Viral Laba-laba Zombie, Ternyata Ini Penjelasan Ilmiahnya

Laba-laba zombie ini cukup menakutkan sehingga viral di Twitter.

Agung Pratnyawan | Rezza Dwi Rachmanta
Rabu, 03 Juli 2019 | 21:30 WIB
laba zombie yang viral di Twitter. (Twitter/ NatureisScary)

laba zombie yang viral di Twitter. (Twitter/ NatureisScary)

Hitekno.com - Dalam sebuah penelitian terbaru, laba-laba termasuk hewan yang paling ditakuti karena faktor jijik dan mengerikan dari bentuknya. Bak mendapatkan "mimpi buruk kombo" ternyata laba-laba zombie juga bisa hidup di sekitar kita.

Untungnya, kita hidup di sebuah zaman di mana ilmu pengetahuan akan menjelaskan sesuatu yang kita anggap janggal atau aneh.

Sebuah akun Twitter fanspage hewan liar, @Natureis Scary membagikan sebuah unggahan mengenai apa yang disebut "zombie spider" atau "laba-laba zombie".

Baca Juga: Singa Jadi-jadian Berkeliaran, Hewan Ini Bikin Netizen Terkejut dan Geli

Unggahan tersebut berhasil viral di Twitter setelah mendapatkan lebih dari 20 ribu Like dan 5 ribu Retweet.

Tak hanya itu, postingan hewan mengerikan itu juga disertai ribuan komentar serta puluhan meme ketakutan dari netizen.

Laba-laba zombie ditemukan di tempat lain. (Twitter/ smithmatt)
Laba-laba zombie ditemukan di tempat lain. (Twitter/ smithmatt)

Santai saja, laba-laba zombie hanyalah sebuah istilah yang terdengar menakutkan.

Baca Juga: Dianggap Urban Legend, Hewan Ini Malah Nongol di Depan Kamera

Faktanya, penderitaan hanya akan dirasakan oleh laba-laba dan manusia tidak akan tertular menjadi zombie.

Penyakit laba-laba zombie biasanya diderita oleh cellar spider (Phlocus sp.), spesies laba-laba yang sering dikenal sebagai laba-laba gudang.

Laba-laba tersebut banyak ditemukan pada bangunan manusia dan tersebar di hampir semua negara.

Baca Juga: Deretan Foto Bayi Hewan Ini Imut Abis, Kamu Dijamin Terpana Melihatnya

Hewan di atas sering menempati tempat yang lembab di mana banyak jamur tumbuh subur di tempat itu.

Dikutip dari UK Safari, setelah jamur terbentuk, spora dari jamur dengan cepat menginfeksi laba-laba dan hewan sekitarnya.

Baca Juga: Serem Banget, Hewan Berkaki 14 Ini Bisa Memangsa Buaya dengan Kejam

Tak beruntung, cellar spider cukup rentan terhadap jamur entomopatogenik, jenis jamur yang bisa mempengaruhi hewan invertebrata.

Karena terinfeksi oleh jamur, maka tubuh laba-laba akan menjadi setengah hidup dan setengah mati.

Salah satu cellar spider. (Wikipedia/ Eran Finkle)
Salah satu cellar spider. (Wikipedia/ Eran Finkle)

Mereka akan berjalan seperti zombie, sempoyongan, dan kemudian menemui ajalnya.

Perlahan tapi pasti, jamur akan memakan jaringan hidup laba-laba hantu (Pholcus sanctus) sehingga membunuh mereka.

Meski tak berbahaya bagi manusia, laba-laba zombie yang viral di Twitter ini disambut dengan meme ketakutan dan kekocakan lainnya.

"Tak ada pilihan lain, jika aku melihatnya dan dia berlari ke arahku, maka laba-laba itu dapat merasakan senapanku," komentar @JatanNaik.

"Nope, aku akan memanggil polisi jika menemukannya," tulis @shut_up_tamara.

Itulah tadi penampakan laba-laba zombie yang viral di Twitter lengkap dengan penjelasan ilmiahnya, bagaimana pendapat kamu?

Berita Terkait
TERKINI

Melalui Yandex Cloud, Yandex Weather, dan Yandex School of Data Analytics (YSDA) berkolaborasi untuk mengintegrasikan ke...

sains | 12:33 WIB

Apa saja fitur canggih yang ada di CBR 150? Simak rinciannya di bawah ini....

sains | 12:12 WIB

Pertamina Foundation bersama Fakultas Kehutanan UGM telah melakukan kerja sama rehabilitasi hutan "Hutan Pertamina UGM"...

sains | 14:04 WIB

Dengan memanfaatkan algoritma AI, perusahaan ini berhasil membuka jalan bagi pengembangan obat terobosan potensial....

sains | 16:10 WIB

Objek ini punya suhu jauh lebih tinggi daripada matahari walaupun tak begitu terang. Objek apa gerangan?...

sains | 16:22 WIB

Pusat Studi Objek Dekat Bumi NASA (CNEOS) telah mencatat lebih dari 32.000 asteroid yang berada dekat dengan Bumi....

sains | 15:44 WIB

Kontribusi Goodenough merevolusi bidang teknologi membuat namanya layak dikenang sebagai sosok penting....

sains | 13:54 WIB

Jika tidak ada yang dilakukan, tingkat diabetes akan terus meningkat di setiap negara selama 30 tahun ke depan....

sains | 18:50 WIB

Vladimir Putin, pertama kali mengumumkan pengembangan drone Poseidon dalam pidato kepada parlemen Rusia 2018 lalu....

sains | 18:26 WIB

Berikut adalah sederet mitos tentang daging kambing yang banyak dipercaya masyarakat. Benarkah?...

sains | 10:19 WIB

Apakah kalian tahu apa perbedaan antara pandemi dan endemi? Simak penjelasannya di sini....

sains | 20:20 WIB

Prosedur bariatrik ramai disorot setelah beberapa seleb Indonesia diketahui menjalani tindakan medis ini....

sains | 17:01 WIB

Begini akal-akalan Toyota untuk memikat orang agar tertarik dengan mobil listrik. Seperti apa?...

sains | 10:25 WIB

SATRIA adalah satelit yang dirancang untuk menjembatani kesenjangan digital di Indonesia....

sains | 15:42 WIB

Satelit Satria-1 milik Indonesia akhirnya berhasil diluncurkan, diklaim sebagai terbesar di Asia....

sains | 15:59 WIB

Simak penjelasan apa itu El Nino lengkap dan dampak hingga potensi bahayanya bagi Indonesia....

sains | 15:48 WIB

Sering berlama-lama di depan monitor atau ponsel? Leher terasa kaku bahkan cenderung nyeri?...

sains | 16:38 WIB

Apa saja tanda-tanda rabies pada anjing? Awas jangan sampai terkena gigitanya, ya! Bisa fatal!...

sains | 13:09 WIB
Tampilkan lebih banyak