Xiaomi dan Oppo Kurangi Penggunaan NFC di Smartphone, Ini Alasannya

Tak hanya Xiaomi dan Oppo yang kurangi penggunaan NFC.

Agung Pratnyawan
Sabtu, 16 Februari 2019 | 21:30 WIB
Ilustrasi NFC. (Pixabay/kalhh)

Ilustrasi NFC. (Pixabay/kalhh)

Hitekno.com - Near Field Communication (NFC) jadi fitur yang berguna bagi smartphone tukar data dengan mudah. Namun Xiaomi dan Oppo Mengurangi penggunaan NFC di produknya.

Tak hanya Xiaomi dan Oppo, namun menurut Gizmochina, LG dan Alcatel juga mengurangi penggunaan NFC pada smartphone mereka.

Berdasarkan laporan dari ScientiaMobile, produsen smartphone seperti Xiaomi, LG, Alcatel, dan Oppo sering tidak memasangkan NPC pada produknya.

Baca Juga: Tak Hanya Jago Kandang, Smartphone China Kuasai Sepertiga Pasar Eropa

Penurunan pengguanaan chip NFC, banyak ditemukan pada smartphone yang didesain untuk pasar Asia. Pasar utama para produsen smartphone tadi.

LG mengurangi penggunaan chip NFC dari 69 persen di 2015 menjadi 55 persen 2018. Begitu juga dengan Xiaomi mengurangi dari 11,9 persen jadi hanya 8,8 persen.

Lebih banyak lagi pengurangan pemakaian chip NFC oleh Oppo, jadi 3 persen dari 28 persen. Kebanyakan pengurangan pemakaian chip NFC ini untuk di Asia.

Baca Juga: Lima Alasan Tidak Membeli Smartphone Premium Sekarang, Baca Sebelum Nyesel

Logo NFC. (NFC Today)
Logo NFC. (NFC Today)

Disebutkan, kebanyakan smartphone tanpa chip NFC dikirimkan untuk pasar Asia. Pasar ini dianggap belum cukup kuat untuk smartphone high-end.

Jadi smartphone entry-level dan mid-range menguasai pasar Asia. Dan pengurangan chip NFC dapat memangkas harga yang cukup signifikan.

Bahkan di negarra seperti China dan India, QR Code lebih banyak digunakan dibandingkan pemakaian chip NFC. Pembayaran seperti WeChat Pay, PayTM, UPI, dan Alipay memakai QR Code untuk negara ini.

Baca Juga: Telepon Sambil Mengisi Daya, Smartphone Remaja Ini Meledak

Berdeda dengan Huawei, Motorola, HTC, Sony, dan Apple, lebih memilih memakai chip NFC untuk smartphone mereka di segala regional.

Pemakaian NFC memang lebih banyak di Dunia Barat dibandingkan negara-negara Asia. Terutama di negara berkembang, pemakaian NFC dirasa masih kurang.

Jadi tak heran jika kita jarang menemukan NFC di smartphone seperti Xiaomi dan Oppo. Karena pasar di Asia dirasa masih kurang dalam penggunaan NFC.

Baca Juga: Minta Smartphone Baru, Anak Ini Bikin Kontrak dengan Orangtuanya

Berita Terkait
TERKINI

Western Digita menghadirkan solusi penyimpanan untuk industri media dan hiburan dengan kecepatan tinggi dan kapasitas be...

gadget | 10:59 WIB

Samsung Galaxy A15 dibekali fitur Smart Switch, memudahkan pindah data....

gadget | 11:06 WIB

Manfaatkan fitur AI di Samsung Galaxy Tab S9 series untuk memenuhi kebutuhan profesionalmu sehari-hari...

gadget | 10:21 WIB

Vivo V30 Series diklaim memiliki berbagai fitur yang mendukung perjalanan mudik lebih seru....

gadget | 10:20 WIB

Cek apa saja fitur andalan Realme 12 5G ini....

gadget | 10:11 WIB

Kamera FUJIFILM INSTAX mini 99TM ini merupakan seri premium terbaru dari kamera instan analog INSTAX sekaligus evolusi d...

gadget | 15:32 WIB

Cek berapa harga resmi dan spesifikasi yang ditawarkan Xiaomi 14....

gadget | 14:28 WIB

Ya, dengan HP Rp 1 jutaan sudah bisa jadi teman mudik dengan asyik....

gadget | 10:11 WIB

Jajaran Xiaomi 14, Xiaomi Watch 2, Xiaomi Watch S3, dan Xiaomi Smart Band 8 Pro ini telah resmi tersedia di pasaran....

gadget | 10:03 WIB

Xiaomi Indonesia resmi membawa jajaran produk terbarunya ini, cek apa saja....

gadget | 14:41 WIB

Xiaomi 14 dirancang dengan lensa optik Leica Summilux, desain compact dan performa handal....

gadget | 14:32 WIB

Pengguna Samsung Galaxy Z Flip5 dan Galaxy Z Fold5 bisa menikmatik kecanggihan Galaxy AI segera....

gadget | 17:08 WIB

Momen Lebaran yang sudah dekat bisa menjadi kesempatan bagi kita untuk bersama-sama mengarsipkan foto, video, hingga dok...

gadget | 15:46 WIB

PayDay Sale Maret 2024 menawarkan harga spesial HP POCO....

gadget | 11:29 WIB

Cek apa yang ditawarkan Huawei MateBook D 14 sebagai laptop premium....

gadget | 20:25 WIB

Lonjakan signifikan dalam laba bersih tersebut melebihi harapan pasar dan menandai tingkat profitabilitas tertinggi kedu...

gadget | 16:03 WIB

Berapa harga Huawei MatePad 11.5 PaperMatte Edition ini?...

gadget | 15:55 WIB

Catat tanggalnya, Xiaomi 14 siap rilis ke Indonesia....

gadget | 15:18 WIB
Tampilkan lebih banyak