Makin Superior, iPhone 15 Pro Max Bakal Pakai Lensa Periskop untuk Kamera?

Leaker tersebut memastikan jika iPhone 15 Pro Max memang akan menggunakan lensa periskop.

Amelia Prisilia
Rabu, 10 Mei 2023 | 14:17 WIB
Logo Apple. (Pexels/Duophenom)

Logo Apple. (Pexels/Duophenom)

Hitekno.com - Sama dengan tahun-tahun sebelumnya, iPhone 15 Series akan meluncur di September 2023 mendatang. Diduga akan semakin superior, perangkat iPhone 15 Pro Max disebut-sebut akan meluncur dengan menggunakan lensa periskop untuk kameranya.

Bocoran mengenai kamera iPhone 15 Pro Max ini diungkap oleh leaker kenamaan, Ming Chi Kuo beberapa waktu yang lalu. Membenarkan bocoran dari leaker ini, akun Twitter @URedditor juga mengungkap hal yang sama.

Dilansir dari GSM Arena, leaker tersebut memastikan jika iPhone 15 Pro Max memang akan menggunakan lensa periskop pada sektor kamera perangkat tersebut.

Baca Juga: 12 Kode Redeem FF 10 Mei 2023 Terbaru, Dapatkan Hadiahnya

Dirinya juga menyebut bahwa tidak akan ada perubahan pada letak kamera dari perangkat iPhone 15 Pro Max ini meskipun membawa lensa yang lebih baik.

Rumor beberapa waktu menyebut bahwa lensa periskop pada iPhone 15 Pro Max ini akan menggunakan teknologi zoom sebanyak 6x.

iPhone 14 Pro Max. (Apple)
iPhone 14 Pro Max. (Apple)

Tidak hanya itu, iPhone 15 Pro Max juga membawa teknologi tiga kali zoom optik kamera dengan menggunakan telefoto 12 MP layaknya yang ada di iPhone 14 Pro Max.

Baca Juga: 15 Kode Redeem ML 10 Mei 2023 Terbaru, Klaim Sebelum Terlambat

Sebelumnya, Apple dilaporkan telah bekerja sama dengan LG Innotek dan Jahwa Electronics untuk pasokan OIS pada perangkat iPhone 15 Series.

LG Innotek dan Jahwa Electronics dipercaya akan memasok masing-masing 70 persen dan 30 persen aktuator OIS untuk modul periskop yang ada di iPhone 15 nantinya.

Meskipun sudah banyak rumor yang beredar terkait iPhone 15 bersama iPhone 15 Pro Max, masih belum ada konfirmasi resmi dari Apple terkait kedatangan perangkat barunya ini.

Baca Juga: Hasil SEA Games 2023: Timnas Mobile Legends Ladies Tumbangkan Tuan Rumah

Berita Terkait
TERKINI

Cek apa yang ditawarkan Huawei MateBook D 14 sebagai laptop premium....

gadget | 20:25 WIB

Lonjakan signifikan dalam laba bersih tersebut melebihi harapan pasar dan menandai tingkat profitabilitas tertinggi kedu...

gadget | 16:03 WIB

Berapa harga Huawei MatePad 11.5 PaperMatte Edition ini?...

gadget | 15:55 WIB

Catat tanggalnya, Xiaomi 14 siap rilis ke Indonesia....

gadget | 15:18 WIB

Berapa harga Samsung Galaxy A55 5G dan Samsung Galaxy A35 5G?...

gadget | 18:30 WIB

Dibekali kamera mumpuni, ini cara membuat konten sinematik dengan SamsungGalaxy S24 Series....

gadget | 12:19 WIB

Ini beberapa fitur unggulanPOCO M6 Pro yang diklaim memberikan pengalaman lebih bagi anak muda....

gadget | 12:00 WIB

Harga Samsung Galaxy A05s masih terjangkau, cek berapa sekarang....

gadget | 10:48 WIB

Jika Anda sedang mencari komputer tanpa CPU, Anda bisa cek 4 komputer dari Acer berikut ini....

gadget | 12:44 WIB

Mulai 2 Maret 2024, Vivo V30 sudah dapat diperoleh di seluruh gerai resmi dan mitra Vivo Indonesia....

gadget | 09:48 WIB

Cek seperti apa Huawei FreeBuds Pro 3 ini....

gadget | 18:50 WIB

Samsung akan terus mengembangkan Galaxy Buds Series untuk memberikan kualitas audio dengan kecerdasan dan konektivitas t...

gadget | 15:29 WIB

Redmi Note 13 Series resmi rilis, cek apa saja yang masuk....

gadget | 15:22 WIB

Cek dulu daftar harga Redmi Note 13 Series ini, resmi dihadirkan ke Indonesia....

gadget | 16:26 WIB

Laptop gaming bertema kucing, cek seperti apa Colorfire Meow....

gadget | 18:33 WIB

POCO Indonesia membekali HP baru ini dengan layanan after sales yang memadai....

gadget | 18:09 WIB

Redmi Note 13 Series dipastikan akan meluncur Februari 2024, cek apa yang ditawarkan....

gadget | 17:59 WIB
Tampilkan lebih banyak