Nokia Garap Smartphone Gaming, N-Gage?

Mungkinkah Nokia N-Gage bangkit dari kubur?

Agung Pratnyawan
Kamis, 20 September 2018 | 13:00 WIB
Nokia (techaeris.com)

Nokia (techaeris.com)

Hitekno.com - Di bawah naungan HMD Global nama Nokia bangkit dari kuburnya. Bahkan menurut rumor yang baru beredar, Nokia garap smartphone gaming.

Sebelumnya, Nokia memang punya lini gaming yaitu N-Gage. Ponsel yang didesain Nokia sebagai mobile gaming device.

Namun untuk smartphone gaming baru Nokia ini tidak diketahui apakah bakal membangkitkan kembali N-Gage.

Baca Juga: Bukan Nokia, Ini 4 Smartphone Eropa yang Tengah Naik Daun

Nokia N-Gage. (Wikipedia)
Nokia N-Gage. (Wikipedia)

Dilansir dari GSM Arena, Nokia India sempat memberikan teaser mengenai smartphone gaming ini. Teaser ini diungkap di Twitter melalui akun @NokiamobileIN.

Sayangnya tweet dari akun Twitter @NokiamobileIN ini telah dihapus. Seolah Nokia ingin menghilangkan jejak dari smartphone gaming ini.

Dalam teaser tersebut menampikan cuplikan 10 detik gaming. Selain itu, Nokia India juga memakai hashtag #GamingOn.

Baca Juga: Strategi Nokia untuk Kembali Mengulang Kesuksesannya

Teaser smartphone gaming dari Nokia. (The Mobile Indian)
Teaser smartphone gaming dari Nokia. (The Mobile Indian)

Sebelum Nokia, sudah banyak produsen smartphone yang tertarik dalam pasar gaming. Sebut saja Asus, Huawei, ZTE, hingga Razer dan Xiaomi membuat smartphone gaming.

Bahkan muncul juga rumor Samsung ingin membuat smartphone gaming dalam waktu dekat ini. Mengikuti produsen smartphone Cina yang sudah duluan.

Kita tunggu saja kabar selanjutnya apakah Nokia jadi merilis smartphone gaming. Apakah bakal N-Gage yang dibangkitkan dari kubur?

Baca Juga: Bikin Keder Merek Lain, Ini 5 Tanda Kebangkitan Nokia

Berita Terkait
TERKINI

Cek apa yang ditawarkan Huawei MateBook D 14 sebagai laptop premium....

gadget | 20:25 WIB

Lonjakan signifikan dalam laba bersih tersebut melebihi harapan pasar dan menandai tingkat profitabilitas tertinggi kedu...

gadget | 16:03 WIB

Berapa harga Huawei MatePad 11.5 PaperMatte Edition ini?...

gadget | 15:55 WIB

Catat tanggalnya, Xiaomi 14 siap rilis ke Indonesia....

gadget | 15:18 WIB

Berapa harga Samsung Galaxy A55 5G dan Samsung Galaxy A35 5G?...

gadget | 18:30 WIB

Dibekali kamera mumpuni, ini cara membuat konten sinematik dengan SamsungGalaxy S24 Series....

gadget | 12:19 WIB

Ini beberapa fitur unggulanPOCO M6 Pro yang diklaim memberikan pengalaman lebih bagi anak muda....

gadget | 12:00 WIB

Harga Samsung Galaxy A05s masih terjangkau, cek berapa sekarang....

gadget | 10:48 WIB

Jika Anda sedang mencari komputer tanpa CPU, Anda bisa cek 4 komputer dari Acer berikut ini....

gadget | 12:44 WIB

Mulai 2 Maret 2024, Vivo V30 sudah dapat diperoleh di seluruh gerai resmi dan mitra Vivo Indonesia....

gadget | 09:48 WIB

Cek seperti apa Huawei FreeBuds Pro 3 ini....

gadget | 18:50 WIB

Samsung akan terus mengembangkan Galaxy Buds Series untuk memberikan kualitas audio dengan kecerdasan dan konektivitas t...

gadget | 15:29 WIB

Redmi Note 13 Series resmi rilis, cek apa saja yang masuk....

gadget | 15:22 WIB

Cek dulu daftar harga Redmi Note 13 Series ini, resmi dihadirkan ke Indonesia....

gadget | 16:26 WIB

Laptop gaming bertema kucing, cek seperti apa Colorfire Meow....

gadget | 18:33 WIB

POCO Indonesia membekali HP baru ini dengan layanan after sales yang memadai....

gadget | 18:09 WIB

Redmi Note 13 Series dipastikan akan meluncur Februari 2024, cek apa yang ditawarkan....

gadget | 17:59 WIB
Tampilkan lebih banyak