3 Cara Download Video Facebook Tanpa Aplikasi, Bisa dari HP maupun Laptop

Mudah, ikuti salah satu cara download video Facebook berikut ini.

Agung Pratnyawan
Sabtu, 05 November 2022 | 18:18 WIB
Ilustrasi Facebook. (Pixabay/Simon)

Ilustrasi Facebook. (Pixabay/Simon)

Hitekno.com - Cara download video Facebook ini bisa kamu lakukan dengan mudah. Meski saat ini ada banyak sekali media sosial yang hits, namun tak dapat dipungkiri pesona Facebook belum sirna.

Bahkan jika kamu membuka Facebook saat ini, maka kamu akan menemukan berbagai pembaharuan yang dilakukan oleh perusahaan Meta.

Beberapa pembaharuan yang diberikan adalah tampilan Facebook dan adanya video dengan durasi yang cukup panjang.

Baca Juga: Tips Download Video TikTok Tanpa Watermark, Mudah dan Anti Ribet!

Video-video ini bisa kamu saksikan melalui fitur Watch yang biasanya ada di menu bawah aplikasi Facebook.

Dengan banyaknya video, terkadang seseorang ingin mengambil salah satunya untuk disimpan dan dibagikan ulang bukan?

Lalu bagaimana cara download video Facebook dengan mudah? tenang saja, tim Hitekno.com sudah merangkumkan jawabannya khusus buat kamu.

Baca Juga: Cara Download Video TikTok Tanpa Watermark, Cuma Butuh 1 Menit

Bahkan, kamu bisa mendownload video di Facebook tanpa menggunakan aplikasi apapun dengan cara berikut ini.

Ilustrasi Facebook. (Unsplash/ Joshua Hoehne)
Ilustrasi Facebook. (Unsplash/ Joshua Hoehne)

Download video Facebook melalui situs Dredwon.com

  1. Buka web di komputer, laptop, atau HP kamu.
  2. Buka video Facebook yang ingin kamu unduh dan copy linknya.
  3. Setelah itu, buka  saja website DreDwon.com 
  4. Di laman website tersebut, klik ikon Facebook
  5. Perhatikan kotak Download yang tersedia lalu copy link video yang akan diunduh
  6. Kemudian paste link ke kotak yang terdapat di laman DreDown.com.
  7. Klik Dredown atau tekan Enter
  8. Proses download akan memakan waktu beberapa saat.
  9. Setelah selesai, maka video Facebook akan tersimpan rapi di galerimu.

Download video Facebook melalui situs FBDown.net

Baca Juga: Cara Download Video TikTok Tanpa Watermark Pakai MusicallyDown, Bisa di PC dan HP

  1. Buka komputer atau HP kamu.
  2. Buka video Facebook yang ingin diunduh. Copy saja URL linknya.
  3. Selanjutnya buka website FBdown.net 
  4. Di laman website, perhatikan kotak link video, lalu Copy Link (URL) video tadi.
  5. Lalu paste link tersebut ke kotak yang ada di laman FBdown.net
  6. Klik Download atau tekan Enter
  7. Setelah proses selesai, maka video akan tersimpan di galeri kamu.

Download video Facebook melalui Getfvid

  1. Salin tautan video di Facebook. 
  2. Buka Getfvid.com. 
  3. Masukkan URL di kolom "Enter Facebook video URL". 
  4. Klik tombol "Download" untuk menyimpan video.

Itulah cara-cara yang bisa kamu lakukan untuk mendownload video dari Facebook. Manfaatkan cara download video Facebook tanpa aplikasi di atas dengan baik.

Baca Juga: Cara Download Video YouTube 1080p, Gratis Beresolusi Tinggi dan Bening

Kontributor: Damai Lestari
Berita Terkait
TERKINI

Western Digita menghadirkan solusi penyimpanan untuk industri media dan hiburan dengan kecepatan tinggi dan kapasitas be...

gadget | 10:59 WIB

Samsung Galaxy A15 dibekali fitur Smart Switch, memudahkan pindah data....

gadget | 11:06 WIB

Manfaatkan fitur AI di Samsung Galaxy Tab S9 series untuk memenuhi kebutuhan profesionalmu sehari-hari...

gadget | 10:21 WIB

Vivo V30 Series diklaim memiliki berbagai fitur yang mendukung perjalanan mudik lebih seru....

gadget | 10:20 WIB

Cek apa saja fitur andalan Realme 12 5G ini....

gadget | 10:11 WIB

Kamera FUJIFILM INSTAX mini 99TM ini merupakan seri premium terbaru dari kamera instan analog INSTAX sekaligus evolusi d...

gadget | 15:32 WIB

Cek berapa harga resmi dan spesifikasi yang ditawarkan Xiaomi 14....

gadget | 14:28 WIB

Ya, dengan HP Rp 1 jutaan sudah bisa jadi teman mudik dengan asyik....

gadget | 10:11 WIB

Jajaran Xiaomi 14, Xiaomi Watch 2, Xiaomi Watch S3, dan Xiaomi Smart Band 8 Pro ini telah resmi tersedia di pasaran....

gadget | 10:03 WIB

Xiaomi Indonesia resmi membawa jajaran produk terbarunya ini, cek apa saja....

gadget | 14:41 WIB

Xiaomi 14 dirancang dengan lensa optik Leica Summilux, desain compact dan performa handal....

gadget | 14:32 WIB

Pengguna Samsung Galaxy Z Flip5 dan Galaxy Z Fold5 bisa menikmatik kecanggihan Galaxy AI segera....

gadget | 17:08 WIB

Momen Lebaran yang sudah dekat bisa menjadi kesempatan bagi kita untuk bersama-sama mengarsipkan foto, video, hingga dok...

gadget | 15:46 WIB

PayDay Sale Maret 2024 menawarkan harga spesial HP POCO....

gadget | 11:29 WIB

Cek apa yang ditawarkan Huawei MateBook D 14 sebagai laptop premium....

gadget | 20:25 WIB

Lonjakan signifikan dalam laba bersih tersebut melebihi harapan pasar dan menandai tingkat profitabilitas tertinggi kedu...

gadget | 16:03 WIB

Berapa harga Huawei MatePad 11.5 PaperMatte Edition ini?...

gadget | 15:55 WIB

Catat tanggalnya, Xiaomi 14 siap rilis ke Indonesia....

gadget | 15:18 WIB
Tampilkan lebih banyak