Bawa Teknologi Mobile Imaging, Vivo Gandeng ZEISS

Teknologi Mobile Imaging hasil kolaborasi dengan ZEISS ini dapat dinikmati oleh lebih banyak konsumen Vivo nantinya.

Dinar Surya Oktarini | Amelia Prisilia
Senin, 21 Desember 2020 | 06:00 WIB
Logo Vivo. (Vivo)

Logo Vivo. (Vivo)

Hitekno.com - Memasuki tahun 2021 mendatang, Vivo dilaporkan tengah mempersiapkan teknologi anyarnya yaitu Mobile Imaging. Tidak main-main, Vivo menggandeng ZEISS untuk kerja samanya ini.

Kerja sama antara Vivo dan ZEISS ini dilakukan untuk mengembangkan inovasi teknologi Mobile Imaging atau pencitraan gambar seluler yang di masa mendatang akan menjadi tren baru di dunia perangkat mobile.

Melansir dari BGR, kerja sama antara Vivo dan ZEISS ini menghadirkan sistem Vivo ZEISS Co-engineered Imaging System yang nantinya akan hadir di beberapa perangkat flagship dari keluarga Vivo di masa depan.

Baca Juga: Digital Creative Millennials, Telkomsel Hadirkan FFFest Dorong UMKM Lokal

Spark Ni sebagai Wakil Presiden Senior dan CMO Vivo menyampaikan agar teknologi Mobile Imaging hasil kolaborasi dengan ZEISS ini dapat dinikmati oleh lebih banyak konsumen nantinya.

Lebih lanjut, dijelaskan oleh Spark Ni, kolaborasi bersama ZEISS ini diharapkan menjadi titik awal munculnya berbagai peluang baru dalam Mobile Imaging yang memungkinkan adanya eksplorasi kreatif dan lebih luas yang berlangsung dalam waktu lama.

Kamera belakang Vivo Y52s. (JD.com)
Kamera belakang Vivo Y52s. (JD.com)

Tidak hanya itu, Vivo bersama ZEISS juga dalam usaha untuk menghadirkan program R&D dengan kampanye 'Vivo ZEISS Master Photography' yang diharapkan dalam menginspirasi pengguna untuk menggunakan perangkat ini.

Baca Juga: Dukung Talenta Muda, Indosat Ooredoo Umumkan Pemenang Virtual Hackathon

Hasil dari kerja sama ini adalah untuk menghadirkan performa Mobile Imaging yang tinggi pada perangkat Vivo. Nantinya kehadiran teknologi ZEISS ini dapat memberikan kualitas tinggi yang setara dengan kelas profesional di perangkat HP.

Di masa mendatang, Vivo menjanjikan pengalaman fotografi HP yang lebih menarik dan mudah digunakan serta lebih profesional pada konsumen nantinya.

Hingga kini, belum diketahui mengenai perangkat apa yang nantinya akan menggunakan teknologi Mobile Imaging hasil kolaborasi antara Vivo dan ZEISS ini.

Baca Juga: Jelang Libur Natal dan Tahun Baru, XL Axiata Siap Hadapi Lonjakan Trafik

Berita Terkait
TERKINI

Cek apa yang ditawarkan Huawei MateBook D 14 sebagai laptop premium....

gadget | 20:25 WIB

Lonjakan signifikan dalam laba bersih tersebut melebihi harapan pasar dan menandai tingkat profitabilitas tertinggi kedu...

gadget | 16:03 WIB

Berapa harga Huawei MatePad 11.5 PaperMatte Edition ini?...

gadget | 15:55 WIB

Catat tanggalnya, Xiaomi 14 siap rilis ke Indonesia....

gadget | 15:18 WIB

Berapa harga Samsung Galaxy A55 5G dan Samsung Galaxy A35 5G?...

gadget | 18:30 WIB

Dibekali kamera mumpuni, ini cara membuat konten sinematik dengan SamsungGalaxy S24 Series....

gadget | 12:19 WIB

Ini beberapa fitur unggulanPOCO M6 Pro yang diklaim memberikan pengalaman lebih bagi anak muda....

gadget | 12:00 WIB

Harga Samsung Galaxy A05s masih terjangkau, cek berapa sekarang....

gadget | 10:48 WIB

Jika Anda sedang mencari komputer tanpa CPU, Anda bisa cek 4 komputer dari Acer berikut ini....

gadget | 12:44 WIB

Mulai 2 Maret 2024, Vivo V30 sudah dapat diperoleh di seluruh gerai resmi dan mitra Vivo Indonesia....

gadget | 09:48 WIB

Cek seperti apa Huawei FreeBuds Pro 3 ini....

gadget | 18:50 WIB

Samsung akan terus mengembangkan Galaxy Buds Series untuk memberikan kualitas audio dengan kecerdasan dan konektivitas t...

gadget | 15:29 WIB

Redmi Note 13 Series resmi rilis, cek apa saja yang masuk....

gadget | 15:22 WIB

Cek dulu daftar harga Redmi Note 13 Series ini, resmi dihadirkan ke Indonesia....

gadget | 16:26 WIB

Laptop gaming bertema kucing, cek seperti apa Colorfire Meow....

gadget | 18:33 WIB

POCO Indonesia membekali HP baru ini dengan layanan after sales yang memadai....

gadget | 18:09 WIB

Redmi Note 13 Series dipastikan akan meluncur Februari 2024, cek apa yang ditawarkan....

gadget | 17:59 WIB
Tampilkan lebih banyak