BTR Zuxxy Optimis Tampil Ganas di PMPL Season 4 Mendatang

Zuxxy yakin jika Bigetron Red Aliens akan menjadi saingan berat untuk pesaing lainnya.

Amelia Prisilia
Selasa, 10 Agustus 2021 | 18:15 WIB
BTR Zuxxy. (instagram/bagas_zuxxy)

BTR Zuxxy. (instagram/bagas_zuxxy)

Hitekno.com - Sebelum gelaran PMPL Season 4, pentolan Bigetron Red Aliens, Zuxxy menunjukan rasa optimisnya untuk melawan tim-tim lainnya dalam turnamen PUBG Mobile tersebut.

Baru-baru ini dalam live streaming yang ia buat, Zuxxy yakin jika Bigetron Red Aliens akan menjadi saingan berat untuk pesaing lainnya yang juga bakal bertanding pada PMPL Season 4 mendatang.

Zuxxy menyebut jika tim lainnya perlu menyiapkan mental dan strategi karena akan melawan tim asal Indonesia terkhusus Bigetron Red Aliens yang ia janjikan akan tampil ganas di turnamen PUBG Mobile mendatang.

Baca Juga: Deretan HP Murah untuk Main PUBG Mobile, Rekomendasi Para Gamer

''Kalian siapin aja mental kalian dan strategi-strategi kalian karena kalian bakalan hadapi tim-tim terbaik di Indonesia ya. Apalagi Bigetron Red Aliens, yaudah siapin aja mental kalian'' ungkap Zuxxy begitu percaya diri.

Rasa percaya diri Zuxxy dengan Bigetron Red Aliens ini jelas saja sejalan dengan performa apik yang disajikan tim tersebut beberapa waktu belakangan ini. Terlebih saat Bigetron Red Aliens mendatangkan player baru yaitu UHigh.

BTR UHigh. (instagram/btr_uhighbaee)
BTR UHigh. (instagram/btr_uhighbaee)

Hadirnya player muda asal Malaysia ini di tubuh Bigetron Red Aliens membuat Zuxxy, Luxxy dan Ryzen menjadi sempurna dan semakin tidak mudah untuk dikalahkan oleh tim lawan.

Baca Juga: Windah Basudara Prediksi Kepopuleran Game League of Legends: Wild Rift

Debut perdana UHigh bersama Bigetron Red Aliens ini dimulai pada gelaran Oxirist Team PUBGM Championship Season 4. Hasil sempurna diraih oleh UHigh yang langsung menyabet gelar Terminator.

Walaupun baru pertama kali bermain bersama Zuxxy, Luxxy dan Ryzen, UHigh berhasil mengumpulkan total 20 kill dalam enam match yang dilakukan. Sedangkan Ryzen menempati urutan kedua dengan 16 kill.

Membawa komposisi baru dan duet menarik antar player lama Bigetron Red Aliens dan player baru, jelas saja jika Zuxxy begitu percaya diri jika timnya ini akan menjadi pesaing berat di turnamen PMPL Season 4 mendatang.

Baca Juga: EDDA Cafe: Game Lokal dengan Alur Cerita Menarik, Awas Baper!

Berita Terkait
TERKINI

Cek apa yang ditawarkan Huawei MateBook D 14 sebagai laptop premium....

gadget | 20:25 WIB

Lonjakan signifikan dalam laba bersih tersebut melebihi harapan pasar dan menandai tingkat profitabilitas tertinggi kedu...

gadget | 16:03 WIB

Berapa harga Huawei MatePad 11.5 PaperMatte Edition ini?...

gadget | 15:55 WIB

Catat tanggalnya, Xiaomi 14 siap rilis ke Indonesia....

gadget | 15:18 WIB

Berapa harga Samsung Galaxy A55 5G dan Samsung Galaxy A35 5G?...

gadget | 18:30 WIB

Dibekali kamera mumpuni, ini cara membuat konten sinematik dengan SamsungGalaxy S24 Series....

gadget | 12:19 WIB

Ini beberapa fitur unggulanPOCO M6 Pro yang diklaim memberikan pengalaman lebih bagi anak muda....

gadget | 12:00 WIB

Harga Samsung Galaxy A05s masih terjangkau, cek berapa sekarang....

gadget | 10:48 WIB

Jika Anda sedang mencari komputer tanpa CPU, Anda bisa cek 4 komputer dari Acer berikut ini....

gadget | 12:44 WIB

Mulai 2 Maret 2024, Vivo V30 sudah dapat diperoleh di seluruh gerai resmi dan mitra Vivo Indonesia....

gadget | 09:48 WIB

Cek seperti apa Huawei FreeBuds Pro 3 ini....

gadget | 18:50 WIB

Samsung akan terus mengembangkan Galaxy Buds Series untuk memberikan kualitas audio dengan kecerdasan dan konektivitas t...

gadget | 15:29 WIB

Redmi Note 13 Series resmi rilis, cek apa saja yang masuk....

gadget | 15:22 WIB

Cek dulu daftar harga Redmi Note 13 Series ini, resmi dihadirkan ke Indonesia....

gadget | 16:26 WIB

Laptop gaming bertema kucing, cek seperti apa Colorfire Meow....

gadget | 18:33 WIB

POCO Indonesia membekali HP baru ini dengan layanan after sales yang memadai....

gadget | 18:09 WIB

Redmi Note 13 Series dipastikan akan meluncur Februari 2024, cek apa yang ditawarkan....

gadget | 17:59 WIB
Tampilkan lebih banyak