:16 WIB

Setelah rilis di Xbox Series X/S dan PC, kini Hi-Fi RUSH dihadirkan ke PS5....

games | 14:10 WIB

Tak hanya update, HoYoverse juga perayakan anniversary pertama Honkai Star Rail....

games | 10:29 WIB

Jangan lewatkan tes amplifikasi Zenless Zone Zero....

games | 12:37 WIB

Film dokumenter "Suara Alam" merupakan Genshin Impact dan Discovery Channel bertujuan untuk meningkatkan kesadaran akan ...

games | 15:51 WIB

Garena CODM Indonesia memberikan hadiah spesial untuk para pemain yang bisa didapatkan melalui event spesial Ramadan Ral...

games | 15:16 WIB

Chiori, karakter baru yang dikenalakan HoYoverse untuk Genshin Impact....

games | 16:35 WIB

Serangkaian event waktu terbatas dan bonus dalam game akan hadir untuk menyambut perilisan Honkai Impact 3 Bagian 2....

games | 08:31 WIB

Seperti apa game PC ini? Nightingale adalah game survival-crafting PVE....

games | 18:13 WIB

Early access game Nightingale ini akan segera hadir di PC melalui Steam dan Epic Game Store....

games | 21:19 WIB

Brasil akan menjadi tuan rumah kompetisi Free Fire tertinggi dunia untuk kedua kalinya....

games | 15:54 WIB

Undawn akan mendapatkan petualangan baru dengan hadirnya map Dragon Gate Street....

games | 20:51 WIB

Zenless Zone Zero adalah ARPG fantasi urban terbaru dari HoYoverse....

games | 13:38 WIB

Banyak hadiah menarik dan alur cerita seru yang sayang untuk dilewatkan dari event terbatas Tears of Themis ini....

games | 13:31 WIB

Selama periode 31 Januari 14 Februari, pengguna pertama dapat berlangganan PC Game Pass hanya dengan Rp. 14,999! Penawa...

games | 09:49 WIB

ONIC CAMP Vol. 2 akan memberikan pembekalan tentang Ecosystem dan Opportunity yang ada di klub eSports....

games | 10:19 WIB

Dalam versi baru ini, selain latar tempat, alur cerita, dan rekan-rekan baru, Misi Trailblaze utama di Penacony juga aka...

games | 09:48 WIB

Apa saja yang dihadirkan dalam update baru The Elder Scrolls Online: Gold Road ini....

games | 13:23 WIB
Tampilkan lebih banyak